Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Rendah Hati

Berita Lainnya - 16 December 2020

Pernahkah kamu melihat seorang pengrajin membuat guci tanah liat? Kira-kira untuk bisa menjadi sebuah guci yang cantik dengan nilai jual yang tinggi kira-kira membutuhkan waktu berapa lama ya?

Untuk membuat sebuah guci tanah liat, pertama-tama kita harus menyiapkan bahan dan alat yang diperlukan, antara lain: tanah liat, air, meja putar, pisau ukir/kawat, cat dan kuas. Setelah semua alat dan bahan tersedia, kita bisa membuat guci tanah liat dengan langkah-langkah sebagai berikut[1]:

  • Ambil tanah liat dan letakkan di meja putar.
  • Bentuk tanah liat hingga menjadi guci dengan bantuan meja putar.
  • Gunakan air untuk melunakkan tanah liat agar lebih mudah dibentuk.
  • Setelah guci tanah liat mulai berbentuk, gunakan pisau ukir atau kawat untuk menambahkan hiasan di permukaan guci.
  • Jika bentuknya sudah rapi, keringkan di tempat teduh.
  • Setelah cukup mengering, bakar dengan alat pembakar untuk mengeraskannya.
  • Setelah itu kita bisa mengecat permukaan guci, biarkan hingga cat mengering dan guci siap untuk digunakan atau dipasarkan.

 

Ternyata untuk menjadi sebuah guci yang cantik dan bernilai jual, harus melalui proses pengerjaan yang panjang dan lumayan rumit.

Berbicara tentang guci tanah liat, mengingatkan kita pada firman Tuhan yang tertulis di dalam Yeremia 18:6, “Sungguh, seperti tanah liat di tangan tukang periuk, demikianlah kamu di tangan-Ku.” Kita diibaratkan seperti tanah liat yang sedang dibentuk oleh Tuhan agar menjadi indah. Tentunya diperlukan sebuah kerendahan hati untuk bisa menerima apa yang ingin Tuhan bentuk dalam hidup kita. Tanpa adanya kerendahan hati, kita tidak mungkin menjadi sebuah bejana yang indah di mata Tuhan. Untuk itu, maukah kita membuka diri dengan penuh kerendahan hati untuk menerima rencana Tuhan dalam hidup kita? ­­_FL.

 

[1] https://mello.id/cara-membuat-guci-dari-tanah-liat/

 

Penulis: Filina Widhianingtyas

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 25 September 2021
POJOK BEST: Berpegang Teguh kepada Kepercayaan
Berita Lainnya - 26 September 2021
POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu
Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di...
Berita Lainnya - 28 September 2021
POJOK BEST: Kunci Kehidupan Sehat
Dalam kehidupan yang sekarang ini, kesehatan meru...
Berita Lainnya - 29 September 2021
POJOK BEST: The Key for a Good Relationship
Relationships are made between two people that in...
Berita Lainnya - 30 September 2021
POJOK BEST: Menjadi Seorang Kristen Kelas Dunia
Orang Kristen kelas dunia seharusnya tahu bahwa m...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
bagaimana karakter pemimpin yang baik? Berikut ad...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Pojok Best : Privilege and Service
Pojok Best : Privilege and Service
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Berita Lainnya - 27 August 2024
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...

Choose Your School

GO