POJOK BEST: Membahagiakan Orang Tua Kita

Berita Lainnya - 01 March 2022

Kutipan tentang membahagiakan orang tua dengan nilai excel worldwide. (Nathanael)

Penulis: Nathanael Theodorus Andrianto (X IPS) | Editor: Maria Fransisca

 

Membahagiakan orang tua adalah bentuk kasih sayang, menghormati dan menghargai orang tua kita karena orang tua kita sudah menyayangi kita sejak kita ada di kandungan ibu kita. Orang tua juga bertanggung jawab untuk merawat dan menyayangi kita karena kita adalah titipan dari Allah untuk orangtua kita. Mereka bersusah payah mencari nafkah demi kita sekolah dan menjadi orang yang sukses. Kita juga harus bersekolah dengan cara belajar dengan sungguh-sungguh sebagai bentuk balasan kita kepada mereka.

 

Sebagai anak, kita juga harus memberikan sikap yang baik kepada orangtua seperti menghormati mereka, membantu mereka, dll. Awalnya memang sulit dilakukan, kadang kita egois dan merasa yang paling benar. Tetapi dengan didikan yang benar dari orang tua, kita pun bisa melakukannya. 

 

Kita tidak harus memberikan nilai yang bagus, harta yang berlimpah atau menghalalkan secara cara untuk membahagiakan orang tua kita. Menurut saya jika kita telah memiliki sikap dan etika baik yang diajarkan orang tua kita, seperti taat kepada Tuhan dan orang tua, sudah mandiri, dll, sebenarnya kita sudah membahagiakan mereka.

 

Ketika kita sudah dewasa, kita juga harus tetap memperhatikan, merawat dan menyayangi mereka sampai mereka dipanggil oleh Tuhan. Walaupun kita sibuk mengurusi pekerjaan kita atau berada di tempat yang jauh dari orang tua, kita harus tetap ada perhatian untuk orang tua kita. Perbuatan kita yang memiliki perhatian dan kasih sayang yang tulus pastinya membuat orang tua kita bahagia.

 

Dalam Matius 19:19 berkata: “Hormatilah ayahmu dan ibumu dan kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri”, dan Amsal 6:20, “Hai anakku, peliharalah perintah ayahmu, dan janganlah menyia-nyiakan ajaran ibumu”. Kedua ayat itu menjelaskan bahwa inilah cara membahagiakan orang tua kita dengan cara yang luar biasa. Jika kita sudah melakukannya, berarti kita sudah membuat mereka bahagia. Jika belum, marilah kita pakai kesempatan yang diberikan Tuhan untuk membahagiakan hidup mereka.

Berita Lainnya - 14 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati kepada Sesama
Berita Lainnya - 15 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati atau Tinggi Hati
Pernahkah Anda menjuarai perlombaan akademik atau...
Berita Lainnya - 14 August 2021
Selamat Hari Pramuka ke-60
Selamat hari Pramuka ke-60! Jayalah selalu Praja ...
Berita Lainnya - 16 August 2021
POJOK BEST: Apa itu Rendah Hati?
Apa itu rendah hati? Rendah hati adalah sikap ter...
Berita Lainnya - 17 August 2021
HUT ke-76 RI "Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh"
Jayalah negeri, majulah bangsaku! Kami siap mener...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Hutan Sedunia 2022 Menjadi Peringata...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Puisi Sedunia 2022 dan Karya Siswa S...
Hari Puisi Sedunia diperingati setiap tanggal 21 ...
Berita Lainnya - 22 March 2022
POJOK BEST: Anjuran untuk Rendah Hati
Di dalam alkitab, ada banyak sekali ayat yang ber...
Berita Lainnya - 22 March 2022
World Water Day 2022 "Save Water, Save the World"
Water is the beginning of life, save water source...
Berita Lainnya - 23 March 2022
POJOK BEST: Buah dari Kesabaran
Sabar merupakan sebuah istilah yang mudah diucap ...
Berita Lainnya - 06 February 2023
Pojok Best : Makin Berisi, Makin Rendah Hati
Berita Lainnya - 04 February 2023
Pojok Best : Menolak Kesombongan
Sebagai manusia, ada kalanya kita berada di pu...
Berita Lainnya - 05 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati, Sabar, Lemah Lembut, Me...
Seringkali dalam ayat Alkitab kita menemukan kata...
Berita Lainnya - 07 February 2023
Caring Moment: Membantu Sepupu
biasanya orang pendiam jika orang lain menanyakan...
Berita Lainnya - 07 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati dan Mau Memahami
Sering kali kesombongan muncul di kehidupan kita....
Berita Lainnya - 02 October 2023
Pojok Best : Knowing This, That the Trying of You...
Berita Lainnya - 03 October 2023
Pojok Best : Bertekun dengan Sehati di Dalam Doa
Bertekun dengan sehati di dalam doa mengajarkan k...
Berita Lainnya - 04 October 2023
Pojok Best : Buah Perjuangan
Setiap perjalanan hidup pasti memerlukan perjuang...
Berita Lainnya - 05 October 2023
Pojok Best : Mengalahkan Diri Sendiri
Berusahalah sekuat-kuatnya, sekeras yang kamu mam...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pojok Best : Banyak Kali Sedikit Lebih Baik darip...
Ketekunan sangat dibutuhkan untuk mengerjakan tug...
Berita Lainnya - 14 March 2024
Pojok Best : Berbagi Sesuai dengan Kehendak Tuhan
Berita Lainnya - 15 March 2024
Pojok Best : Membagikan Kebaikan
Jangan biarkan setiap orang yang datang padamu, p...
Berita Lainnya - 11 March 2024
Pojok Best : Hukum Tabur Tuai
Marilah kita mulai menanamkan hal yang baik dan t...
Berita Lainnya - 18 March 2024
Pojok Best : Hati untuk Berbagi
Kita harus berbagi dengan mereka yang membutuhkan...
Berita Lainnya - 19 March 2024
Pojok Best : Menjadi Terang (1)
Kita semua mampu melakukan kebaikan sesuai dengan...

Choose Your School

GO