Pojok Best : Kerendahan Hati adalah Ibu Dari Semua Sifat Baik

Berita Lainnya - 07 March 2023

Penulis : Gilberd Alfredo Gouw (X IPS)

Halo sobat AKJ, pagi ini aku akan menjelaskan tentang rendah hati. Kerendahan hati adalah Ibu dari semua sifat yang baik, dalam kerendahan hati kasih kita menjadi nyata. Kerendahan hati adalah sikap terdamai yang memiliki makna dan dampak yang luar biasa.

 

Firman Tuhan menekankan bahwa persekutuan hidup bersama semakin berarti dan berdampak jika semua yang ada didalamnya memiliki sikap kerendahan hati, yang merupakan buah teladan dari Tuhan Yesus Kristus. Tuhan Yesus menunjukkan kepada kita teladan terbesar tentang kerendahan hati, Ia rela menjalankan misi Allah Bapa dengan memberi diri-Nya mati tersalib sebagai wujud totalitas kasih-Nya agar kita manusia diselamatkan.

 

Sikap kerendahan hati mengarahkan kita untuk menyadari bahwa kita hanya tidaklah berarti apa-apa tanpa Tuhan. Keberadaan diri kita yang masih dapat menikmati hidup sampai dengan saat ini, apa yang kita miliki, yang banggakan ada dalam hidup kita semuanya bersumber dari Tuhan.

 

Rendah hati dapat dilakukan di semua tempat dan di semua waktu tanpa membeda bedakan sesama kita, seperti contohnya aku bertemu dengan orang yang kekurangan receh untuk membayar belanjaannya saat di Alfamart, tanpa berpikir panjang aku membantu nya dengan memberikan sedikit uang lu untuk memenuhi bayaran itu. Aku tau aku harus membantu nya karena kita sebagai anak Tuhan harus saling menolong sesama kita di setiap saat. Alangkah baik nya kita mulai memperhatikan sekitar kita dan saling tolong menolong kepada orang yang kesulitan. Terima kasih, Tuhan Yesus memberkati

 

Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 10 November 2021
POJOK BEST: Jujur terhadap Diri Kita Sendiri
Kata kejujuran pastinya tidak asing di telinga ki...
Berita Lainnya - 11 November 2021
POJOK BEST: Berperilakulah Jujur
"Kejujuran adalah hadiah yang sangat mahal. Janga...
Berita Lainnya - 10 November 2021
Hari Pahlawan Nasional 2021 "Pahlawanku Inspirasi...
Hari ini, Rabu, 10 November 2021 merupakan hari y...
Berita Lainnya - 07 September 2022
Pojok Best : Tuhan itu Setia
Berita Lainnya - 08 September 2022
Pojok Best : Tetap Berpegang Teguh pada Tuhan
Tuhan, mengapa hidup ini rasanya tidak adil?  Me...
Berita Lainnya - 09 September 2022
Pojok Best : Sepasang Sayap yang Selalu Melindungi
Mazmur 91: 4 Dengan kepak-Nya Ia akan menudungi e...
Berita Lainnya - 10 September 2022
Pojok Best : Bersikap Setia dan Adil
1 Yohanes 1:9 Jika kita mengaku dosa kita, maka I...
Berita Lainnya - 11 September 2022
Pojok Best : Kasih dan Setia
“Janganlah kiranya kasih dan setia meninggalkan e...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga di Rumah
Berita Lainnya - 17 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Dalam Kehidupan
Halo Sobat AKJ, bagaimana kabarnya? Semoga dalam ...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga
Caring moment merupakan moment dimana siswa diber...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Caring Moment: Berbagi Kebaikan
Berbagi kebaikan seperti makanan, kue, ataupun mi...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Pojok Best : Senyum Membuat Hidupmu Lebih Indah
Seperti dikatakan dalam Amsal 17: 22: "Hati ya...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi

Choose Your School

GO