Pojok Best : Kebaikan yang Merubah Orang Lain

Berita Lainnya - 26 February 2025

Penulis: Charlene Sienatra, XII IPS

Editor: Paskalina

 

 

Di sebuah desa kecil, hiduplah seorang petani.  Petani ini dikenal sebagai orang yang baik hati. Sayangnya, petani ini sering diperlakukan tidak adil oleh salah satu tetangganya. Tetangganya sering mencuri hasil panen sang petani dan merusak kebunnya. Walaupun sang petani mengetahui hal ini, ia tidak pernah membalas perbuatan itu  dengan kebencian atau dendam. Sebaliknya, ia selalu bersikap baik kepada tetangganya, bahkan ketika si tetangga melakukan hal yang sangat menyakiti hatinya.

 

Suatu hari, ketika sang petani menghadapi musim panen yang gagal dan hampir kehabisan makanan, tetangganya datang ke rumah si petani. Yang mengejutkan adalah, si tetangga ternyata membawa hasil panen dari kebunnya sendiri untuk membantu si petani. Sang tetangga mengaku telah melihat betapa sabarnya sang petani dan betapa besar kasih sayangnya, meskipun sang tetangga sendiri sadar bahwa si petani tidak layak menerima semua itu. Sang tetangga merasa tersentuh oleh sikap petani dan memutuskan untuk merubah sikapnya

 

Kisah sang petani dan tetangganya ini seperti ajaran dalam Lukas 6:35. Dengan mencintai musuh dan melakukan kebaikan tanpa mengharapkan imbalan, kita  tidak hanya menunjukkan kemuliaan Tuhan dalam hidupnya, tetapi juga menginspirasi perubahan hati di sekelilingnya. Kita bisa merasakan hadiahnya dalam bentuk perubahan yang nyata dalam diri orang lain dan hubungan yang semakin mendekat.

 

 

Tags:
Berita Lainnya - 09 October 2021
POJOK BEST: Janganlah Ragu Mengikut Yesus, Karena...
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Pernahkah kamu mengalami kegagalan? Tahukah Anda ...
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 10 November 2021
POJOK BEST: Jujur terhadap Diri Kita Sendiri
Kata kejujuran pastinya tidak asing di telinga ki...
Berita Lainnya - 11 November 2021
POJOK BEST: Berperilakulah Jujur
"Kejujuran adalah hadiah yang sangat mahal. Janga...
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan
Ketaatan adalah suatu perilaku kita yang menunjuk...
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 September 2023
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Berita Lainnya - 18 September 2023
Pojok Best : Memelihara Firman-Nya Dengan Hati Ya...
Proses pertumbuhan rohani memerlukan kesabaran d...
Berita Lainnya - 19 September 2023
Pojok Best : Bermegah dalam Kesengsaraan
karunia yakni damai sejahatera dengan Allah. Saat...
Berita Lainnya - 20 September 2023
Pojok Best : Bukan Perlombaan
Saat kita sedang lelah dalam menjalani kehidupan ...
Berita Lainnya - 25 March 2024
Pojok Best : Kesempatan Untuk Berbuat Baik
Berita Lainnya - 26 March 2024
Pojok Best : Membei dengan Sukacita
Setiap tindakan kebaikan kita dapat membuat dunia...
Berita Lainnya - 27 March 2024
Pojok Best : Kebaikan Hati
Kehidupan selalu penuh dengan kejutan. Ketika kam...
Berita Lainnya - 28 March 2024
Pojok Best : Pemberi Terbaik
Senyuman yang tulus dapat sangat berarti bagi ora...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Pojok Best : Hidup Sederhana
Meskipun kita hidup dalam kecukupan, memberi kepa...
Berita Lainnya - 06 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Mengenai Be...
Berita Lainnya - 06 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Menemukan Motivasi Untuk Terus...
Cerita Sobat AKJ : Menemukan Motivasi Untuk Terus...
Berita Lainnya - 06 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Edufair Membantu Siswa Memili...
Cerita Sobat AKJ : Edufair Membantu Siswa Memili...
Berita Lainnya - 17 December 2024
Pojok Best : Kebernaian Untuk Jujur
Pojok Best : Kebernaian Untuk Jujur 
Berita Lainnya - 18 December 2024
Pojok Best : Milikilah Keberanian & Bersikaplah B...
Cinderella mengajarkan kita untuk memiliki kebera...

Choose Your School

GO