Pojok Best : Hidup Dengan Sopan Santun

Berita Lainnya - 09 March 2023

Penulis : Tirza (X IPS)

 

Halo sobat AKJ! Dalam kehidupan bersosialisasi antar sesama manusia, sudah tentu kita memiliki norma atau etika dalam melakukan hubungan dengan orang lain. Dalam Alkitab juga tertulis pada 1 Korintus 14 : 40 yaitu, "Tetapi segala sesuatu harus berlangsung dengan sopan dan teratur". Meskipun terkadang kalian merasa "aneh" saat menunjukkan sikap sopan santun dengan teman sebaya. Aku pun juga beranggapan seperti itu karena takut dicap terlalu kaku ataupun tidak gaul dan hal tersebut banyak yang menyakiti teman-temannya sengaja atau tidak disengaja. Dengan beranggapan "aneh" seperti itu, aku bisa membuat teman-temanku terluka dan mungkin marah karena seharusnya kita tetap menerapkan sopan santun , baik dengan yang lebih tua ataupun teman sebaya. 

 

Dalam hal ini sopan santun dapat memberikan banyak manfaat atau pengaruh yang baik terhadap diri sendiri maupun orang lain. Seperti yang aku rasakan, aku bisa berteman dengan temanku dengan baik dan tanpa menyakiti siapapun karena kami sudah biasa berkata sopan santun. Yah, mungkin terkadang diantara kami ingin berkata kasar, namun kami saling mengingatkan untuk berkata dan melakukan sopan santun.

 

Marilah kita bersama-sama tetap menunjukan sikap sopan santun, karena itu akan membuat kita merasa dihargai dan dianggap keberadaanya. Sopan santun akan membuat kita berkomunikasi dengan lebih baik kepada sesama manusia sebagai makhluk sosial dimanapun tempat kita berada. 

 

Tags:
Berita Lainnya - 26 April 2022
POJOK BEST: Ubah Sikap, Lakukan Lebih Baik Lagi!
Berita Lainnya - 27 April 2022
POJOK BEST: Sebarkan Cinta!
Quote of the day hari ini dikutip dari Yohanes 15...
Berita Lainnya - 28 April 2022
POJOK BEST: Berbagi dengan Sesama
Teman-teman AKJ, pernahkah kalian melihat teman k...
Berita Lainnya - 29 April 2022
POJOK BEST: Berikan Sukacita pada Orang Lain
Pernahkah kalian mendengar kata “Lebih Berbahagia...
Berita Lainnya - 30 April 2022
POJOK BEST: Jangan Tunda Berbuat Baik
Berbuat baik. Mungkin 2 kata ini sudah sering kit...
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
“People Pleaser”, 2 kata tersebut pasti seringkal...
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 18 January 2023
Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada s...
Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat posi...
Berita Lainnya - 31 July 2023
Pojok Best : Murah hati dan Setia, Wujud Peningka...
Berita Lainnya - 29 July 2023
Pojok Best : Kepribadian Adalah Sesuatu Yang Haru...
Pengendalian diri adalah keterampilan yang dapat ...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebelum Mengambil Ke...
Berdasarkan pengalaman yang saya alami, pengua...
Berita Lainnya - 02 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri yang Baik
Penguasaan diri sangat penting untuk menjalankan ...
Berita Lainnya - 03 August 2023
Pojok Best : Trik Jitu Menguasai Diri
Menguasai diri adalah keterampilan yang dapat dip...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Rendah Hati
Berita Lainnya - 01 December 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati (1)
Kunci untuk mencapai kehormatan sejati dan keberh...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Literasi Digital Masyarakat Ind...
Cerita Sobat AKJ: Literasi Digital Masyarakat Ind...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Sampah Berserakan
Cerita Sobat AKJ: Sampah Berserakan
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Remaja dan Rasa Khawatir
Cerita Sobat AKJ: Remaja dan Rasa Khawatir
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Selama Perk...
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Selama Perk...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...

Choose Your School

GO