POJOK BEST: Berbuat Jujur dalam Keadaan Apa Pun

Berita Lainnya - 20 November 2021

Kutipan tentang kejujuran dengan nilai share with society. (Olivia)

Penulis: Olivia Naomi Adelstine (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Pernahkah kamu mengecewakan perasaan orang lain karena telah membohonginya? Atau mungkin, sebaliknya?

 

Kebohongan ini kerap dilakukan orang-orang demi kepentingannya masing-masing. Walau sudah tahu itu salah, kebohongan tetap menjadi pilihan utama dibanding menyatakan hal yang sebenarnya. Kebohongan yang bisa menjadi kebiasaan ini harus segera dihilangkan.

 

Sobat AKJ, kita sudah tahu bahwa Alkitab melarang kita untuk berbohong. Di mulai dari pribadi Allah yang benar. Maka dari itu, tidak mungkin bagi-Nya untuk berbuat dosa kebohongan atas dusta. Dalam perintah Allah yang ke-8 pun disebutkan, “Jangan bersaksi dusta terhadap sesamamu”. Dengan demikian, berbohong tidak bisa dibenarkan dan harus dihindari apapun konteksnya.

 

Allah mengharapkan dan layak mendapatkan kejujuran. Tidak jujur terhadap orang lain sama saja dengan melukai orang lain. Tuhan tidak setuju dengan ketidakjujuran dalam segala urusan hal. Dalam Titus 2:7 tertulis “dan jadikanlah dirimu sendiri suatu teladan dalam berbuat baik. Hendaklah engkau jujur dan bersungguh-sungguh dalam pengajaranmu.” Kita diingatkan untuk berbuat jujur dalam keadaan apa pun.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2023
Ibadah Gukar PENABUR Komplek Kota Jababeka - Pray...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita Lainnya - 14 October 2021
POJOK BEST: Hasil dari Ketekunan
Berita Lainnya - 15 October 2021
POJOK BEST: Perihal Kegagalan dan Ketekunan
Apakah kalian pernah mengalami kegagalan? Hampir ...
Berita Lainnya - 18 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Batu yang Sangat Keras
Pernahkah Anda berjumpa dengan seorang yang keras...
Berita Lainnya - 19 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan untuk Sukses
Kalau kita ingin sukses, kita harus menjaga agar ...
Berita Lainnya - 19 October 2021
Selamat Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 2021
SMAK PENABUR Kota Jababeka mengucapkan selamat me...
Berita Lainnya - 02 December 2022
Pojok Best : Tetaplah Hidup Dalam Kebenaran
Berita Lainnya - 03 December 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Membuka Tangan Dan Hat...
namun dari segala masalah yang menimpanya ia akan...
Berita Lainnya - 05 December 2022
POjok Best : Hidup Dalam Kehendak Allah
Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk...
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Nah tantangan untuk selalu taat memang sulit tapi...
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
The Lord Jesus was a very obedient child, and he...
Berita Lainnya - 18 October 2023
Pojok Best : Kebaikan dan Ketulusan
Berita Lainnya - 19 October 2023
Pojok Best : Menjadi Matahari Bagi Sesama
Jangan cepat bosan atau lelah untuk terus berbuat...
Berita Lainnya - 20 October 2023
Pojok Best : Peduli Berarti Melakukan
Kemakmuran tidak selalu tentang apakah uangmu ban...
Berita Lainnya - 23 October 2023
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan
Selama kita terus mengandalkan Tuhan, sebesar apa...
Berita Lainnya - 24 October 2023
Pojok Best : Pelayananku
Kita sebagai umat yang sudah bebas dari belenggu ...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Karya Wisata yang Sudah Aku Na...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karya Wisata
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karya Wisata
Berita Lainnya - 30 October 2024
Pojok Best : Berjuang Meraih Impian
Pojok Best : Berjuang Meraih Impian
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan

Choose Your School

GO