Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri

Berita Lainnya - 22 May 2023

Penulis : Oscarino (XI MIPA)

 

Halo sobat AKJ, hari ini saya mau sharing tentang pengalaman pribadi saya. Jadi saya mempunyai seorang teman yang akan saya panggil A, dulu ia mudah sekali marah bahkan dari hal-hal kecil bisa membuatnya seolah meledak, dia sering sekali melampiaskannya ke orang lain dan memarahi mereka.

 

Lalu saat sedang berbicara dengannya teman saya yang lain mengajaknya untuk mengikuti kelas meditasi, ia sempat menolak dan memarahinya. Tetapi setelah berdiskusi akhirnya kita sepakat mengikutinya bersama-sama. Disitu kami diajari cara mengontrol dan memandang emosi lewat beberapa teknik pernapasan dan juga visualisasi.

 

Diawal, A mengalami kesulitan dalam berfokus dan juga tetap sulit untuk mengontrol emosinya. Pikirannya tetap hanya fokus kepada hal-hal yang membuatnya marah bahkan sempat ingin menyerah. Namun, setelah mendapat beberapa dukungan dari kami, ia tetap bertahan dan saya sendiri melihat sebuah perkembangan dalam dirinya.

 

Ia mulai sadar tentang emosinya, bahwa itu semua hanya dihasilkan dari pikirannya sendiri dan cara ia memandang sebuah hal. Ia sadar bahwa ia mulai bisa membuat keputusan dengan tenang dan lebih tepat.

 

Seiringnya waktu ia pun mulai menjadi orang yang minim dalam marah. Ia sudah bisa berkomunikasi melalui emosi, tanpa harus meneriaki orang lain dengan amarah yang meledak. Ia sadar bahwa amarah bukanlah sebuah kekuatan melainkan sebuah kelemahan dalam diri kita yang tidak bisa mengontrol emosi diri sendiri.

 

Dari cerita ini saya juga turut belajar berbagai hal. Saya pun juga akhirnya sudah cukup bisa dalam mengontrol emosi diri sendiri. Saya juga merasa bahwa hilangnya amarah yang berlebihan dalam hidup saya juga membuat diri saya lebih dekat dengan Tuhan.



Berita Lainnya - 07 February 2022
POJOK BEST: Walk in the Way of Love
Berita Lainnya - 08 February 2022
POJOK BEST: Kemurahan Hati Allah
Murah hati adalah sikap yang harus tertanam dalam...
Berita Lainnya - 09 February 2022
POJOK BEST: Willingness to Sacrifice
Hey everyone, today we’re going to talk about how...
Berita Lainnya - 10 February 2022
POJOK BEST: Jerih payah yang Terbayarkan
Ada seorang anak bernama Anggrek, dia sangat pint...
Berita Lainnya - 11 February 2022
POJOK BEST: Mimpi Harus Diperjuangkan
Setiap orang paham bahwa memiliki mimpi harus dip...
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatka...
Berita Lainnya - 06 November 2022
Pojok Best : Doa, Kerendahan Hati, Pengorbanan, d...
Seperti kata Merry Riana, “Hidup yang penuh kebah...
Berita Lainnya - 08 November 2022
Pojok Best : Berkorban Demi Kebaikan
Apakah kita sudah berkorban demi kebaikan atau ke...
Berita Lainnya - 18 April 2023
Caring Moment: Menjadi Lebih Bermanfaat
Berita Lainnya - 21 April 2023
Pojok Best : Jangan Laut Dalam Kesedihan, Terseny...
Menurut praktisi kesehatan, senyum dapat memberik...
Berita Lainnya - 26 April 2023
Caring Moment: Saling Menolong
Sebagai seorang sahabat, kita harus selalu berbag...
Berita Lainnya - 27 April 2023
Caring Moment: Selalu Membantu
Ketika melihat seseorang yang membutuhkan bantuan...
Berita Lainnya - 02 May 2023
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Menjadi Idealis Demi Peru...
Sharing Motivation Day: Menjadi Idealis Demi Peru...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Generasi Tangguh Dan Berk...
Sharing Motivation Day: Generasi Tangguh Dan Berk...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024

Choose Your School

GO