Now Showing - December 2021

Berita Lainnya - 31 December 2021

 

  1. Sing 2

Film Sing 2 akan menceritakan kelanjutan dari film sebelumnya dengan judul yang sama. Dalam upaya mendapatkan perhatian Mr. Crystal, Buster berencana mengincar hadiah yang lebih besar yaitu dengan memulai pertunjukan baru di Teater Menara Kristal di Kota Redshore. Ia menjanjikan bahwa pertunjukan baru mereka akan dibintangi oleh legenda rock terkenal, yaitu Clay Calloway. Masalah terus bermunculan, ternyata Clay telah pensiun dari industri musik, menutup diri dari dunia lebih dari satu dekade lalu setelah kehilangan istrinya. Lebih buruknya lagi, Buster pun akhirnya sadar bahwa Mr. Crystal hanyalah seseorang penuh ego yang akan melakukan apapun demi kesuksesan.

 

Saat Gunter membantu Buster mewujudkan mimpinya yaitu membuat mahakarya teater yang luar biasa, di saat yang bersamaan tekanan dari Tuan Crystal meningkat. Apakah Buster dan teman-temannya dapat menyelamatkan teater untuk kedua kalinya? Saksikan film Sing 2 yang akan tayang mulai tanggal 22 Desember 2021!

 

  1. Spider-Man: No Way Home

Di film solo Spider-Man yang ketiga ini, kita akan melihat Peter yang sudah tidak bisa membedakan antara kehidupan superheronya dan kehidupan pribadinya. Identitasnya telah terungkap, Peter harus membawa semua tanggung jawab pahlawan supernya dalam kehidupan normalnya. Ia harus siap menempatkan orang-orang yang paling dia sayangi kedalam bahaya. Di dalam film, kita akan melihat bahwa Peter telah meminta bantuan Doctor Strange untuk memulihkan rahasianya. Akan tetapi, yang terjadi malah hal yang sangat menakutkan. Mantra yang dikeluarkan Doctor Strange malah melepaskan penjahat paling kuat yang pernah melawan spider-man di alam semesta mana pun. Sekarang, peter dan Doctor Strange harus bekerja sama untuk mengatasi tantangan terbesarnya, bukan hanya kehidupan pribadinya di masa depan, namun juga masa depan kehidupan manusia di bumi.

 

Akankah Peter berhasil menaklukan lawan-lawannya yang berambisi menghancurkan bumi? Saksikan kelanjutannya di film Spider-Man: No Way Home yang akan tayang pada tanggal 17 Desember 2021!

 

  1. Encanto

 

Film Encanto akan menceritakan tentang suatu keluarga ajaib yang bernama The Madrigals. Mereka tinggal di suatu kota yang bernama Encanto. Ajaib, mengapa? Masing-masing dari anggota keluarga The Madrigals mempunyai kekuatan mistisnya masing-masing.

 

Di dalam keluarga Madrigals, Isabela Madrigal bisa menumbuhkan tanamanan. Sedangkan Antonio Madrigal bisa berkomunikasi dengan hewan. Sementara itu, Camilo Madrigal yang bisa berubah menjadi orang lain. Namun, ada satu anggota keluarga yang tidak memiliki kemampuan magis sama sekali. Ia adalah Mirabel Madrigal.

 

Suatu hari, sebuah bencana terjadi. Keluarga Madrigals terancam, namun Mirabel lah satu-satunya anggota keluarga yang bisa menyelamatkan keluarga Madrigals. Akankah Mirabel berhasil menyelamatkan keluarganya dari bencana malapetaka? Saksikan kelanjutannya di film Encanto yang akan tayang pada bulan November 2021!

 

Penulis: Tim Mading (OSIS SMAK PENABUR Kota Jababeka)

Berita Lainnya - 09 May 2023
Pojok Best : Sabar Dan Memaafkan
Berita Lainnya - 09 May 2023
Caring Moment: Tubuh Bukan Penghambat untuk Menja...
Dari Caring Moment, aku secara pribadi belajar bu...
Berita Lainnya - 10 May 2023
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Berita Lainnya - 10 May 2023
Caring Moment: Lakukanlah Kebaikan-kebaikan kecil
Dalam keadaan apapun dan dimanapun, saya selalu b...
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakte...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Kerjasama Tim
Ceritaku di Character Building: Kerjasama Tim
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas 
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Sampah Menghambat Aktivitas Kita
Cerita Sobat AKJ: Sampah Menghambat Aktivitas Kita
Berita Lainnya - 04 December 2023
Pojok Best : Tetap Rendah Hati dan Tidak Putus Asa
Dalam permadani kehidupan, kerendahan hati berper...
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Berita Lainnya - 28 February 2024
Pojok Best : Kejujuran
Dalam hal akademik, kejujuran sangatlah esensial....
Berita Lainnya - 29 February 2024
Pojok Best : Tuhanlah yang Mengatur
Dengan semangat kuasa, kasih, dan pikiran sehat d...
Berita Lainnya - 29 July 2024
Pojok Best : Bersabar Seperti Yusuf
Berita Lainnya - 30 July 2024
Pojok Best :Asal Ada Kemauan Dan Usaha, Tidak Ada...
Pojok Best :Asal Ada Kemauan Dan Usaha, Tidak Ada...
Berita Lainnya - 31 July 2024
Pojok Best : Kesabaran Memperluas Pengertian
Pojok Best : Kesabaran Memperluas Pengertian
Berita Lainnya - 01 August 2024
Pojok Best : Kesabaran Kesabaran Menjalani Proses
Pojok Best : Kesabaran Kesabaran Menjalani Proses
Berita Lainnya - 02 August 2024
Pojok Best : Jangan Menyerah, Tetap Semangat
Pojok Best : Jangan Menyerah, Tetap Semangat

Choose Your School

GO