Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masyarakat Indonesia

Berita Lainnya - 08 October 2022

 

Hallo sobat AKJ,

 

Minggu lalu, tepatnya pada hari Sabtu, 8 Oktober 2022, tanggal 12 Rabiul Awal, masyarakat Indonesia terutama umat Muslim, merayakan hari kelahiran Nabi Muhammad SAW. Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan sebagai hari libur nasional. Perayaan tersebut biasa dilakukan bersama-sama dengan keluarga besar. Masyarakat mengunjungi rumah kerabat, berkumpul dan menyantap makanan bersama-sama yang disediakan secara gotong royong. Hal itu dilakukan untuk memperkuat tali persaudaraan. 

 

Perayaan Maulid Nabi Muhammad memiliki makna tersendiri terutama bagi sahabat-sahabat Muslim, yakni mengingatkan kembali kepada umat Muslim mengenai sejarah dan perjalanan hidup Nabi Muhammad, serta dapat meneladani kebaikan Nabi Muhammad terhadap sesama untuk dilakukan dalam kehidupan sehari-hari. 

 

Bagi umat Kristiani dan teman-teman yang menganut kepercayaan lainnya, marilah kita juga menghormati dan menghargai momen tersebut dengan rasa toleransi antar umat beragama. Toleransi dan kerukunan di Indonesia menjadi nilai yang tertanam kuat dalam Pancasila sebagai dasar negara. Dengan pengenalan dan penerapan nilai saling menghormati antar umat beragama, diharapkan tercipta kerukunan dan integrasi sosial pada masyarakat Indonesia. Selamat merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW. 



Penulis : Merry Clementine Lasmarya

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2023
Ibadah Gukar PENABUR Komplek Kota Jababeka - Pray...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Mading AKJ Bulan Oktober Sudah Hadir
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Pada tanggal 2 Oktober ini, orang-orang biasanya ...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
bagaimana karakter pemimpin yang baik? Berikut ad...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 13 August 2024
Pojok Best : Menghidupkan Kasih dalam Kehidupan S...
Berita Lainnya - 14 August 2024
Pojok Best : Berbagi Dengan Sesasama Meneladani M...
Pojok Best : Berbagi Dengan Sesasama Meneladani M...
Berita Lainnya - 15 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu
Berita Lainnya - 16 August 2024
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !

Choose Your School

GO