Ceritaku di Character Building: RESTART

Berita Lainnya - 10 October 2023

Penulis: Evelyn/X-2

Kegiatan Character Building diadakan selama 3 hari di sekolah. Banyak kegiatan dan aktifitas yang saya ikuti.Pada hari pertama saya diperkenalkan dengan anggota kelompok saya, tim berdaya (Kak Rizal, Kak Agung, Kak Hendro) lalu, setiap kelompok diberikan waktu untuk membuat nama kelompok. Setelah selesai membuat nama kelompok ada sedikit materi (energizing) selanjutnya, kami bermain games yang mengasah kekompakan setiap kelompok , setiap kelompok yang berhasil melewati setiap pos akan mendapatkan beberapa kelereng yang akan dimanfaatkan untuk membeli bahan membuat suatu karya. Selesai bermain kami membeli bahan menggunakan kelereng. Selesai membuat karya tiap kelompok, tiap kelompok perwakilan untuk presentasi kelompok lalu, istirahat pertama. Setelah istirahat 1 masuk kedalam materi (MY SELF) materi yang mengajarkan bagaimana kita dapat memperbaiki character kita  menulis logo diri , kelemahan , kelebihan dan kebiasan baik buruk diri. Dilanjutkan dengan Istirahat ke 2 selesai dilanjutkan dengan materi (ETIKA & SOPAN SANTUN). Di jam terakhir hari 1 ada intisari dan diberikan tugas untuk membuat fun reflection.

Memasuki ke hari ke 2, diawali dengan menempelkan karya fun reflection di dinding lalu color code dan kekompakan kelompok random. Setelah istirahat pertama per kelompok bermain games yang mempelajari apa itu kesabaran dan kekompakan.Hal ini yang ingin saya bagi walaupun masih banyak kegiatan lainnya.

Berita Lainnya - 25 January 2023
Pojok Best : Berbuat Baik Terhadap Orang Lain
Berita Lainnya - 26 January 2023
Pojok Best : Berbagi Kebaikan Kecil Dengan Cinta ...
Banyak orang beranggapan bahwa berbagi itu harus ...
Berita Lainnya - 27 January 2023
Pojok Best : Berbagi Kepada Yang Tertindas
Ulangan 15:10-11 “ Engkau harus memberi kepadanya...
Berita Lainnya - 28 January 2023
Pojok Best : Kebaikan Harus Segera Dibagikan
“Tunjukkan dan lakukan kebaikan sekarang juga, da...
Berita Lainnya - 29 January 2023
Pojok Best : Berbuat Baik Dimana Saja Dan Kapan S...
Kita semua pasti pernah berbuat baik kepada sesam...
Berita Lainnya - 22 May 2023
Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri
Berita Lainnya - 23 May 2023
Pojok Best : Bersabar dan Mengendalikan Emosi
Selain itu, kita juga harus mendekatkan diri kita...
Berita Lainnya - 23 May 2023
Caring moment: Saling Membantu
Tidak hanya menerima bantuan, kita juga sebisa mu...
Berita Lainnya - 24 May 2023
Pojok Best : Tips Tetap Tangguh Menghadapi Masalah
Oleh karena itu, berikut adalah tips agar kita te...
Berita Lainnya - 24 May 2023
Caring Moment: Berbuat Baik Itu Indah
Berbuat baik itu tidaklah untuk mendapatkan sebua...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Pojok Best : Mencari Damai
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakter
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Berita Lainnya - 23 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Untuk Mewujudkan Cita-ci...
Berita Lainnya - 21 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Berita Lainnya - 24 April 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Sukses
kesuksesan tidak hanya berkaitan dengan pencapaia...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi

Choose Your School

GO