Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Untuk Menentukan Masa Depan

Berita Lainnya - 24 September 2024

Penulis : Gizella Ecclesia Santosa

Editor: Tim Medsos AKJ

 

Pada tanggal 7 September 2024, siswa-siswi SMAK PENABUR Kota Jababeka mengikuti kegiatan Edufair. Kegiatan Edufair ini merupakan kegiatan yang memfasilitasi siswa untuk menggali sebanyak mungkin informasi dari tiap-tiap universitas yang ada, sebagai bekal mereka untuk menentukan pendidikan selanjutnya. Edufair dilaksanakan di aula utama PENABUR Kota Jababeka, dengan menghadirkan puluhan kampus swasta ternama di indonesia.

Kegiatan ini dibagi menjadi 3 sesi. Pada sesi pertama dan kedua,  siswa-siswi mengikuti seminar pengenalan universitas yang diadakan di ruang kelas , sedangkan sesi ke 3 para siswa bisa mengunjungi stand-stand universitas swasta di aula. Selama 3 sesi ini, kita bisa menanyakan semua informasi tentang jurusan, keunggulan, fasilitas, syarat pendaftaran, biaya masuk, beasiswa dan lain-lain.

Siswa-siswi wajib mencatat hal-hal yang dibicarakan oleh para pembicara baik di ruangan maupun stand pendidikan, catatan tersebut diharapkan dapat menjadi pertimbangan siswa dalam menentukan pilihan masa depan mereka. Biasanya di beberapa universitas swasta, ketika kita sudah selesai bertanya, mereka akan memberi souvenir berupa goodie bag atau pulpen serta flyer universitas tersebut.

Berita Lainnya - 05 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati
Berita Lainnya - 10 August 2021
POJOK BEST: Rendah Diri atau Rendah Hati?
Pernahkah dalam sehari kalian berpikir kepada dir...
Berita Lainnya - 11 August 2021
POJOK BEST: Altruisme
Pernahkah kalian mendengar istilah “Altruisme”? I...
Berita Lainnya - 12 August 2021
POJOK BEST: Surat Paulus kepada Jemaat di Efesus ...
Selama kita masih ada di dunia ini pasti kita men...
Berita Lainnya - 02 September 2021
POJOK BEST: Setia atau Tidak Sama Sekali
Jika seseorang menyebutkan tentang kesetiaan, apa...
Berita Lainnya - 19 November 2022
Pojok Best : Ucapan Syukur Atas Keselamatan dari-...
Berita Lainnya - 20 November 2022
Pojok Best : Meninggalkan Kebaikan Kecil Untuk Me...
Di Masa remaja ini adalah masa untuk banyak menco...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Pojok Best : Tidak Ada Sukses Tanpa Pengorbanan D...
Yuk kita terapin tips and trick diatas agar kita ...
Berita Lainnya - 22 November 2022
Pojok Best : Darah Kristus Sang Penebus
Sebuah pengurbanan yang lebih baik sangat dibutuh...
Berita Lainnya - 23 November 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Rela Berkorban Untuk O...
Sobat AKJ, apakah kalian sudah rela berkorban unt...
Berita Lainnya - 31 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Merupakan Kunci
Berita Lainnya - 11 August 2023
Caring Moment: Merayakan Hari Kemerdekaan Indones...
Ketika memperingati Hari Ulang Tahun Republik Ind...
Berita Lainnya - 15 August 2023
Caring Moment: Menjadi Berkat Dengan Waktu Yang D...
Ada perasaan yang menyenangkan ketika dapat memba...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Caring Moment: Kegiatan yang Tak Terlupakan
Setiap orang punya kegiatan termasuk kegiatan men...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Caring Moment: Teman Peduli
Hal kecil dapat membuat orang merasa senang atau ...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Berita Lainnya - 22 February 2024
Pojok Best : Tuhan Menguatkan Kita
Dalam menghadapi tantangan, marilah kita menguatk...
Berita Lainnya - 23 February 2024
Pojok Best : Jangan Takut Berbuat Baik
Dalam dunia yang penuh ketidakpastian ini, jangan...
Berita Lainnya - 26 February 2024
Pojok Best : Apakah Keberanianku Telat?
Jangan pernah malu ketika memiliki kondisi yang b...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 09 December 2024
Pojok Best : Amidst the Evil Days
Berita Lainnya - 10 December 2024
Pojok Best : Melawan Ketakutan, Menjalani Keberan...
Pojok Best : Melawan Ketakutan, Menjalani Keberan...
Berita Lainnya - 11 December 2024
Pojok Best : Menjadi Tangguh
Pojok Best : Menjadi Tangguh
Berita Lainnya - 12 December 2024
Pojok Best : Keberanian Diri
Pojok Best : Keberanian Diri
Berita Lainnya - 13 December 2024
Pojok Best : Berani Untuk Mencoba
Pojok Best : Berani Untuk Mencoba

Choose Your School

GO