STOP CYBERBULLYING!

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2024

Penulis : Gisela Winda P

 

SMAK PENABUR Kota Jababeka melaksanakan seminar siswa dengan tema “STOP CYBERBULLYING!” pada hari rabu, 17 Juli 2024. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh siswa ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman mengenai bahaya cyberbullying. Narasumber kegiatan seminar ini ada Ibu Gisela selaku guru Bimbingan dan Konseling SMAK PENABUR Kota Jababeka.

Dalam seminar ini, Ibu gisela memaparkan secara mendalam mengenai definisi cyberbullying, contoh-contoh perilaku cyberbullying yang sering terjadi di kalangan remaja, serta dampak negatif dari yang dapat ditimbulkan oleh tindakan tersebut. Selain itu, ibu Gisela juga memberikan tips dan strategi yang efektif untuk mencegah dan mengatasi cyber bullying, baik bagi korban maupun pelaku. Peserta juga diajak untuk berinteraksi melalui tanya jawab serta permainan yang menarik.

Kegiatan ini diterima dengan positif oleh siswa SMAK PENABUR Kota Jababeka, hal ini terlihat dari keaktifan mereka dalam melakukan diskusi tanya jawab sepanjang seminar berlangsung. Melalui seminar ini, diharapkan siswa/i SMAK PENABUR Kota Jababeka dapat menjadi lebih bijak dalam menggunakan media sosial internet. Selain itu, diharapkan pula mereka dapat menjadi agen perubahan dengan mengajak teman-teman sebayanya untuk bersama-sama menciptakan lingkungan digital yang positif dan aman.

 

 

Untuk dokumentasi klik disini

Berita Lainnya - 14 August 2021
Selamat Hari Pramuka ke-60
Berita Lainnya - 16 August 2021
POJOK BEST: Apa itu Rendah Hati?
Apa itu rendah hati? Rendah hati adalah sikap ter...
Berita Lainnya - 17 August 2021
HUT ke-76 RI "Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh"
Jayalah negeri, majulah bangsaku! Kami siap mener...
Berita Lainnya - 18 August 2021
POJOK BEST: Pantang Menyerah
Setiap orang pasti memiliki masalah. Berat atau r...
Berita Lainnya - 19 August 2021
POJOK BEST: Kerendahan Hati
Apa itu kerendahan hati? Kerendahan hati artinya ...
Berita Lainnya - 15 March 2022
POJOK BEST: Kesabaran dalam Menunggu
Berita Lainnya - 17 March 2022
POJOK BEST: Hadapi Masalah dengan Sabar
Kesabaran diperlukan supaya kita dapat tenang saa...
Berita Lainnya - 18 March 2022
POJOK BEST: Bersukacita, Bersabar, dan Bertekunlah
Roma 12:12 yang berbunyi: “Bersukacitalah dalam p...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Hutan Sedunia 2022 Menjadi Peringata...
Hari Hutan Sedunia jatuh pada 21 Maret, dan pada ...
Berita Lainnya - 21 March 2022
Selamat Hari Puisi Sedunia 2022 dan Karya Siswa S...
Hari Puisi Sedunia diperingati setiap tanggal 21 ...
Berita Lainnya - 30 January 2023
Pojok Best : Tuhan Itu Baik
Berita Lainnya - 31 January 2023
Pojok Best : Berbagi Itu Mudah!
"Cinta dan kebaikan tidak pernah sia-sia. Mereka ...
Berita Lainnya - 01 February 2023
Pojok Best : Sikap Rendah Hati dalam Kehidupan Se...
Halo sobat AKJ !  Rendah hati merupakan sikap di ...
Berita Lainnya - 01 February 2023
Caring Moment: Sekarang Masih Gak Bersyukur?
Ketika kita sedang dalam kondisi terpuruk, kita s...
Berita Lainnya - 02 February 2023
Pojok Best : Kebaikan bagi Kita dan Sesama
Kebaikan merupakan hal sederhana yang dapat kita ...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakte...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Kerjasama Tim
Ceritaku di Character Building: Kerjasama Tim
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong

Choose Your School

GO