Spirit of Challenge 2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 March 2024

Penulis: Kristin S Silaban

 

 

“Seorang pemimpin adalah orang yang mengetahui jalannya, mengikuti jalannya, dan menunjukkan jalannya.” – John C. Maxwell

Pada tanggal 22-27 Maret 2023 BPK PENABUR Jakarta melaksanakan kegiatan Spirit of Challenge (SoC) yang diikuti oleh peserta Didik kelas XI dari sekolah BPK PENABUR Jakarta di Banyuwangi.  Kegiatan ini dilaksanakan oleh seluruh tim Seksi Kegiatan Kesiswaan-Bagian Layanan dan Pendukung Pendidikan bekerja sama dengan Jenjang SLTAK PENABUR Jakarta dan guru pendamping yang ditunjuk oleh sekolah masing-masing dengan rasio 1 :10.

Adapun tujuan dilaksanakan kegiatan ini adalah untuk Mengembangkan kepedulian, kemandirian, tanggung jawab, ketekunan dan menghargai perbedaan. Mengenalkan kekayaan alam dan budaya Indonesia khususnya Banyuwangi. Mewadahi kebersamaan dan menjalin persahabatan antar peserta dari sekolah lain serta mengembangkan keterampilan komunikasi, kolaborasi dan kreativitas. Bentuk dari kegiatan berupa Wisata Edukasi yang mencakup kegiatan outdoor dan melibatkan masyarakat setempat dalam rangka mempraktekkan nilai-nilai BEST. Kegiatan SoC selama 6 hari 5 malam termasuk 2 malam perjalanan dengan menggunakan Kereta Api. Beberapa tempat yang dikunjungi adalah Desa Tamansari-Kecamatan Licin, Desa Wisata Gombengsari dan Desa Wisata Kampung Batara Papring - Kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi yang mana merupakan Desa wisata berbasis Budaya serta beberapa Tempat wisata/wahana edukasi di sekitar Banyuwangi.

Peserta berkumpul di stasiun Gambir lalu melakukan perjalanan dengan menaiki kereta Pandalungan selama 14 jam lalu dilanjutkan dengan kegiatan sesuai dengan rundown kegiatan. Peserta sangat menikmati rangkaian acara, mendatangi desa Taman Sari, mengajar di Kampung Batara dan menelusuri berbagai wilayah yang ada di Banyuwangi yang merupakan semangat dalam menghadapi berbagai tantangan yang ditemukan selama kegiatan. Kegiatan terlaksana dengan baik, untuk pelaksanaan pertama kali sangat berkesan. Semoga kegiatan ini dapat terus dilaksanakan dan dirasakan oleh peserta berikutnya. Sampai bertemu di Spritit of Challenge tahun depan.

 

dokumentasi klik disini

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2023
Ibadah Siswa Senin, 11 September 2023
Di setiap baitnya ada makna-makna yang tersirat. ...
Berita Lainnya - 13 August 2021
POJOK BEST: Sudahkah Kamu Rendah Hati?
Berita Lainnya - 14 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati kepada Sesama
Kata “rendah hati” sering kita dengar di kehidupa...
Berita Lainnya - 15 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati atau Tinggi Hati
Pernahkah Anda menjuarai perlombaan akademik atau...
Berita Lainnya - 14 August 2021
Selamat Hari Pramuka ke-60
Selamat hari Pramuka ke-60! Jayalah selalu Praja ...
Berita Lainnya - 16 August 2021
POJOK BEST: Apa itu Rendah Hati?
Apa itu rendah hati? Rendah hati adalah sikap ter...
Berita Lainnya - 11 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Bisa Dilatih? Simak Tiga Ca...
Berita Lainnya - 11 April 2022
Let's Speak Up: Don't throw in the towel yet
Today, we'll learn the English expression, "Don't...
Berita Lainnya - 12 April 2022
POJOK BEST: Menjadi Berkat
Sudahkah kalian berbuat baik hari ini? Sudahkah k...
Berita Lainnya - 26 October 2022
POJOK BEST: Sebarkan Kebaikan
“Nobody cares how much you know, until they know ...
Berita Lainnya - 13 April 2022
Let's Speak Up: New Language, New Possibilities
"Every new language we speak opens new possibilit...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membuat Kita Memperbaiki...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Caring Moment: Tidak Harus Ada Alasan Untuk Berba...
Moment berbagi tidak harus menunggu hingga adanya...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Pojok Best : Memaafkan, Kunci Pertemanan Long-Las...
Setiap manusia itu pada dasarnya berbuat salah da...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Caring Moment: Belajar Peduli
Dengan membantu melakukan pekerjaan rumah, bisa m...
Berita Lainnya - 03 March 2023
Pojok Best : Kecantikan Adalah Kekuatan, Senyum A...
Tetaplah tersenyum ketika sedang sedih dan memaaf...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 13 October 2023
Pojok Best : Kebaikan
Kebaikan memiliki kekuatan untuk merubah dunia. P...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Pojok Best : Embracing Fearlessness
Fear is a natural part of life, but it doesn't ha...
Berita Lainnya - 17 October 2023
Pojok Best : Berbuat Kebaikan Sebagai Kebiasaan
Marilah kita membiasakan diri untuk melakukan keb...

Choose Your School

GO