PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - Oktober 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023

oleh : Rita Darmaningsih

 

Penilaian Harian serentak kelas X, XI dan Tes Pemetaan kelas XII di seluruh SMAK PENABUR Jakarta dilaksanakan pada tanggal 16-18 Oktober 2023. Tes ini bertujuan untuk mengukur kompetensi akademik siswa di beberapa mata pelajaran. Kelas X meliputi mata pelajaran bahasa Inggris, matematika, dan Pendidikan Pancasila. Siswa kelas XI  mata pelajaran yang diujikan meliputi bahasa Indonesia, matematika, dan bahasa Inggris. Tes pemetaan untuk kelas XII siswa program MIPA mencakup mata pelajaran fisika, kimia, dan biologi. Sedangkan untuk siswa program IPS meliputi pelajaran geografi, ekonomi, dan sosiologi. Materi yang diujikan di kelas XII berbeda dengan dua kelas di bawahnya. Tidak hanya materi yang dipelajari di kelas XII tapi juga materi di kelas X dan kelas XI. Hal ini bertujuan untuk memetakan kemampuan siswa dalam menghadapi ujian sekolah nanti. 

 

Secara keseluruhan kegiatan ini berjalan dengan baik dan lancar. Untuk beberapa siswa tidak hadir karena sakit akan dibuatkan jadwal untuk mengikuti susulan.  

 

Untuk dokumentasi klik disini.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2023
Ibadah Siswa Senin, 11 September 2023
Di setiap baitnya ada makna-makna yang tersirat. ...
Berita Lainnya - 09 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati seperti Yusuf
Berita Lainnya - 13 August 2021
POJOK BEST: Sudahkah Kamu Rendah Hati?
Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan kata “...
Berita Lainnya - 14 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati kepada Sesama
Kata “rendah hati” sering kita dengar di kehidupa...
Berita Lainnya - 15 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati atau Tinggi Hati
Pernahkah Anda menjuarai perlombaan akademik atau...
Berita Lainnya - 14 August 2021
Selamat Hari Pramuka ke-60
Selamat hari Pramuka ke-60! Jayalah selalu Praja ...
Berita Lainnya - 07 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Kunci Segala Hal
Berita Lainnya - 08 April 2022
POJOK BEST: Hati Tulus Menjadi Berkat
Nah pada hari ini QOTD kita membahas tentang “Ket...
Berita Lainnya - 11 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Bisa Dilatih? Simak Tiga Ca...
Pernahkah kalian kehabisan kesabaran? Semua orang...
Berita Lainnya - 11 April 2022
Let's Speak Up: Don't throw in the towel yet
Today, we'll learn the English expression, "Don't...
Berita Lainnya - 12 April 2022
POJOK BEST: Menjadi Berkat
Sudahkah kalian berbuat baik hari ini? Sudahkah k...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Caring Moment: Kepedulian terhadap Sesama
Berita Lainnya - 28 February 2023
Pojok Best : Masih Rendah Diri Meski Sudah Berha...
Salah satu cara untuk mengatasi rasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan Terhadap Orang ...
Dalam memberi, meskipun hanya memberikan bansos b...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membuat Kita Memperbaiki...
Rendah hati berarti seseorang yang dapat bersikap...
Berita Lainnya - 01 March 2023
Caring Moment: Tidak Harus Ada Alasan Untuk Berba...
Moment berbagi tidak harus menunggu hingga adanya...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...

Choose Your School

GO