Ibadah Ulang Tahun BPK PENABUR Ke-69

Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2019

Masih dalam rangkaian Ultah BPK Penabur ke-69, pada hari Senin, 22 Juli 2019 diadakan ibadah ucapan syukur untuk guru serta siswa SMPK dan SMAK PENABUR Kota Jababeka di Aula Besar PENABUR Kota Jababeka. Untuk petugas ibadah dilayani oleh para anggota OSIS SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka dan  Pelayanan Firman dilakukan oleh Pdt Omo Hasim dari GKI Cikarang. 

Pdt Omo Hasim membawakan renungan sesuai dengan tema besar BPK PENABUR : “Berani Berubah : Semakin Peduli dan Berbagi”. Dalam renungan ini Pdt Omo Hasim mengajak seluruh peserta ibadah untuk dapat keluar dari zona nyaman kita dan meneladani Yesus yang selalu peduli dan berbagi kasih.

Serangkaian ibadah ditutup dangan acara potong kue oleh Pdt Omo Hasim, perwakilan guru SMPK dan SMAK,serta  perwakilan dari siswa SMPK dan SMAK.

Sebagaimana moto besar BPK Penabur tahun ini, semoga seluruh keluarga besar BPK Penabur Kota Jababeka dapat menjadi teladan bagi sekitar untuk Semakin Peduli dan Berbagi (Share with society).

Dokumentasi kegiatan klik disini.

Tags:
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Self Harm
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI
Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas 
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Sampah Menghambat Aktivitas Kita
Cerita Sobat AKJ: Sampah Menghambat Aktivitas Kita
Berita Lainnya - 18 January 2024
Pojok Best: Pengharapan dalam Kedahsyatan Kasih ...
Berita Lainnya - 19 January 2024
Pojok Best: Menyelami Kesetiaan Kita pada Tuhan
Kesetiaan terhadap Tuhan memerlukan ketekunan, ke...
Berita Lainnya - 25 January 2024
Pojok Best: Kesetiaan Hidup
Kesetiaan menciptakan dasar kepercayaan yang koko...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Pojok Best: Loyalty and Devotion
Kita akan mendapatkan keberanian selama kita loya...
Berita Lainnya - 23 January 2024
Pojok Best: Pertemanan yang Tidak Tergoyahkan
Kesetiaan adalah salah satu nilai paling berharga...
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Saat Berani...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Cerita Sobat AKJ: Banjir Tidak Jadi Penghalang
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Selama Perk...
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Berharga Selama Perk...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Berita Lainnya - 18 July 2024
Pojok Best : Keteguhan dan Kesabaran dalam Nama-N...
Berita Lainnya - 19 July 2024
Pojok Best : Yakin Bisa Mengampuni Musuhmu?
Tuhan sudah menunjukkan teladan pengampunan kepad...
Berita Lainnya - 22 July 2024
Pojok Best : Membantu Sebagai Bagian Dari Rutinit...
Pojok Best : Membantu Sebagai Bagian Dari Rutinit...
Berita Lainnya - 23 July 2024
Pojok Best : Ketekunan dalam Pengharapan
Pojok Best : Ketekunan dalam Pengharapan
Berita Lainnya - 24 July 2024
Pojok Best : Hanya Perkara Waktu
Pojok Best : Hanya Perkara Waktu

Choose Your School

GO