EXUBERANT AKJ 2024 - ENCHANTE

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024

Penulis : Unique/XII MIPA 2

Editor : Rita Darmaningsih

 

Tahun ini, EXUBERANT hadir dengan judul ENCHANTE dengan slogan “Dive Deep and Seek Your Treasure. Enchante bermakna “to be delighted with a show”. Jadi Enchante dalam Exuberant tahun ini memiliki makna sebuah acara special bagi peserta dalam mengasah bakat dan minatnya.

Kegiatan ini berlangsung selama 6 hari, mulai 7 sampai 12 Oktober 2024, kegiatan digelar dengan memperlombakan berbagai cabang seni dan olahraga. Beberapa perlombaan yang digelar yaitu Solo Vokal SMP & SMA (Umum), Futsal SMP & SMA, Basket 3x3 SMP, Basket SMA, E-sport Mobile Legends SMP & SMA (Umum), dan Fotografi. Seluruh lomba berjalan dengan baik dan lancar. Kegiatan Exuberant tahun ini diikuti oleh total 887 peserta dari 48 sekolah di wilayah Cikarang dan sekitarnya.

Exuberant ditutup pada Sabtu, 12 Oktober 2024 dengan kegiatan closing yang menampilkan juara Solo Vocal serta banyak penampilan dari siswa-siswi AKJ.

Semoga kegiatan Exuberant ini dapat meninggalkan kesan yang baik bagi seluruh peserta terlebih sebagai sarana untuk mengembangkan bakat dan minat. Sampai jumpa di Exuberant di tahun yang akan datang. Tuhan memberkati.  



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2019
Berani Berubah ( Ibadah Komplek September 2019)
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2019
Trivia 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2019
Pelantikan MPK 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2019
Pelayanan Rutin GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2019
Edufair Resinda Mall Karawang
Berita Lainnya - 17 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran Ibarat Emas
Berita Lainnya - 18 November 2021
POJOK BEST: Jalan Seperti Pagar Duri atau yang Ra...
Di dalam Amsal 15:19 yang berbunyi “Jalan si pema...
Berita Lainnya - 19 November 2021
POJOK BEST: Katakan Iya atau Tidak
“Tetapi yang terutama, saudara-saudara, janganlah...
Berita Lainnya - 17 November 2021
The History of Batik Day
Batik day is a day where UNESCO recognized batik ...
Berita Lainnya - 17 November 2021
National Batik Day
Batik art is one of the cultural heritages of the...
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan
Ketaatan adalah suatu perilaku kita yang menunjuk...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Pojok Best : Ketekunanmu Akan Membuahkan Hasil.
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Tetapi, mengapa masih ada anak Tuhan yang kalah d...
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Jika kita sedang menghadapi masa sulit, marilah k...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Pojok Best : Tetap Berpengharapan Di Tengah Ujian
Saudara-saudara, jika hari ini banyak dari kita y...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna
kegiatan sekecil apapun seperti membantu orang tu...
Berita Lainnya - 23 February 2024
Pojok Best : Jangan Takut Berbuat Baik
Berita Lainnya - 26 February 2024
Pojok Best : Apakah Keberanianku Telat?
Jangan pernah malu ketika memiliki kondisi yang b...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...

Choose Your School

GO