Tuhan Allah sumber kekuatanku,....

BERITA LAINNYA - 25 October 2023

Sebagai anak muda, tentu kita menghadapi rupa-rupa pencobaan atau permasalahan. Seringkali, hal ini membuat kita cemas atau bimbang. Akan tetapi, sebagai anak Tuhan kita tidak perlu takut. Mengapa? Karena Tuhan kita adalah Tuhan yang maha kuasa dan maha kasih. Ia akan membukakan jalan keluar bagi mereka yang meminta pada-Nya.

 

Menjadi anak Tuhan bukan berarti tidak mengalami permasalahan. Melainkan, menjadi anak Tuhan berarti kita tahu kepada siapa kita harus meminta pertolongan. Ya, kita harus meminta pertolongan dari Tuhan. Bagaimana caranya? Kita harus mengerti apa yang menjadi kehendaknya. Untuk mengetahuinya, kita harus membaca Alkitab.

 

Alkitab berisi firman Tuhan yang menjadi pegangan hidup orang percaya. Selain itu, tidak lupa kita harus berdoa meminta pertolonganNya dan berdoa agar diberikan kesabaran dalam menyelesaikan permasalahan yang tengah dihadapi. Kita tidak bisa mengandalkan kekuatan kita sendiri karena kita terbatas. Kita lemah dan mudah menyerah. Tapi Tuhan yang Maha Kuasa mampu menguatkan dan memberi kita penyertaannya 

 

Tanpa Tuhan kita tidak bisa berbuat banyak. Motivator mungkin lebih sering mengatakan bahwa dengan kolaborasi kita mampu menyelesaikan banyak masalah, tapi tanpa kehadiranNYa kita tidak mampu berbuat maksimal. Penyertaan Tuhan sangat mutlak untuk manusia, agar tidak terjerumus kepada pengkultusan diri sendiri atau tokoh tertentu. Selamat berproses

 

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 01 December 2020
HARI AIDS SEDUNIA
BERITA LAINNYA - 02 December 2020
Sebuah Renungan.
BERITA LAINNYA - 30 November 2020
PA GURU DAN KARYAWAN SMAK PENABUR HARAPAN INDAH ,...
BERITA LAINNYA - 07 December 2020
Musim Hujan Telah Tiba
BERITA LAINNYA - 14 November 2020
Parent Cell Group : Menjadi Teman Curhat Remajaku
BERITA LAINNYA - 28 February 2022
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 1-4 Maret 2022
BERITA LAINNYA - 02 March 2022
PERNAH MERDEKA, NAMUN KEMUDIAN SIRNA
PERNAH MERDEKA, NAMUN KEMUDIAN SIRNA
BERITA LAINNYA - 03 March 2022
ADA ASAP ADA API
ADA ASAP ADA API
BERITA LAINNYA - 04 March 2022
Peran Indonesia dalam Gerakan Non-Blok
Peran Indonesia dalam Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 07 March 2022
Peran Indonesia dalam Menciptakan Perdamaian di K...
Peran Indonesia dalam Menciptakan Perdamaian di K...
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
Budaya 5S dan TOMAT
BERITA LAINNYA - 11 March 2023
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
BERITA LAINNYA - 17 March 2023
Cyber Security
Cyber Security
BERITA LAINNYA - 18 March 2023
Laporan Hasil Belajar MID Semester
Laporan Hasil Belajar MID Semester
BERITA LAINNYA - 03 May 2023
HARDIKNAS
HARDIKNAS
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Tari Ketuk Tilu: Keindahan dan Keunikan Tarian Tr...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
BERITA LAINNYA - 08 October 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 09 October 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 26 January 2024
Di Jakarta, konflik Kamboja dibereskan
BERITA LAINNYA - 27 January 2024
Upaya Perdamaian Antara Israel dan Palestina: Per...
Upaya Perdamaian Antara Israel dan Palestina: Per...
BERITA LAINNYA - 28 January 2024
Sengketa di Natuna Utara,....
Sengketa di Natuna Utara,....
BERITA LAINNYA - 29 January 2024
Indonesia, Ibukota Perjuangan Asia dan Afrika......
Indonesia, Ibukota Perjuangan Asia dan Afrika......
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...

Choose Your School

GO