Resensi Buku Malin Kundang

BERITA LAINNYA - 14 April 2024

Resensi Buku Malin Kundang

Giantry Purba XI MIPA 2

Identitas buku

Judul : Malin Kundang

Penulis : DH. Sunjaya

Penerbit : Kharisma

Tahun Terbit : 2010

Tempat Terbit : Surakarta

Tebal Buku : 76  halaman

 

 

Malin Kundang adalah cerita yang berasal dari provinsi Sumatera Barat. Cerita yang berasal dari Sumatera Barat ini berkisah tentang Malin Kundang yang durhaka terhadap ibunya. Malin kundang lahir dari keluarga miskin yang merantau ke kota seberang dan kembali sebagai orang kaya.  Malin Kundang merasa malu dengan istrinya ketika ibu kandungnya yang berpakaian sederhana memeluknya. Malin Kundang yang  malu kemudian mendorong ibunya hingga terjatuh dan segera pergi dari sana. Menerima perlakuan tak sopan dari anak kandungnya, ibu Malin Kundang kecewa dan mengutuk anaknya menjadi batu.

 

 

Buku ini cukup menarik untuk dibaca, dengan penggunaan bahasa yang ringan dan mudah dimengerti oleh pembaca. Penulis menceritakan legenda Malin Kundang dengan cukup lengkap dan detail ditambah dengan beberapa ilustrasi. Sayangnya terdapat beberapa kekurangan dalam buku ini, salah satunya adalah cover buku yang kurang menarik.

 

 

Buku ini sangat cocok untuk semua kalangan terutama anak-anak. Buku ini menceritakan dengan jelas dongeng Malin Kundang yang terdapat pesan moral yang dapat dipetik terutama untuk anak-anak. Pembaca tidak akan dibuat pusing dalam membaca buku ini karena penulis menulisnya dengan bahasa yang mudah untuk diterima

   
   

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Daily Reminder, 25 September 2023
BERITA LAINNYA - 20 September 2023
Daily Reminder, 20 September 2023
Daily Reminder, 20 September 2023
BERITA LAINNYA - 30 September 2023
Opening Excelsior : The Return of Great Adventure...
Opening Excelsior : The Return of Great Adventure...
BERITA LAINNYA - 23 September 2023
Tecnical Meeting, Excelsior 2023
Tecnical Meeting, Excelsior 2023
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Daily Inspiration, 05 Oktober 2023
Daily Inspiration, 05 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 08 November 2023
KONFLIK APARTHEID DI AFRIKA SELATAN
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Gagalnya penanganan kerusuhan : Konflik Sumbawa
Gagalnya penanganan kerusuhan : Konflik Sumbawa
BERITA LAINNYA - 11 November 2023
Konflik Separatis Papua Merdeka
Konflik Separatis Papua Merdeka
BERITA LAINNYA - 12 November 2023
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Belajar membuat Catemak Jagung dan Es Poteng untu...
BERITA LAINNYA - 29 December 2023
Refleksi Natal, Natasya Tanjung
Refleksi Natal, Natasya Tanjung
BERITA LAINNYA - 30 December 2023
Renungan Natal by Kimiko Demagog
Renungan Natal by Kimiko Demagog
BERITA LAINNYA - 01 January 2024
Tahun Baru 2024, bukan hanya sekedar resolusi..
Tahun Baru 2024, bukan hanya sekedar resolusi..
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
BERITA LAINNYA - 15 February 2024
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 18 February 2024
UANG BUKAN SEGALANYA BRADER, sebuah RESENSI
UANG BUKAN SEGALANYA BRADER, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 19 February 2024
Tempat Berpulang, sebuah RESENSI
Tempat Berpulang, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 27 March 2024
“Resensi Buku Ranah 3 Warna”
BERITA LAINNYA - 28 March 2024
“Sebuah Seni Untuk Bersikap Bodo” sebuah Resensi
“Sebuah Seni Untuk Bersikap Bodo” sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 30 March 2024
“Seribu Wajah Ayah”
“Seribu Wajah Ayah”
BERITA LAINNYA - 28 March 2024
“Resensi Buku Sherlock, Lupin, dan Aku : Kawanan ...
“Resensi Buku Sherlock, Lupin, dan Aku : Kawanan ...
BERITA LAINNYA - 28 March 2024
“TEORI DAN APLIKASI DASAR KALKULUS”
“TEORI DAN APLIKASI DASAR KALKULUS”

Choose Your School

GO