Refleksi Natal, Natasya Tanjung

BERITA LAINNYA - 29 December 2023

 

Pada hari Rabu tanggal 13 2023, perayaan ibadah natal diselenggarkan di sekolah. Perayaan natal di tampilkan dengan ibadah khotbah dan nyanyian serta penampilan pentas seni drama dan tari dengan tema natal kelahirannya Yesus di kandang domba. Dari khotbah yang telah disampaikan pendeta kurang lebih saya belajar untuk menjadi seseorang yang lebih rendah hati dan lebih perihatin terhadap orang-orang disekitar kita, untuk membantu teman-teman ataupun orang lain ketika mereka sedang menghadapi suatu pergumulan.

 

Dengan ini juga saya lebih mengambil makna yang sebenarnya dibalik natal, bahwa natal adalah suatu perayaan yang bukan diambil hanya untuk sebagai suatu kebahagiaan tersendiri dengan membeli barang-barang baru atau kado dari orang. Tetapi kebahagiaan natal adalah ketika dirayakan bersama dengan orang yang kita kasihi, kehangatan yang kita rasakan bersama keluarga dan teman-teman sekitar, menghargai keberadaanya mereka.

 

Saya juga belajar untuk menjadi lebih berterimakasih akan kehadiran Tuhan Yesus yang sudah rela lahir didunia ini dalam kondisi lahir di kendang domba, demi manusia-manusia yang ingin Ia tembuskan dosanya, karena Tuhan tahu bahwa hanya Dia yang layak menurunkan anak-Nya yang Tunggal untuk kita para manusia.

 

 

Natal memanglah suartu perayaan kelahiran Sang Juru Selamat kita, Yesus Kristus yang telah dilahirkan di bumi dan untuk Ia mati di kayu salib untuk menebus dosa kami para manusia, memanglah suatu hal yang harus dikenang, dirayakan, dan di hormati. Karena pada dasarnya kami tidak layak, tapi karena-Nya kami mendapatkannya. Maka dari itu, kami sesungguhnya sebagai ucapan terimakasih, kami harus menjadi pelayan bagi sesama umat manusia, memiliki hati yang nurani dan kudus.

 

 

-Natasha Jasmine Tanjung/ X3 / 24

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 May 2020
PELEPASAN SISWA ANGKATAN X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 May 2020
LIBUR Kenaikan Isa Almasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 May 2020
Juara I Jurusan MIPA - Tahun 2020 - Kezia Alverta...
BERITA LAINNYA - 16 March 2022
Peran Indonesia Melalui ASEAN Terkait Perdamaian ...
BERITA LAINNYA - 15 March 2022
Hari Hak Konsumen Sedunia
Hari Hak Konsumen Sedunia
BERITA LAINNYA - 22 March 2022
World Down Syndrome Day
World Down Syndrome Day
BERITA LAINNYA - 26 March 2022
Parent Cell Group keempat : SMART DIGITAL PARENTI...
Parent Cell Group keempat : SMART DIGITAL PARENTI...
BERITA LAINNYA - 25 March 2022
Parent Cell Group #4
Parent Cell Group #4
BERITA LAINNYA - 15 November 2023
Excelsior Excitement   Written by: Sharon Victo...
BERITA LAINNYA - 14 November 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia Writt...
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia Writte...
BERITA LAINNYA - 13 November 2023
What is school for? A Speech by Leon Oswald..
What is school for? A Speech by Leon Oswald..
BERITA LAINNYA - 01 November 2023
Daily REMINDER : Menjadi teladan sejak muda.
Daily REMINDER : Menjadi teladan sejak muda.
BERITA LAINNYA - 10 November 2023
Daily REMINDER : Menyebarkan kebaikan Yesus dalam...
Daily REMINDER : Menyebarkan kebaikan Yesus dalam...
BERITA LAINNYA - 05 September 2024
Damai di Tengah Badai: Berpegang pada Janji Tuhan
BERITA LAINNYA - 06 September 2024
Takut pada Siapa? Ketika Tuhan Menemani
Takut pada Siapa? Ketika Tuhan Menemani
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Tukarkan Amarah dengan Kasih: Rahasia Hidup Bahag...
Tukarkan Amarah dengan Kasih: Rahasia Hidup Bahag...
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Menghadapi Badai Hidup: Belajar dari Kisah Elia
Menghadapi Badai Hidup: Belajar dari Kisah Elia
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Allah selalu menyertai
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 10 December 2024
Bom Atom Hiroshima dan Nagasaki Tahun (1945)
BERITA LAINNYA - 11 December 2024
Gerakan 30 September 1965 : Luka mendalam bangsa
Gerakan 30 September 1965 : Luka mendalam bangsa
BERITA LAINNYA - 12 December 2024
INSIDEN HOTEL YAMATO
INSIDEN HOTEL YAMATO
BERITA LAINNYA - 13 December 2024
COVID -19
COVID -19
BERITA LAINNYA - 14 December 2024
Lima Hari Bersejarah di Semarang
Lima Hari Bersejarah di Semarang

Choose Your School

GO