PERJUANGAN ACHA

BERITA LAINNYA - 20 April 2024

PERJUANGAN ACHA

Jocelyn Caren Siswandi XI MIPA 2



  • Judul  Buku : Mariposa
  • Pengarang : Luluk HF
  • Penyunting : Haikal Bukhari
  • Penerbit : coconut books 
  • Kota Terbit : Depok, Jawa Barat
  • Tahun Terbit : 2018
  • Cetakan : 10
  • Tebal Buku : 482 halaman
  • Harga : Rp99.000



Luluk H.F. Lahir pada 14 Juni 1995, seorang novelis muda yang merupakan Mahasiswi di Universitas Muhammadyah Malang jurusan Fakultas Ekonomi Bisnis, seorang penulis muda, masih mahasiswi. Ia mencuri perhatian pembaca. Hidayatul Fajriyah dengan nama pena Luluk HF, mencuat di antara karya-karya asing di Wattpad. Berawal dari keisengannya menjajal aplikasi Wattpad, Luluk HF kini menjadi seorang penulis lokal merebut hati pembaca nasiona hingga novel nya menjadi rekor dengan jumlah terbanyak pembacanya.

 

Luluk H.F yang gemar menulis sejak kelas X SMA ini karya-Karyanya, Delov, Devilenlovqer, El., dan Mariposa, sudah bisa dibaca di Wattpad. Dia memiliki 165 ribu followers setia yang selalu menantikan tulisan-tulisannya di Wattpad, dan beberapa Novelnya pun dijadikan film oleh sebuah urmah produksi di Indonesia.

 

Pada awal muncul di wattpad novel Mariposa ini merupakan cerita bersambung. cerita yang runut namun dibuat bersambung ini menjadikan para pembaca di wattpad menjadi semakin penasaran pada kelanjutan kisahnya, dan setelah Luluk H.F sebagai penulis menyetujui kontrak dengan penerbit maka novel yang awalnya hanya di bagikan lewat watt-pad ini pun di bukukan.

 

Novel Mariposa memiliki cerita yang sedikit berbeda dari novel-novel bergendre anak muda lainnya, pada novel ini digambarkan kisah perjuangan wanita muda yang aktif dan energik mengejar cinta dari seorang pria yang pendiam dan cendrung pasif.

 

Pada novel Mariposa ini, diceritakan bagaimana perjuangan Acha yang berusaha mendapatkan cinta Iqbal, yang ternyata Iqbal belum pernah dekat dengan perempuan manapun sebelumnya, Iqbal laki-laki yang banyak disukai oleh wanita di SMA Arwana, dan terkenal sebagai seorang juara Olimpiade Kimia Nasional, namun sikap Iqbal yang dingin membuat para wanita sulit mendekati dan mendapatkan hati Iqbal.



Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 28 September 2021
Character Corner: DOA
BERITA LAINNYA - 10 September 2021
Hari Olahraga Nasional
Hari Olahraga Nasional
BERITA LAINNYA - 29 September 2021
Peran Pendidikan dalam Perkembangan Era Society 5...
Peran Pendidikan dalam Perkembangan Era Society 5...
BERITA LAINNYA - 30 September 2021
Ruang Siswa: Salah Satu Ilmuwan Penemu Sel Bahan ...
Ruang Siswa: Salah Satu Ilmuwan Penemu Sel Bahan ...
BERITA LAINNYA - 30 September 2021
LETS TALK ABOUT FREEDOM
LETS TALK ABOUT FREEDOM
BERITA LAINNYA - 14 September 2022
Tradisi Kebo-Keboan di Banyuwangi
BERITA LAINNYA - 15 September 2022
Iki Palek, Tradisi Potong Jari dari Papua
Iki Palek, Tradisi Potong Jari dari Papua
BERITA LAINNYA - 16 September 2022
Debus Banten, Tradisi Ekstrim yang Mengerikan
Debus Banten, Tradisi Ekstrim yang Mengerikan
BERITA LAINNYA - 23 September 2022
Hadiah Terbaik
Hadiah Terbaik
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Hari Rabies Sedunia
Hari Rabies Sedunia
BERITA LAINNYA - 20 December 2023
Sebuah langkah untuk membangkitkan Motivasi
BERITA LAINNYA - 21 December 2023
MOTIVASI DALAM DIRI UNTUK MEMASUKI JENJANG PERKUL...
MOTIVASI DALAM DIRI UNTUK MEMASUKI JENJANG PERKUL...
BERITA LAINNYA - 22 December 2023
Cara memotivasi diri sendiri ...
Cara memotivasi diri sendiri ...
BERITA LAINNYA - 23 December 2023
Cara Menumbuhkan semangat ...
Cara Menumbuhkan semangat ...
BERITA LAINNYA - 24 December 2023
REFLEKSI IBADAH NATAL by Natasya-X-4
REFLEKSI IBADAH NATAL by Natasya-X-4
BERITA LAINNYA - 20 July 2024
Tuhan adalah Tempat Perlindungan
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
BERITA LAINNYA - 21 July 2024
Jangan Bersungut-sungut
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Andalkan Tuhan dalam Segala Situasi
Andalkan Tuhan dalam Segala Situasi
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Percaya Pada Waktu Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra
BERITA LAINNYA - 30 December 2024
Pengaruh Masa Pandemi Covid-19 Pada Kestabilitas...
Pengaruh Masa Pandemi Covid-19 Pada Kestabilitas...
BERITA LAINNYA - 31 December 2024
MARAKNYA NARKOBA DI KALANGAN GEN Z
MARAKNYA NARKOBA DI KALANGAN GEN Z
BERITA LAINNYA - 11 December 2024
BERSATU DALAM TUHAN
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 December 2024
BERSERAH DAN PERCAYA KEPADA KEHENDAK TUHAN
Daily Inspiration

Choose Your School

GO