Pergumulan Di Dalam Tuhan

BERITA LAINNYA - 18 October 2024

Pergumulan Di Dalam Tuhan

 

Filipi 4:13

"Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku."

 

Ayat di atas merupakan salah satu ayat yang saya sukai. Dari saya kecil, mama saya selalu mengingatkan saya untuk selalu memegang ayat tersebut di dalam diri. Selain itu, mama saya juga sering menyanyikan lagu ini kepada saya sehingga saya merasakan damai sejahtera setiap mendengar kalimat tersebut. Setiap saya merasa lelah maupun putus asa, selalu terdengar ayat tersebut dalam diri saya sehingga saya bisa merasa lebih tenang. Waktu itu saya sedang bimbang dalam memilih keputusan. Saya diberi kesempatan untuk ikut pelayanan di gereja sebagai multimedia, namun saya bingung karena merasa selama seminggu saya sudah memiliki banyak aktivitas dan waktu saya terbatas. Ditambah kepribadian saya yang takut bersosialisasi, takut akan mencoba hal baru, dan pesimis dengan diri saya mengenai memegang tanggung jawab. Saya sempat merasa anxious sehari sebelum tugas karena saya merasa takut gagal dan salah. Tetapi, saya teringat dengan Filipi 4:13 dimana saya harus menaruh seluruh pergumulan saya kepada Tuhan dan meminta pertolongan-Nya. Akhirnya pun saya merasa lebih tenang dan saya mengucapkan kepada diri saya bahwa semua akan baik-baik saja, saya hanya perlu menjalankannya dan semua akan berakhir. Saya hanya perlu meminta pertolongan Tuhan untuk menghilangkan rasa takut saya dan melancarkan tugas saya. Keesokan harinya, semua hal yang saya takuti tidak ada yang terjadi dan saya sangat yakin bahwa semua terjadi karena pertolongan Tuhan. Ini hanya satu dari sekian banyak kejadian yang saya alami, dan Filipi 4:13 akan selalu menjadi pegangan saya dalam menjalani kehidupan sehari-hari.

Kaylyn XI 4

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 30 May 2021
Mampu Bertahan dan Bangkit Lagi
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Dari Depresi Hingga Membuka Bisnis Kecantikan
Dari Depresi Hingga Membuka Bisnis Kecantikan
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Pantang Menyerah Demi Aku dan Kamu
Pantang Menyerah Demi Aku dan Kamu
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Nadiem Anwar Makarim : Berawal dari Diskusi yang ...
Nadiem Anwar Makarim : Berawal dari Diskusi yang ...
BERITA LAINNYA - 13 April 2021
Creative, High Innovative, Capable Leadership : M...
“Jepret!” Itulah bunyi khas yang orang pikirkan ...
BERITA LAINNYA - 14 April 2022
Blessed-Cursed Chest
BERITA LAINNYA - 15 April 2022
Selamat Memperingati Jumat Agung
Selamat Memperingati Jumat Agung
BERITA LAINNYA - 14 April 2022
A little love never hurts
A little love never hurts
BERITA LAINNYA - 17 April 2022
SELAMAT MERAYAKAN PASKAH 2022
SELAMAT MERAYAKAN PASKAH 2022
BERITA LAINNYA - 18 April 2022
NARRATIVE TEXT
NARRATIVE TEXT
BERITA LAINNYA - 09 September 2023
Abad Pertengahan dan Marie Antoinette: Bagaimana ...
BERITA LAINNYA - 10 September 2023
HOAX : Ketika Kepalsuan Dianggap Kebenaran
HOAX : Ketika Kepalsuan Dianggap Kebenaran
BERITA LAINNYA - 12 September 2023
Sumo: Olahraga bersejarah dari Jepang...
Sumo: Olahraga bersejarah dari Jepang...
BERITA LAINNYA - 13 September 2023
Storia E Fatti Del Cibo Italiano, Kisah makanan I...
Storia E Fatti Del Cibo Italiano, Kisah makanan I...
BERITA LAINNYA - 14 September 2023
Virus Ebola : Sentuhan maut...
 Virus Ebola : Sentuhan maut...
BERITA LAINNYA - 13 February 2024
Pembunuh Bayaran Paling Kuat Yang Pensiun, sebuah...
BERITA LAINNYA - 14 February 2024
Si Malang Lail, sebuah RESENSI
Si Malang Lail, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 15 February 2024
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 11 July 2024
Mendoakan yang Jauh
BERITA LAINNYA - 12 July 2024
Cobaan: Menjadi Pribadi yang lebih Kuat
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 13 July 2024
Tuhan Memiliki Rencana yang Indah
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 14 July 2024
Percaya Jalan dan Rancangan Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Mintalah, Carilah, dan Ketoklah.
Daily Reminder

Choose Your School

GO