Percaya Rencana Allah ..

BERITA LAINNYA - 06 September 2024

 

 

PERCAYA RENCANA ALLAH

 

Kebimbangan tentang masa depan adalah pengalaman umum yang sering dirasakan oleh banyak orang. Ketidakpastian, tantangan, dan ketidakstabilan sering kali menyertai pemikiran kita tentang apa yang akan datang. Apa lagi pada masa-masa SMA sekarang, bimbang untuk memilih jurusan, apakah cita-cita yang mau ku capai? Apakah aku bisa mencapainya? Semua pertanyaan ini selalu ada dipikiran aku dan mungkin juga kebanyakan orang.

 

Walaupun kebimbangan tentang masa depan adalah hal yang wajar, tetapi iman Kristen menunjukkan perspektif yang penuh harapan. Kita sebagai umat Tuhan, dipanggil untuk hidup dalam iman dan percaya kepada Tuhan dalam segala situasi. Kita bisa mengambil salah satu ayat dari alkibat yaitu

 

 

Yeremia 29:11:

 

"Sebab Aku ini mengetahui rancangan-rancangan apa yang ada pada-Ku tentang kamu, demikianlah firman TUHAN, yaitu rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan, untuk memberikan kepadamu hari depan yang penuh harapan."

 

Ayat ini dari kitab Yeremia menunjukkan keyakinan bahwa Allah memiliki rencana yang baik untuk setiap orang. Meskipun kita sering kali merasa cemas tentang masa depan, ayat ini mengingatkan kita bahwa Allah mengetahui rencana-Nya untuk kita, dan rencana tersebut adalah rencana damai dan penuh harapan. KIta hanya perlu berserah dan melakukan yang terbaik yang kita bisa. 

Tags:
BERITA LAINNYA - 04 October 2022
Memulihkan Kasih yang Hilang
BERITA LAINNYA - 05 October 2022
Semangat yang Tak Pernah Padam
Semangat yang Tak Pernah Padam
BERITA LAINNYA - 06 October 2022
Janji Bunga Lili Putih
Janji Bunga Lili Putih
BERITA LAINNYA - 07 October 2022
Angin Berlalu
Angin Berlalu
BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
Dapet  Empat Ratus Ribuan per Bulan tapi Gak Nga-...
BERITA LAINNYA - 20 September 2023
Penjajah Rasa : Ketika makanan Asia Timur "menjaj...
BERITA LAINNYA - 21 September 2023
BANDUNG : KOTA KEMBANG SEJUTA KENANGAN....
BANDUNG : KOTA KEMBANG SEJUTA KENANGAN....
BERITA LAINNYA - 22 September 2023
SM Entertainment: The Future of Entertainment Tec...
SM Entertainment: The Future of Entertainment Tec...
BERITA LAINNYA - 23 September 2023
Membuang Sampah Sembarangan sebagai Masalah Sosia...
Membuang Sampah Sembarangan sebagai Masalah Sosia...
BERITA LAINNYA - 24 September 2023
Penjualan organ secara ilegal sebagai masalah sos...
Penjualan organ secara ilegal sebagai masalah sos...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
BERITA LAINNYA - 16 January 2024
Rokok, Pedang Bermata Dua
Rokok, Pedang Bermata Dua
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
 Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 19 January 2024
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
BERITA LAINNYA - 03 August 2024
Teladan bagi orang-orang muda
BERITA LAINNYA - 03 August 2024
Aku Juga Bisa!
Aku Juga Bisa!
BERITA LAINNYA - 04 August 2024
Damai Sejahtera Allah..
Damai Sejahtera Allah..
BERITA LAINNYA - 04 August 2024
“I Give it All To HIM”
“I Give it All To HIM”
BERITA LAINNYA - 05 August 2024
Aku dapat melakukan segala sesuatu melalui Kristu...
Aku dapat melakukan segala sesuatu melalui Kristu...
BERITA LAINNYA - 26 July 2024
“The spirit is willing but the flesh is weak”
BERITA LAINNYA - 27 July 2024
Mengasihi Tuhan Tanpa Neko-neko
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 28 July 2024
Bersyukur akan adanya Tantangan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 01 October 2024
Tuhan adalah Jalan Keluar
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 03 October 2024
Transparansi dan Kejujuran
Daily Reminder

Choose Your School

GO