Percaya KepadaNYA

BERITA LAINNYA - 04 September 2024

Percaya KepadaNYA

 

Amsal 3: 5-6

“Percayalah kepada Tuhan
dengan segenap hatimu dan janganlah bersandar kepada pengertianmu sendiri. Akuilah Dia dalam segala lakumu, maka Ia akan meluruskan jalanmu. Akuilah Dia dalam segala jalanmu".

 

Kepercayaan adalah dasar dari hubungan yang benar dengan Tuhan. Ini berarti tidak hanya mempercayai Tuhan dalam hal-hal yang mudah, tetapi juga dalam situasi yang penuh tantangan dan ketidakpastian. Seringkali saya dihadapi dengan keadaan dimana saya harus memilih sebuah keputusan, mau itu keputusan yang besar ataupun keputusan kecil.

 

 

Ketika saya harus segera memutuskan keputusan tersebut, saya selalu merenung dan berfikir “apakah keputusan yang saya pilih sudah benar atau malah sebaliknya”. Disaat seperti itu saya selalu mengandalkan Tuhan dengan cara berdoa dan meminta petunjuk kepadanya seperti yang dikatakan Amsal 3: 5-6 “Percayalah kepada Tuhan dengan segenap hatimu dan janganlah bersandar kepada pengertianmu sendiri. Akuilah Dia dalam segala lakumu, maka Ia akan meluruskan jalanmu. Akuilah Dia dalam segala jalanmu".

 

Ayat ini menunjukkan pentingnya mengenali dan mengakui Tuhan dalam setiap aspek kehidupan kita. Ini mencakup keputusan sehari-hari, rencana jangka panjang, dan sikap kita terhadap situasi hidup. Pengakuan ini berarti hidup dalam cara yang sesuai dengan kehendak Tuhan dan mencari bimbingannya dalam setiap langkah. Kita harus mempercayai Tuhan dengan sepenuh hati, serta mengandalkannya daripada hanya bergantung pada kebijaksanaan kita sendiri. Karena manusia memiliki keterbatasan dalam memahami atau memprediksi masa depan. Disaat kita percaya dan selalu mengandalkannya, Tuhan pasti akan memberikan kita jawaban ataupun jalan keluar tentang masalah yang sedang kita alami.

Tags:
BERITA LAINNYA - 31 August 2022
Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK)
BERITA LAINNYA - 16 September 2022
Tertipu dengan Investasi Saham Palsu? No More!
Tertipu dengan Investasi Saham Palsu? No More!
BERITA LAINNYA - 13 September 2022
Kecantikan bagi Perempuan
Kecantikan bagi Perempuan
BERITA LAINNYA - 19 September 2022
Barapen, Tradisi Bakar Batu oleh Suku Dani
Barapen, Tradisi Bakar Batu oleh Suku Dani
BERITA LAINNYA - 20 September 2022
Mumi Asal Papua
Mumi Asal Papua
BERITA LAINNYA - 12 November 2023
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
BERITA LAINNYA - 19 November 2023
Konflik Sampang dan rubuhnya toleransi di Indone...
Konflik Sampang dan toleransi Indonesia..
BERITA LAINNYA - 20 November 2023
Konflik Yahudi Dengan Nazi
Konflik Yahudi Dengan Nazi
BERITA LAINNYA - 01 September 2024
Jangan Gelisah...
BERITA LAINNYA - 02 September 2024
Kebahagiaan Dalam Bersyukur
Kebahagiaan Dalam Bersyukur
BERITA LAINNYA - 03 September 2024
Jangan Bimbang
Jangan Bimbang
BERITA LAINNYA - 04 September 2024
Percaya KepadaNYA
Percaya KepadaNYA
BERITA LAINNYA - 05 September 2024
Dari Mangkuk Ham ke Pengharapan: Refleksi tentang...
Dari Mangkuk Ham ke Pengharapan: Refleksi tentang...
BERITA LAINNYA - 08 November 2024
Kirab Budaya Dugderan
BERITA LAINNYA - 14 November 2024
Allah Memenuhi Hati Orang Bersyukur Dengan Kegemb...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 15 November 2024
Tinggalah Di Dalam Aku, Maka Aku ada di Dalammu
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 16 November 2024
Bersandar Kepada Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 17 November 2024
Menjadi Pegangan Dikala Takut
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 February 2025
Genetika Golongan Darah dalam Keluarga (1)
BERITA LAINNYA - 18 February 2025
Pengaruh Imigran Terhadap Perkembangan Indonesia
Artikel
BERITA LAINNYA - 21 February 2025
Pengaruh Influencer Media Sosial terhadap Gaya Hi...
Artikel
BERITA LAINNYA - 25 February 2025
Peningkatan Efektivitas Pembelajaran Biologi Mela...
Artikel
BERITA LAINNYA - 28 February 2025
Pengaruh Polusi Udara terhadap Peningkatan Suhu d...
Artikel

Choose Your School

GO