Percaya KepadaNYA

BERITA LAINNYA - 04 September 2024

Percaya KepadaNYA

 

Amsal 3: 5-6

“Percayalah kepada Tuhan
dengan segenap hatimu dan janganlah bersandar kepada pengertianmu sendiri. Akuilah Dia dalam segala lakumu, maka Ia akan meluruskan jalanmu. Akuilah Dia dalam segala jalanmu".

 

Kepercayaan adalah dasar dari hubungan yang benar dengan Tuhan. Ini berarti tidak hanya mempercayai Tuhan dalam hal-hal yang mudah, tetapi juga dalam situasi yang penuh tantangan dan ketidakpastian. Seringkali saya dihadapi dengan keadaan dimana saya harus memilih sebuah keputusan, mau itu keputusan yang besar ataupun keputusan kecil.

 

 

Ketika saya harus segera memutuskan keputusan tersebut, saya selalu merenung dan berfikir “apakah keputusan yang saya pilih sudah benar atau malah sebaliknya”. Disaat seperti itu saya selalu mengandalkan Tuhan dengan cara berdoa dan meminta petunjuk kepadanya seperti yang dikatakan Amsal 3: 5-6 “Percayalah kepada Tuhan dengan segenap hatimu dan janganlah bersandar kepada pengertianmu sendiri. Akuilah Dia dalam segala lakumu, maka Ia akan meluruskan jalanmu. Akuilah Dia dalam segala jalanmu".

 

Ayat ini menunjukkan pentingnya mengenali dan mengakui Tuhan dalam setiap aspek kehidupan kita. Ini mencakup keputusan sehari-hari, rencana jangka panjang, dan sikap kita terhadap situasi hidup. Pengakuan ini berarti hidup dalam cara yang sesuai dengan kehendak Tuhan dan mencari bimbingannya dalam setiap langkah. Kita harus mempercayai Tuhan dengan sepenuh hati, serta mengandalkannya daripada hanya bergantung pada kebijaksanaan kita sendiri. Karena manusia memiliki keterbatasan dalam memahami atau memprediksi masa depan. Disaat kita percaya dan selalu mengandalkannya, Tuhan pasti akan memberikan kita jawaban ataupun jalan keluar tentang masalah yang sedang kita alami.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 May 2020
PELEPASAN SISWA ANGKATAN X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 May 2020
LIBUR Kenaikan Isa Almasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 May 2020
Juara I Jurusan MIPA - Tahun 2020 - Kezia Alverta...
BERITA LAINNYA - 27 March 2022
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 28-31 Maret 2022
BERITA LAINNYA - 25 March 2022
Penemu Teknologi Mesin Cetak
Penemu Teknologi Mesin Cetak
BERITA LAINNYA - 28 March 2022
Konflik di semenanjung Korea ( Korea utara dan Ko...
Konflik di semenanjung Korea ( Korea utara dan Ko...
BERITA LAINNYA - 29 March 2022
Bangladesh yang Selalu Bergejolak
Bangladesh yang Selalu Bergejolak
BERITA LAINNYA - 30 March 2022
Hapuskan Apartheid!
Hapuskan Apartheid!
BERITA LAINNYA - 11 November 2023
Konflik Separatis Papua Merdeka
BERITA LAINNYA - 12 November 2023
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
BERITA LAINNYA - 19 November 2023
Konflik Sampang dan rubuhnya toleransi di Indone...
Konflik Sampang dan toleransi Indonesia..
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
STOP Overthinking
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Mengampuni 70x7
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Pantang Menyerah
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 July 2024
Beriman: Jaminan Keselamatan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Beribadah Bukan untuk Dipamerkan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 03 December 2024
KEBENCIAN MENIMBULKAN PERTENGKARAN
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Perubahan Budaya di Masa Kini
Perubahan Budaya di Masa Kini
BERITA LAINNYA - 04 December 2024
KEPERCAYAAN KEPADA TUHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 05 December 2024
PENGHIBURAN DALAM KESEDIHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia

Choose Your School

GO