Penghiburan di Tengah Badai

BERITA LAINNYA - 31 August 2024

Ulangan 31:6 (TB)  

Kuatkan dan teguhkanlah hatimu, janganlah takut dan jangan gemetar karena mereka, sebab TUHAN, Allahmu, Dialah yang berjalan menyertai engkau; Ia tidak akan membiarkan engkau dan tidak akan meninggalkan engkau.”

 

Ayat ini bermaksud untuk menguatkan orang yang sedang dalam perenungan yang mendalam, dan mengingatkan mereka akan setiap jalan yang mereka pilih, Tuhan terus menyertai mereka. 

Ayat ini menjadi salah satu ayat favorit saya, alasan dibalik itu adalah karena berbagai masalah dan perundungan yang sering saya hadapai. Sebagai seorang remaja yang tengah menduduki bangku akhir SMA, ada banyak sekali hal yang harus dipersiapkan, dan terkadang selama persiapan itu ada banyak rintangan maupun hal yang enggan untuk dihadapi.

Salah satu masalah yang pernah saya hadapi adalah ketika ingin mendaftar menjadi sebuah pelajar di pendidikan non-formal, Inten. Saya merasa bahwa selain sudah memiliki banyak kegiatan di sekolah, saya pun masih harus belajar lagi di rumah, sehingga waktu untuk beristirahat pun juga sudah sangat minim, saya pun merasa tidak dapat menyanggupi lagi. Namun, di sisi lain, saya juga memerlikan bimbingan tambahan untuk dapat memasuki PTN impian saya. Renungan lepas perenungan, melalui ayat ini saya pun merasa dikuatkan karena saya yakin ditengah ketidak mampuan saya, Tuhan akan selalu menyertai saya dan memberikan jalan-jalan terbaik untuk saya. 

Maka daripada itu, ayat ini sering membantu  untuk menenangkan keraguan hati saya. Saya yakin ayat ini dapat menguatkan tidak hanya saya, namun juga orang-orang di luar sana yang merenungkan firman Tuhan tersebut. 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 12 January 2021
THE MATTER
BERITA LAINNYA - 14 January 2021
Mencegah Meningkatnya Kasus COVID-19 Melalui Klas...
BERITA LAINNYA - 12 January 2021
Aksi Sosial Bina Iman Kelas XI 2020-2021
BERITA LAINNYA - 09 January 2021
Parents Gathering SMAK HI 9 Januari 2021
BERITA LAINNYA - 03 February 2021
PROJECT PELEPAS DAHAGA
PROJECT PELEPAS DAHAGA
BERITA LAINNYA - 03 September 2022
Bau Nyale : Festival Menangkap Cacing dari Lombok
BERITA LAINNYA - 04 September 2022
FENOMENA SUPERCOOLING DALAM EFEK MPEMBA
FENOMENA SUPERCOOLING DALAM EFEK MPEMBA
BERITA LAINNYA - 01 September 2022
Flexing, Keangkuhan, dan Sejarah Mitologi Rasi Bi...
Flexing, Keangkuhan, dan Sejarah Mitologi Rasi Bi...
BERITA LAINNYA - 09 September 2022
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
BERITA LAINNYA - 06 September 2022
Kerapuhan yang Indah
Kerapuhan yang Indah
BERITA LAINNYA - 22 September 2023
SM Entertainment: The Future of Entertainment Tec...
BERITA LAINNYA - 23 September 2023
Membuang Sampah Sembarangan sebagai Masalah Sosia...
Membuang Sampah Sembarangan sebagai Masalah Sosia...
BERITA LAINNYA - 24 September 2023
Penjualan organ secara ilegal sebagai masalah sos...
Penjualan organ secara ilegal sebagai masalah sos...
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Belajar mengenal kesenjangan sosial, dan mencari ...
Belajar mengenal kesenjangan sosial, dan mencari ...
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
Balap Liar Sebagai Masalah Sosial dan Solusinya
Balap Liar Sebagai Masalah Sosial dan Solusinya
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
Cinta yang tidak disengaja, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 18 February 2024
UANG BUKAN SEGALANYA BRADER, sebuah RESENSI
UANG BUKAN SEGALANYA BRADER, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 19 February 2024
Tempat Berpulang, sebuah RESENSI
Tempat Berpulang, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 20 February 2024
Pengawal dadakan, Sebuah RESENSI
Pengawal dadakan, Sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
STOP Overthinking
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Mengampuni 70x7
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Pantang Menyerah
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 July 2024
Beriman: Jaminan Keselamatan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 July 2024
Beribadah Bukan untuk Dipamerkan
Daily Reminder

Choose Your School

GO