Menghadapi Tantangan Sehari-hari Dengan Kuasa Kristus

BERITA LAINNYA - 14 September 2024

Filipi 4 : 13 

“Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku.” 

Ayat Filipi 4:13 ini memiliki makna yang penting untuk hidup saya karena ayat ini mengajarkan  bahwa kita tidak perlu bergantung pada diri sendiri untuk menghadapi kesulitan tetapi kita  mempunyayi Kristus yang dapat membantu kita dalam menghadapi kesulitan yang ada. Dengan  iman, kita diberi kekuatan untuk bertahan dan melewati setiap situasi dengan hati yang penuh  kesabaran. Setiap kali saya merasa ragu untuk melakukan sesuatu, pasti saya mengingat ayat ini  sebagai sumber inspirasi dan penghiburan. Ayat ini juga mengingatkan saya jikalau gagal  melakukan sesuatu pasti Tuhan mempunyayi rencana yang lebih baik untuk kedepannya. Dengan  ayat ini, kita diajarkan untuk bersabar, tidak mudah putus asa meskipun kita mengalami banyak  kegagalan. Kita juga diajarkan untuk selalu bersyukur kalau kita punya Tuhan yang dapat  menolong dan menguatkan kita dalam melakukan segala sesuatu. 

Dengan demikian, ayat ini dapat membantu saya untuk selalu mengandalkan Tuhan  sepenuhnya dan hidup dengan keyakinan bahwa apapun yang terjadi, saya bisa melakukannya karena Kristus memberikan kekuatan. Ayat ini tidak hanya memberikan ketenangan untuk saya,  tetapi juga memberikan keberanian untuk melanjutkan langkah kedepan dengan penuh  keyakinan dan harapan. 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 28 September 2021
Character Corner: DOA
BERITA LAINNYA - 10 September 2021
Hari Olahraga Nasional
Hari Olahraga Nasional
BERITA LAINNYA - 29 September 2021
Peran Pendidikan dalam Perkembangan Era Society 5...
Peran Pendidikan dalam Perkembangan Era Society 5...
BERITA LAINNYA - 30 September 2021
Ruang Siswa: Salah Satu Ilmuwan Penemu Sel Bahan ...
Ruang Siswa: Salah Satu Ilmuwan Penemu Sel Bahan ...
BERITA LAINNYA - 30 September 2021
LETS TALK ABOUT FREEDOM
LETS TALK ABOUT FREEDOM
BERITA LAINNYA - 03 March 2022
ADA ASAP ADA API
BERITA LAINNYA - 04 March 2022
Peran Indonesia dalam Gerakan Non-Blok
Peran Indonesia dalam Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 07 March 2022
Peran Indonesia dalam Menciptakan Perdamaian di K...
Peran Indonesia dalam Menciptakan Perdamaian di K...
BERITA LAINNYA - 08 March 2022
International Women's Day
International Women's Day
BERITA LAINNYA - 08 March 2022
Sejarah Interntional Women's Day
Sejarah Interntional Women's Day
BERITA LAINNYA - 13 August 2023
Opini tentang Indonesia Merdeka...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
PR, 78 tahun merdeka, By Rachel Davina..
PR, 78 tahun merdeka, By Rachel Davina..
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Dari BPUPKI ke INdonesia Merdeka..
Dari BPUPKI ke INdonesia Merdeka..
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Recovery Indonesia, Merdeka dari Covid-19
Recovery Indonesia, Merdeka dari Covid-19
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Ekonomi Indonesia Merdeka..
Ekonomi Indonesia Merdeka..
BERITA LAINNYA - 29 January 2024
Indonesia, Ibukota Perjuangan Asia dan Afrika......
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Misi Garuda mendamaikan dunia...
Misi Garuda mendamaikan dunia...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Menjaga kekudusan hidup..
Menjaga kekudusan hidup..
BERITA LAINNYA - 17 January 2024
Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..
Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..
BERITA LAINNYA - 30 July 2024
Meraih Damai dengan Sukacita dan Syukur
BERITA LAINNYA - 31 July 2024
Tuhan Memelihara
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 01 July 2024
Berserah Diri Kepada Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 02 July 2024
Iman yang Teguh (1)
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
Hati Yang Penuh Syukur
Daily Reminder

Choose Your School

GO