Mengandalkan Tuhan dalam kehidupan.

BERITA LAINNYA - 12 April 2025

Yeremia 17:7:

"Diberkatilah orang yang mengandalkan TUHAN, yang menaruh harapannya pada TUHAN!

 

 

Mengandalkan Tuhan dan menaruh harapan kepadaNYA mudah dituliskan dan diucapkan tapi tidak serta merta gampang untuk dilakukan dalam kehidupan. Kita seringkali masih lebih sering bertumpu pada pikiran dan kemampuan diri kita sendiri. Dalam banyak hal, kita tidak mengutamakan Tuhan namun lebih sering berupaya untuk menomorsatukan perhitungan kita.

 

 

Mengandalkan Tuhan bukan juga berarti bahwa kita tidak perlu berfikir tidak perlu berjuang untuk hidup kita dan menyerahkan semuanya tanpa perlu berbuat apa-apa. Pemikiran seperti ini juga sesat dan keliru. Mengandalkan Tuhan itu seperti Pohon yang ditanam di tepi air. Mungkin saja akan ada panas Terik matahari atau bahkan kemarau berkepanjangan, tapi dia tidak perlu kuatir, dia sudah berakar yang kuat dan berdaun yang lebat dan hijau segar. Pohon tersebut bahkan tidak akan henti-hentinya berbuah dan menghasilkan oksigen bagi mahluk hidup yang lain.

 

Hidup kita seperti itu jika mengandalkan Tuhan. Kita usahakan semua hal yang kita mampu, kita kerjakan segala hal yang kita bisa, tapi kita sertakan Tuhan dalam gerak langkah kita. Kita Doakan dan libatkan Dia dalam setiap keputusan kita. Jangan kita biarkan hidup kita seperti pohon yang menjauhi air kehidupan, tapi kita harus memperpanjang “akarnya” agar tetap berkelindan dan mengarah kepadaNYA, jangan jauh, dekati dan minta pertolongan agar semua langkah hidup kita selalu dalam lindungan dan penyertaannNYA.

Tags:
BERITA LAINNYA - 06 February 2023
A Dangerous Golden Egg
BERITA LAINNYA - 13 March 2023
One Act of Kindness Can Change Your Life
One Act of Kindness Can Change Your Life
BERITA LAINNYA - 20 March 2023
Unseen Ending
Unseen Ending
BERITA LAINNYA - 03 April 2023
Unrequited Childhood Love
Unrequited Childhood Love
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
BERITA LAINNYA - 23 December 2023
Cara Menumbuhkan semangat ...
BERITA LAINNYA - 24 December 2023
REFLEKSI IBADAH NATAL by Natasya-X-4
REFLEKSI IBADAH NATAL by Natasya-X-4
BERITA LAINNYA - 26 December 2023
Refleksi Natal by Keysha X4
Refleksi Natal by Keysha X4
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Refleksi Natal by Juliana Syanne Tedjo Utomo Kela...
Refleksi Natal by Juliana Syanne Tedjo Utomo Kela...
BERITA LAINNYA - 28 December 2023
Refleksi Natal by Jaden Nicholas, X-4
Refleksi Natal by Jaden Nicholas, X-4
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Tukarkan Amarah dengan Kasih: Rahasia Hidup Bahag...
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Menghadapi Badai Hidup: Belajar dari Kisah Elia
Menghadapi Badai Hidup: Belajar dari Kisah Elia
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Allah selalu menyertai
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Nyatakan segala hal dalam Allah
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 24 October 2024
Yang terburuk adalah merasa tidak berharga
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 28 November 2024
Memegang Teguh Harapan
BERITA LAINNYA - 29 November 2024
Buanglah Keraguan dalam Hatimu
Buanglah Keraguan dalam Hatimu
BERITA LAINNYA - 30 November 2024
Ketika Iman Bergerak
Ketika Iman Bergerak
BERITA LAINNYA - 30 November 2024
Berharganya Keluarga di Mata Tuhan
Berharganya Keluarga di Mata Tuhan
BERITA LAINNYA - 29 November 2024
Carilah Dahulu Kerajaan Allah
Carilah Dahulu Kerajaan Allah
BERITA LAINNYA - 24 February 2025
Tidak Ada yang Mustahil Bagi Tuhan
BERITA LAINNYA - 25 February 2025
Angklung: A Traditional Indonesian Bamboo Musical...
Angklung
BERITA LAINNYA - 03 February 2025
KETIKA RAKYAT BERBICARA:  KISAH REVOLUSI PRANCIS
Artikel
BERITA LAINNYA - 06 February 2025
PERISTIWA BANDUNG LAUTAN API BANDUNG SEA OF FIRE...
Artikel
BERITA LAINNYA - 10 February 2025
AWAL MULA TERJADINYA 240 CANDI PRAMBANAN
Artikel

Choose Your School

GO