Mengalami Persekutuan dengan Roh Kudus

BERITA LAINNYA - 30 August 2024

1 Korintus 12:9

"Tetapi jawab Tuhan kepadaku: “Cukuplah kasih karunia-Ku bagimu, sebab justru dalam kelemahanlah kuasa-Ku menjadi sempurna.” Sebab itu terlebih suka aku bermegah atas kelemahanku, supaya kuasa Kristus turun menaungi aku."

Ayat 1 Korintus 12:9 memiliki makna yang penting bagi hidup saya selama 17 tahun ini. Ayat ini menekankan pentingnya memahami bahwa kasih karunia Tuhan sudah cukup untuk kita. Dalam masa-masa yang sulit dimana kita merasa lemah, itulah waktu kapan kuasa Tuhan justru menjadi sempurna. Masa dimana kita akan merasakan kuasaNya sepenuhnya. 

Dalam masa sulit saya, ayat ini memberi penghiburan bahwa dalam kelemahan kita, kuasa Tuhan bekerja secara optimal. Roh kudus juga memberikan saya kekuatan dan keberanian untuk bangun dan siap kembali menghadapi berbagai tantangan hidup. Ayat ini juga mengingatkan saya untuk tidak sombong dan mengandalkan kekuatan sendiri. Namun, justru sebaliknya, merendahkan hati dan mengandalkan kekuatan Tuhan. Kita semua bukanlah siapa-siapa tanpa Tuhan Yesus. Jadi, ketika saya sedang merasa sedih atau lemah, saya sering kembali merenungkan ayat ini. Ayat ini memberikan pengharapan dan kekuatan untuk tetap melanjutkan perjuangan dengan mengandalkan kuasa Tuhan. Dengan demikian, ayat ini mengingatkan kita untuk tidak merasa kecil hati atau putus asa saat menghadapi keterbatasan atau tantangan.




Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 12 January 2021
THE MATTER
BERITA LAINNYA - 14 January 2021
Mencegah Meningkatnya Kasus COVID-19 Melalui Klas...
BERITA LAINNYA - 12 January 2021
Aksi Sosial Bina Iman Kelas XI 2020-2021
BERITA LAINNYA - 09 January 2021
Parents Gathering SMAK HI 9 Januari 2021
BERITA LAINNYA - 03 February 2021
PROJECT PELEPAS DAHAGA
PROJECT PELEPAS DAHAGA
BERITA LAINNYA - 07 April 2023
Jumat Agung
BERITA LAINNYA - 09 April 2023
PASKAH 2023
PASKAH 2023
BERITA LAINNYA - 05 April 2023
Olimpiade Sains Nasional tingkat Kota Bekasi
Olimpiade Sains Nasional tingkat Kota Bekasi
BERITA LAINNYA - 18 May 2023
HARI KESADARAN VAKSIN HIV
Hari kesadaran vaksin HIV
BERITA LAINNYA - 20 May 2023
Hari Kenaikan Yesus Kristus
Hari Kenaikan Yesus Kristus
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Menjaga kekudusan hidup..
BERITA LAINNYA - 17 January 2024
Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..
Allah adalah Kasih, Daily Inspiration..
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
Melayani dalam kerendahan hati, Daily Inspiration...
Melayani dalam kerendahan hati, Daily Inspiration...
BERITA LAINNYA - 25 January 2024
Belajar berempati, Daily Inspiration
Belajar berempati, Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
Akhir atau akhirat, sebuah RESENSI
Akhir atau akhirat, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 28 September 2024
Mengalami Damai Allah di Tengah Badai Kehidupan
BERITA LAINNYA - 27 September 2024
Mengatasi Kemalasan dan Menemukan Kepuasan
Mengatasi Kemalasan dan Menemukan Kepuasan
BERITA LAINNYA - 26 September 2024
Sabar dalam Kebaikan
Sabar dalam Kebaikan
BERITA LAINNYA - 25 September 2024
Ujian Menguatkan Iman
Ujian Menguatkan Iman
BERITA LAINNYA - 24 September 2024
Mengakui Allah sebagai Sumber Segala Kebaikan
Mengakui Allah sebagai Sumber Segala Kebaikan
BERITA LAINNYA - 25 December 2024
Selamat Natal 2024.
BERITA LAINNYA - 24 December 2024
Kasih Nyata
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 31 December 2024
Paint Ball Guru dan Karyawan.
Paint Ball Guru dan Karyawan.
BERITA LAINNYA - 22 December 2024
Hari Ibu, 2024
Hari Ibu, 2024
BERITA LAINNYA - 16 December 2024
Menghadapi Gejolak Perasaan
Daily Inspiration

Choose Your School

GO