Menempatkan Tuhan di Tempat Pertama

BERITA LAINNYA - 24 August 2024

Matius 6 : 33  

“Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu”


Matius 6:33 mengajarkan kita untuk mengutamakan Kerajaan Allah dan kebenarannya. Dalam kehidupan sehari-hari, kita harus meluangkan waktu untuk bersekutu dengan Tuhan melalui berdoa, membaca alkitab, dan beribadah. Meskipun terkadang, kita menghadapi situasi yang menantang.

Kita juga harus mengutamakan nilai kebenaran yang diajarkan oleh Tuhan di dalam setiap hal yang kita lakukan. Contohnya, kita menghadapi tekanan untuk menyontek saat ujian agar mendapatkan nilai tinggi, kita mungkin merasa tergoda untuk memilih jalan pintas. Namun, Matius 6:33 mengajarkan kita untuk belajar dengan sungguh sungguh dan tidak menyontek. Saya sendiri pernah mengalami situasi serupa di mana saya melihat teman-teman saya menyontek saat ujian. Hasilnya, nilai yang mereka dapat lebih tinggi daripada nilai ujian saya. Saya merasa kecewa dan tidak adil karena saya sudah berusaha keras untuk belajar dan mempersiapkan segalanya dengan matang, namun hasilnya tidak membuat saya puas. Walaupun tidak mudah, saya percaya bahwa usaha saya yang jujur akan memberikan hasil yang baik pada waktunya.

Ayat ini mengingatkan kita bahwa ketika kita mengutamakan Tuhan dalam tindakan kita, kita akan mendapatkan segala sesuatu yang kita butuhkan. Ketika kita memilih untuk hidup sesuai dengan kehendak Tuhan, kita akan merasakan kedamaian dan kepuasan yang lebih besar, serta kepercayaan bahwa Tuhan akan memenuhi kebutuhan kita dengan cara-Nya sendiri. Ayat ini memotivasi kita untuk tetap berfokus pada yang benar dan percaya bahwa segala usaha kita akan diberkati Tuhan.

Tags:
BERITA LAINNYA - 05 February 2022
DOPPLER INSIGHT
BERITA LAINNYA - 09 February 2022
Sejarah : Bergerak ke Selatan
Bergerak ke Selatan
BERITA LAINNYA - 11 February 2022
LITERASI
LITERASI
BERITA LAINNYA - 10 February 2022
GATHERING WITH PARENTS
GATHERING WITH PARENTS
BERITA LAINNYA - 12 February 2022
HARI PERTAMA PERJUSA
HARI PERTAMA PERJUSA
BERITA LAINNYA - 22 May 2023
HARI KEBANGKITAN NASIONAL
BERITA LAINNYA - 06 July 2023
Ibadah Komplek I, Tahun ajaran 2023-2024.
Ibadah Komplek I, Tahun ajaran 2023-2024.
BERITA LAINNYA - 08 July 2023
Rapat Kerja (RAKER) 2023-2024
Raker SMAK HI
BERITA LAINNYA - 08 July 2023
CASHBACK UANG PANGKAL
PSB AHI
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
Ibadah Awal Tahun Siswa TA: 2023-2024
Ibadah Awal Tahun Siswa TA: 2023-2024
BERITA LAINNYA - 03 November 2023
Perang Geng dan Bencana Alam di Haiti: Ketegangan...
BERITA LAINNYA - 04 November 2023
RASISME DI AMERIKA..
RASISME DI AMERIKA..
BERITA LAINNYA - 05 November 2023
Perebutan Pulau Sipadan-Ligitan Antara Indonesia ...
Perebutan Pulau Sipadan-Ligitan Antara Indonesia ...
BERITA LAINNYA - 06 November 2023
Konflik di Utara dan Selatan Korea...
Konflik di Utara dan Selatan Korea...
BERITA LAINNYA - 08 November 2023
KONFLIK APARTHEID DI AFRIKA SELATAN
KONFLIK APARTHEID DI AFRIKA SELATAN
BERITA LAINNYA - 17 March 2024
“Resensi Buku Keindahan Hidup”
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika
Resensi Buku: "Koala Kumal" karya Raditya Dika 
BERITA LAINNYA - 19 March 2024
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
Resensi buku “LELAKI DITENGAH HUJAN”
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
Self Love
BERITA LAINNYA - 10 September 2024
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
Langkah demi Langkah dalam Menghadapi Hidup denga...
BERITA LAINNYA - 20 July 2024
Tuhan adalah Tempat Perlindungan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
Kuasa Allah yang Melampaui Segala Batasan
BERITA LAINNYA - 21 July 2024
Jangan Bersungut-sungut
Daily Reminder

Choose Your School

GO