Jangan Biarkan Amarah Merusak Hubungan

BERITA LAINNYA - 30 September 2024

Efesus 4:26-27 

"Apabila kamu menjadi marah, janganlah kamu berbuat dosa: janganlah matahari terbenam, sebelum padam amarahmu dan janganlah beri kesempatan kepada Iblis."

Ayat di atas sangat berpengaruh  dan memiliki makna yang besar bagi saya. Menurut saya seseorang harus memiliki pengendalian diri yang baik seperti yang di ajarkan oleh Tuhan Yesus, seperti kesabaran. Di ayat ini kita juga diajarkan memberikan panduan penting tentang bagaimana mengelola kemarahan dalam hidup kita. Ayat ini pun mengajarkan bahwa marah itu merupakan suatu reaksi yang alami, tetapi harus diatur dengan bijaksana agar tidak mengarah pada dosa. Marah sendiri itu bukan kesalahan, tetapi cara kita menanggapi kemarahan itulah yang menentukan. Mengizinkan kemarahan berlarut-larut hingga matahari terbenam berarti kita memberi ruang bagi perasaan negatif untuk berkembang, yang bisa membuka peluang bagi pengaruh buruk seperti Iblis untuk mempengaruhi pikiran dan tindakan kita.

Dengan tidak membiarkan kemarahan berlarut-larut, kita menjaga hubungan kita dengan Tuhan dan sesama tetap sehat. Mengatasi kemarahan sebelum hari berakhir membantu mencegah permusuhan atau tindakan yang bisa merusak hubungan. Ini juga mencerminkan sikap pengendalian diri dan pengertian terhadap orang lain, serta kesadaran akan dampak dari tindakan kita. Dalam konteks ini, Efesus 4:26-27 mendorong kita untuk menangani emosi dengan cara yang membangun, dan menjauhkan diri dari pengaruh destruktif yang dapat merusak kualitas hidup kita dan hubungan kita dengan Tuhan.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 01 December 2020
HARI AIDS SEDUNIA
BERITA LAINNYA - 02 December 2020
Sebuah Renungan.
BERITA LAINNYA - 30 November 2020
PA GURU DAN KARYAWAN SMAK PENABUR HARAPAN INDAH ,...
BERITA LAINNYA - 07 December 2020
Musim Hujan Telah Tiba
BERITA LAINNYA - 14 November 2020
Parent Cell Group : Menjadi Teman Curhat Remajaku
BERITA LAINNYA - 03 August 2022
LAPORAN MPLS HARI KETIGA
BERITA LAINNYA - 24 August 2022
ROADSHOW
ROADSHOW
BERITA LAINNYA - 25 August 2022
Vehicle Life Skill Roadshow
Vehicle Life Skill Roadshow
BERITA LAINNYA - 26 August 2022
Generasi Muda Penopang Utama Pertumbuhan Investor...
Generasi Muda Penopang Utama Pertumbuhan Investor...
BERITA LAINNYA - 23 August 2022
ROADSHOW LIFESKILL
ROADSHOW LIFESKILL
BERITA LAINNYA - 16 September 2023
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
BERITA LAINNYA - 17 September 2023
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
BERITA LAINNYA - 18 September 2023
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
BERITA LAINNYA - 19 September 2023
Internet Taking Over The World: kisah awal mula i...
Internet Taking Over The World: kisah awal mula i...
BERITA LAINNYA - 20 September 2023
Penjajah Rasa : Ketika makanan Asia Timur "menjaj...
Penjajah Rasa : Ketika makanan Asia Timur "menjaj...
BERITA LAINNYA - 12 February 2024
Idealisme Yang Berhadapan Dengan Cinta, sebuah RE...
BERITA LAINNYA - 13 February 2024
Pembunuh Bayaran Paling Kuat Yang Pensiun, sebuah...
Pembunuh Bayaran Paling Kuat Yang Pensiun, sebuah...
BERITA LAINNYA - 14 February 2024
Si Malang Lail, sebuah RESENSI
Si Malang Lail, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 15 February 2024
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
Amelia, Si Anak Bungsu, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
Pelajaran Hidup, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
Hati Yang Penuh Syukur
BERITA LAINNYA - 04 July 2024
Janganlah Kecut Dan Tawar Hati
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
STOP Overthinking
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Mengampuni 70x7
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Pantang Menyerah
Daily Reminder

Choose Your School

GO