Buka Puasa Bersama Security dan Housekeeping Sekolah Penabur Harapan Indah.

BERITA LAINNYA - 24 March 2025

Bulan Ramadhan bagi saudara/i kita beragama Islam adalah Bulan yang suci dimana mereka melaksanakan Ibadah Puasa selama sebulan. Luar biasa selama bulan puasa, Bapak Ibu Security dan Housekeeping tetap menjalankan tugasnya dengan lancar, meskipun lapar dan haus, mereka tetap setia melayani kami dan mengerjaka tugasnya seperti biasa. 

 

 

Kebersamaan yang indah antara Bapak Ibu Guru, Siswa dan seluruh Bapak Ibu Security juga Housekeeping Sekolah Penabur Harapan Indah lewat buka puasa bersama. Sekolah Penabur tanpa kerja keras dan keberadaan Bapak Ibu Security dan Housekeeping tidak akan bisa berjalan dengan maksimal. Kami sangat terbantu dan juga merasa aman dengan kehadiran Bapak Ibu semuanya di sepanjang hari pelayanan kami.

 

 

Kegiatan ini juga bertujuan untuk menjaga tali silaturahmi dan toleransi antara umat beragama yang ada di Sekolah Penabur Harapan Indah. Makan bersama, saling menyapa, tertawa bersama adalah cara termudah untuk tetap menjaga persaudaraan dan persahabatan. Kegiatan ini juga dilaksanakan untuk membelajarkan siswa SMAK Penabur Harapan Indah yang turut serta bagaimana cara bertoleransi sambil belajar perbedaan yang nyata dalam masyarakat Indonesia. 

 

 


Selamat menjalankan ibadah Puasa Bapak Ibu semuanya, dan selamat menjelang Hari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir dan Batin..

 

Dokumentasi lengkap: https://bpkpenabur.or.id/bekasi/smak-penabur-harapan-indah/galeri/buka-puasa-bersama-security-dan-housekeeping-sekolah-penabur-harapan-indah 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 15 April 2021
Hari Diabetes Nasional : Apa itu Diabetes?
BERITA LAINNYA - 03 May 2021
SMA KRISTEN PENABUR Harapan Indah Angkatan 11 - ...
INFO KELULUSAN, SMA KRISTEN PENABUR Harapan Indah...
BERITA LAINNYA - 07 May 2021
Does Your IQ Really Matter?
Intelligence Quotient (IQ), Spiritual Quotient (S...
BERITA LAINNYA - 10 May 2021
Hari Lupus Sedunia
Hari Lupus Sedunia
BERITA LAINNYA - 25 May 2021
Buah Manis dari Pengorbanan
Buah Manis dari Pengorbanan
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ARTMAZING
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
Budaya 5S dan TOMAT
Budaya 5S dan TOMAT
BERITA LAINNYA - 11 March 2023
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
Gold Flag untuk Pengurus OSIS AHI periode 2022
BERITA LAINNYA - 17 March 2023
Cyber Security
Cyber Security
BERITA LAINNYA - 18 March 2023
Laporan Hasil Belajar MID Semester
Laporan Hasil Belajar MID Semester
BERITA LAINNYA - 19 February 2024
Tempat Berpulang, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 20 February 2024
Pengawal dadakan, Sebuah RESENSI
Pengawal dadakan, Sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 01 August 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia...
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia...
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
A Canopy of Life: Unveiling the Significance of T...
A Canopy of Life: Unveiling the Significance of T...
BERITA LAINNYA - 13 December 2023
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
The Joy of Giving: A Lesson from Christmas
BERITA LAINNYA - 20 August 2024
Asesmen Nasional Berbasis Komputer, 2024
BERITA LAINNYA - 14 August 2024
Pelantikan Pengurus MPK Periode 2024-2025
Pelantikan Pengurus MPK Periode 2024-2025
BERITA LAINNYA - 16 August 2024
Classmeeting, Hari Kemerdekaan ke 79 Republik Ind...
Classmeeting, Hari Kemerdekaan ke 79 Republik Ind...
BERITA LAINNYA - 17 August 2024
Hari Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia
Hari Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia
BERITA LAINNYA - 31 August 2024
Penjelasan Hasil Psikotest SMAKHI 2024
Penjelasan Hasil Psikotest SMAKHI 2024
BERITA LAINNYA - 01 February 2025
Jangan Kecut dan Tawar Hati
BERITA LAINNYA - 02 February 2025
Pusatkan Pandangan Kepada Allah
Pusatkan Pandangan Kepada Allah
BERITA LAINNYA - 01 February 2025
Investasi Zat Besi Bisa Mencegah Stunting?
Investasi Zat Besi Bisa Mencegah Stunting?
BERITA LAINNYA - 03 February 2025
Mengapa Perdebatan Harus Dihindari?
Mengapa Perdebatan Harus Dihindari?
BERITA LAINNYA - 04 February 2025
ANALISIS DAMPAK PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP ...
Artikel

Choose Your School

GO