Belajar dari Komik....

BERITA LAINNYA - 08 February 2024

 

 

Belajar boleh darimana aja, bahkan dari komik. Eittss tapi pastikan komiknya, komik yang positif ya 😉😉... Zaman dulu orang yang suka baca komik sering dikatain kurag pergaulan. Tapi hari ini, komik tidak hanya sekedar hiburan, dia telah menjadi seni tersendiri dalam dunia literatur. Pembuatan komik dan narasinya menjadi sebuah tantangan sendiri di abad modern ini. 

 

SMAK Penabur Harapan Indah, bekerjasama dengan BINUS University, membekali anak-anak didik kami untuk belajar mengenai pembuatan komik. Tidak tanggung-tanggung, BINUS mengirimkan Ketua Jurusan DKV Animasinya, Kak Satrya Mahardika untuk langsung mengajari anak-anak kami. Kami diajari bagaimana membuat komik sederhana yang ceritanya tidak jauh-jauh dari kegiatan di sekolah. Komik yang disarankan adalah yang berhubungan dengan keseharian mereka waktu belajar, mengerjakan tugas maupun ketika bercanda dengan teman-temannya. 


.
Puji Tuhan kami banyak belajar hari ini. Meskipun tidak semua kami bisa menggambar, tapi kami bisa mencurahkan isi hati lewat guratan-guratan gambar di atas kertas putih. Tapi banyak juga yang gambarnya bagus-bagus, kayaknya anak-anak seni rupa 😍😍😍.. Kami belajar banyak hari ini, mengenai pencurahan isi hati lewat Komik, sepertinya layak diulang hehehe
.
Terima Kasih ilmunya hari ini kak  Satrya  dan BINUS University Tuhan Yesus memberkati pelayanan nya... 🥰🥰🥰🥰

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Lomba Desain Logo
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
PENABUR Talents Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Kelompok Tumbuh Bersama - Senin, 2 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
BINA IMAN
BERITA LAINNYA - 03 April 2022
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 4 - 8 April 2022
BERITA LAINNYA - 02 April 2022
Hari Kesadaran Autisme Sedunia
Hari Kesadaran Autisme Sedunia
BERITA LAINNYA - 04 April 2022
EXCELSIOR, An Event that Lingers
EXCELSIOR, An Event that Lingers
BERITA LAINNYA - 13 April 2022
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
BERITA LAINNYA - 08 April 2022
Greedy King
Greedy King
BERITA LAINNYA - 11 November 2023
Konflik Separatis Papua Merdeka
BERITA LAINNYA - 12 November 2023
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
Tragedi Kanjuruhan, Hari Kelam Sepakbola Indonesia
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
BERITA LAINNYA - 19 November 2023
Konflik Sampang dan rubuhnya toleransi di Indone...
Konflik Sampang dan toleransi Indonesia..
BERITA LAINNYA - 31 July 2024
Tuhan Memelihara
BERITA LAINNYA - 01 July 2024
Berserah Diri Kepada Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 02 July 2024
Iman yang Teguh (1)
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
Hati Yang Penuh Syukur
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 04 July 2024
Janganlah Kecut Dan Tawar Hati
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 21 December 2024
Catatan Prestasi Olahragawan SMAKHI
BERITA LAINNYA - 24 December 2024
MORAL & ETIKA DI JEPANG
MORAL & ETIKA DI JEPANG
BERITA LAINNYA - 25 December 2024
Mengungkap Mekanisme Terjadinya Tsunami
Mengungkap Mekanisme Terjadinya Tsunami
BERITA LAINNYA - 25 December 2024
Mengungkap Kebudayaan Suku Nias
Mengungkap Kebudayaan Suku Nias
BERITA LAINNYA - 26 December 2024
Zeigarnik Effect
Zeigarnik Effect

Choose Your School

GO