Belajar dari Bruder Bambang dan Pak Sigit.

BERITA LAINNYA - 31 December 2024

 

Hari ini belajar banyak dari Bruder Dr. Bambang Nugroho, FIC, dan Pak Sigit Setiawan. Dari Bruder Bambang kami belajar Bagaimana Mengatasi masalah dengan efisien, dan dari Pak Sigit, kami belajar mengenai Student Centre Learning..
.
Di sesinya Bruder Bambang kami betul-betul dipahamkan mengenai masalah-masalah yang ada dalam dunia pendidikan yaitu sekolah dan cara menghadapinya dan mencari solusinya. Satu hal yang paling penting yang dipesankan oleh Bruder Bambang adalah, memahami akar masalah, bukan gejala masalah, adalah hal terpenting untuk mencapai solusi dari sebuah masalah..
.
Sesi Pak Sigit juga luar biasa. Kami dipahamkan kembali bagaimana metode pembelajaran yang terpusat di siswa, bagaimana membuat siswa menjadi aktif, guru berperan sebagai fasilitator. Lewat berbagai metode seperti Roundtable, Jigsaw, Roundrobin, Fun and Pick, dan masih banyak lagi.
.
Rasanya waktu yang ada sangat kurang untuk menambah kembali pengetahuan kami para guru. Terima Kasih banyak untuk Bruder Bambang dan Pak Sigit atas Ilmu yang luar biasa hari ini, Tuhan Yesus memberkati pelayanan bapak berdua, dimanapun berada …🙏🙏🙏

 

 

 

dokumentasi selengkapnya ada di link berikut : https://bpkpenabur.or.id/bekasi/smak-penabur-harapan-indah/galeri/hari-ini-belajar-banyak-dari-bruder-dr-bambang-nugroho-fic-dan-pak-sigit-setiawan 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 30 May 2021
Mampu Bertahan dan Bangkit Lagi
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Dari Depresi Hingga Membuka Bisnis Kecantikan
Dari Depresi Hingga Membuka Bisnis Kecantikan
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Pantang Menyerah Demi Aku dan Kamu
Pantang Menyerah Demi Aku dan Kamu
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Nadiem Anwar Makarim : Berawal dari Diskusi yang ...
Nadiem Anwar Makarim : Berawal dari Diskusi yang ...
BERITA LAINNYA - 13 April 2021
Creative, High Innovative, Capable Leadership : M...
“Jepret!” Itulah bunyi khas yang orang pikirkan ...
BERITA LAINNYA - 21 July 2022
"Simple Glee in Life"
BERITA LAINNYA - 25 July 2022
"Mystery of A Chest"
Mystery of A Chest
BERITA LAINNYA - 06 July 2022
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
BERITA LAINNYA - 12 July 2022
Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)
Kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS)
BERITA LAINNYA - 28 July 2022
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
Selamat Bagi Siswa/i yang diterima di Perguruan T...
BERITA LAINNYA - 13 January 2024
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hid...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
BERITA LAINNYA - 16 January 2024
Rokok, Pedang Bermata Dua
Rokok, Pedang Bermata Dua
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
 Peran Indonesia dalam Mendirikan Gerakan Non-Blok
BERITA LAINNYA - 21 September 2024
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 22 September 2024
Senjata Orang Percaya
Senjata Orang Percaya
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Mengarahkan Pandangan ke Depan
Mengarahkan Pandangan ke Depan
BERITA LAINNYA - 24 September 2024
Koneksi antara Kerja Keras dan Keberhasilan
Koneksi antara Kerja Keras dan Keberhasilan
BERITA LAINNYA - 25 September 2024
Kita mengasihi, karena Allah lebih dahulu mengasi...
Kita mengasihi, karena Allah lebih dahulu mengas...
BERITA LAINNYA - 09 December 2024
Berdemokrasi sejak dini.
BERITA LAINNYA - 21 December 2024
Tantangan Hadir Sebagai Bentuk Panggilan Tuhan
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 17 December 2024
Diam Dan Mendengarkan
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 18 December 2024
Bertanggung Jawab Mengucapkan Kata Maaf
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 22 December 2024
KUAT DI DALAM TUHAN
Daily Inspiration

Choose Your School

GO