BINA IMAN

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020

BINA IMAN

(Kamis-Jumat, 22-23 Oktober 2020)

            Kegiatan Bina Iman merupakan kegiatan wajib tahunan yang diselenggarakan oleh SMAK PENABUR Harapan Indah khususnya untuk siswa-siswi kelas 11. Bina Iman SMAK HI identik dengan pergi ke puncak, menginap di vila, selama 3 hari 2 malam. Lain dari biasanya, dikarenakan pandemi masih berlangsung, tahun ini Bina Iman SMAK HI dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Zoom yang mengangkat tema “Kami adalah Kawan Sekerja Allah” dengan mengundang 2 pendeta (Pdt. B.Duta Egne dan Pdt. Addi S Patriabara) yang akan menyampaikan informasi selama acara berlangsung.

            Hari pertama (Kamis, 22 Oktober 2020), diawali dengan ibadah pembukaan seangkatan yang dipimpin oleh Pdt. Brahmana Duta Egne. Pdt. Brahmana Duta Egne merupakan alumni SMAK PENABUR Harapan Indah. Selanjutnya, dibagi menjadi 2 room Zoom (Zoom 1 untuk siswa-siswi IPS dan Zoom 2 untuk siswa-siswi IPA). Sesi 1 dimulai dengan pemaparan informasi dari para pendeta, dilanjutkan dengan learning activity, dan ditutup dengan refleksi dan sharing kelompok di dalam breakout room dengan guru pendamping. Hari kedua (Jumat, 23 Oktober 2020), dimulai dengan pemaparan informasi dari para pendeta, dilanjutkan dengan learning activity (siswa-siswi dibagi ke dalam 9 kelompok, masing-masing kelompok diberikan 1 tokoh yang inspiratif. Tugas siswa-siswi adalah membuat video singkat untuk menceritakan kembali kehidupan inspiratif tokoh tersebut), video yang telah dibuat perkelompok akan ditayangkan dan disharingkan di zoom besar. Kegiatan dilanjutkan dengan dedication service. Para siswa-siswi diajak untuk melakukan doa labirin dan ditutup dengan ibadah penutup oleh Pdt. Addi S Patriabara.

Suatu pengalaman yang baru melaksanakan Bina Iman online bagi SMAK HI. Namun, dengan pertolongan dan penyertaan Tuhan, kegiatan yang berlangsung selama 2 hari ini dapat terlaksana dengan baik. Para siswa pun antusias dalam mengikutinya. Walaupun harus berkumpul secara daring, tidak menutup kemungkinan untuk memuji Tuhan, bukan? Mari kita menjadi kawan sekerja Allah.

Monica Angela Hartono/XIA1-23

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Joa, Kejarlah Tujuan Baik Tuhan dengan Percaya Di...
BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Panggil Saya Joni!
Panggil Saya Joni!
BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Kenapa Harus SMAK HI?
Kenapa Harus SMAK HI?
BERITA LAINNYA - 01 September 2021
Pemberontakan PKI Madiun 1948, DI/TII dan PRRI/Pe...
bpk penabur jakarta, smak penabur harapan indah, ...
BERITA LAINNYA - 12 September 2021
DEMOKRASI PARLEMENTER & DEMOKRASI TERPIMPIN
DEMOKRASI PARLEMENTER & DEMOKRASI TERPIMPIN, SMAK...
BERITA LAINNYA - 13 February 2022
Liputan Perjusa Tahun 2021-2022
BERITA LAINNYA - 15 February 2022
Valentine’s Day
Valentine’s Day
BERITA LAINNYA - 16 February 2022
PCG #3 : “Develop Your Teen’s Creativity and Chri...
PCG #3 : “Develop Your Teen’s Creativity and Chri...
BERITA LAINNYA - 22 February 2022
Kesalahpahaman Berujung Maut: Kritik Terhadap Cer...
Kesalahpahaman Berujung Maut: Kritik Terhadap Cer...
BERITA LAINNYA - 21 February 2022
Odong-Odong oleh Seno Gumira Ajidarma
Odong-Odong oleh Seno Gumira Ajidarma
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Ibadah Bersama , 28 Agustus 2023 : Bertumbuh dala...
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Edufair 2023 : Aspire, Achieve, Inspire. Menyiap...
Edufair 2023 : Aspire, Achieve, Inspire. Menyiap...
BERITA LAINNYA - 23 August 2023
Leadership Camp SLTAK BPK Penabur : Pemimpin yang...
Leadership Camp SLTAK BPK Penabur : Pemimpin yang...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Daily Inspiration, 30 Agustus 2023
Daily Inspiration, 30 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 24 August 2023
Daily Inspiration, 24 Agustus 2023
Daily Inspiration, 24 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 19 January 2024
Peran Indonesia dalam United Nations Emergency Fo...
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
Mendayung di antara 2 karang, menuliskan jejak In...
BERITA LAINNYA - 21 January 2024
Mewujudkan perdamaian dunia lewat Misi Garuda,
Mewujudkan perdamaian dunia lewat Misi Garuda,
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
Integritas Dalam Menentukan Langkah Geopolitik In...
Integritas Dalam Menentukan Langkah Geopolitik In...
BERITA LAINNYA - 23 January 2024
Peran Indonesia Dalam Konferensi Asia-Afrika
Peran Indonesia Dalam Konferensi Asia-Afrika
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Tukarkan Amarah dengan Kasih: Rahasia Hidup Bahag...
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Menghadapi Badai Hidup: Belajar dari Kisah Elia
Menghadapi Badai Hidup: Belajar dari Kisah Elia
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Allah selalu menyertai
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Nyatakan segala hal dalam Allah
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 24 October 2024
Yang terburuk adalah merasa tidak berharga
DAILY REMINDER

Choose Your School

GO