Studi Wisata Kelas 7 - Tahun Ajaran 2023/2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 October 2023

Kampung Budaya Sindangbarang

Perjalanan study wisataku kelas 7 dimulai dari sekolah tercinta di SMPK 4 PENABUR Kelapa Gading. Jumat tanggal 13 November 2023 kami berkumpul di sekolah pagi hari jam 05.30 dan kami berjalan menuju bus yang telah ditentukan sebelumnya. Dalam perjalanan menuju Kampung Budaya Sindangbarang – Bogor kami melewati tol Yos Sudarso sampai keluar menuju tol bogor. Bus yang kami tumpangi sangat nyaman dan memiliki fasilitas yang bagus sehingga teman – teman merasakan kegembiraan sambal bernyanyi dan berjoget bersama sambal tertawa kami sangat menikmati perjalanan ini serta yang terpenting adalah kami diberikan snack.

Sesampainya di lokasi kami turun dari bus untuk naik angkot karena perjalanan ke desa tersebut memiliki jalan yang sempit yang tidak bisa dilewati oleh bus. Dalam angkot itu aku sangat menikmati adventure perjalanan di mulai dari jalan yang bergelombang dan mata aku menikmati pemandangan kanan kiri yang indah seperti sawah, pohon dan langit yang cerah. Udara di Bogor sangat sejuk. Sebelum menuju ke Kampung Budaya Sindangbarang kita melewati jalanan yang menanjak seperti hiking di gunung.

Di lokasi kami disambut oleh suara angklung yang merdu dan sawah yang terbentang luas, kami diarahkan ke rumah pendopo di situ kami diberi cemilan dan minuman sambil mendengar cerita tentang Sejarah Sunda. Kami diperkenalkan bermain angklung masing – masing kami diberi angklung untuk bermain dan menghasilkan suara yang merdu. Pembuatan tradisional boneka yang dibuat dari daun singkong aku merasa sangat kreatif setelah berhasil membuatnya. Yang paling mengesankan adalah saat saya belajar pencak silat dari Bogor aku sangat terkejut dengan gerakan yang dipamerkan oleh pesilat tersebut sehingga aku merasa seperti seorang ninja. Aku melakukan perlombaan bakiak permainan ini melatih kita untuk kompak, permainan enggrang itulah yang lebih menarik Ketika saya mencobanya aku merasa seperti orang yang sangat tinggi, dan terakhir aku menumbuk padi untuk dijadikan beras dengan cara tradisional. Kesuluruhan study wisata ini sangat mengesankan dan aku mengerekomendasikan untuk berkunjung ke Kampung Budaya Sindangbarang ini, terima kasih kepada sekolah yang telah mengapresiasikan study wisata ini menjadi menarik.

 

~ Penulis : Areta Marla Hutapea (7B) ~

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 March 2023
10 Pemustaka Teraktif eLib SMPK 4 PENABUR Jakarta...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 February 2023
Classmeeting Valentine's Day
Classmeeting Valentine's Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 February 2023
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Internal MPK - t...
Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Internal MPK - t...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
Upacara Bendera Kelas 7 dan 8 - 6 Februari 2023
Upacara Bendera Kelas 7 dan 8 - 6 Februari 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 January 2023
LDK OSIS SMPK 4 PENABUR Kolaborasi dengan FKPK Ke...
LDK OSIS SMPK 4 PENABUR Kolaborasi dengan FKPK Ke...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 December 2022
Ibadah dan Perayaan Natal 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 December 2022
Class Meeting - 15 Desember 2022
Class Meeting - 15 Desember 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2022
Semangat Berkarya Bersama Literasi
Semangat Berkarya Bersama Literasi
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 November 2022
Pumping For Achievement - Kelas 9
Pumping For Achievement - Kelas 9
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 November 2022
Numeration Literacy Workshop with Jehian Panangia...
Numeration Literacy Workshop with Jehian Panangia...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 October 2022
Pemustaka Teraktif Bulan September 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2022
BULLYING NO !
BULLYING NO !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2022
Daftar Buku Terpopuler Agustus 2022
Daftar Buku Terpopuler Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2022
Pemustaka Teraktif Bulan Agustus 2022
Pemustaka Teraktif Bulan Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 September 2022
Pelantikan Pengurus MPK Periode Tahun Pelajaran 2...
Pelantikan Pengurus MPK Periode Tahun Pelajaran 2...
Berita Lainnya - 21 January 2023
Isu Pendidikan Indonesia di G20
Berita Lainnya - 18 April 2022
Workshop : Animation Masterclass (Pre-Production,...
Workshop : Animation Masterclass (Pre-Production,...
Berita Lainnya - 03 February 2022
Careers in Planetary Science
Careers in Planetary Science
Berita Lainnya - 08 September 2021
CYBERBULLYING
Cyberbullying
Berita Lainnya - 28 August 2021
ASEAN YOUTH FESTA
ASEAN YOUTH FESTA
Informasi Siswa - 06 January 2025
JADWAL PELAJARAN KELAS 7, 8 DAN 9 PROGRAM NASIONA...
Informasi Siswa - 05 August 2024
JADWAL PELAJARAN KELAS 7, 8 DAN 9 PROGRAM NASIONA...
JADWAL PELAJARAN KELAS 7, 8 DAN 9 PROGRAM NASIONA...
Informasi Siswa - 05 August 2024
JADWAL PELAJARAN KELAS 7, 8 DAN 9 PROGRAM BILINGU...
JADWAL PELAJARAN KELAS 7, 8 DAN 9 PROGRAM BILINGU...
WEB CONTENT SMPK 4 PENABUR 2025 - 16 January 2025
PENABUR'S Mission for a Better Generation with AI
PENABUR'S Mission for a Better Generation with AI
WEB CONTENT SMPK 4 PENABUR 2025 - 17 January 2025
Upaya PENABUR Memaksimalkan Digital Creativity
Upaya PENABUR Memaksimalkan Digital Creativity

Choose Your School

GO