Penilaian Akhir Tahun (PAT) SMAK TIRTAMARTA-BPK PENABUR

Berita Lainnya - 07 June 2021

Tidak terasa, kegiatan pembelajaran semester genap ini telah selesai dilakukan. Kegiatan pembelajaran yang diikuti secara online tidak mematahkan semangat siswa/i SMAK TIRTAMARTA-BPK PENABUR. Begitu juga dengan para guru, dengan penuh semangat memberikan yang terbaik kepada para siswa melalui kegiatan pembelajaran jarak jauh ini.

 

Tidak hanya ilmu saja yang diberikan, para guru juga memberikan dukungan dan semangat kepada para siswanya, sehingga kegiatan belajar mengajar jarak jauh SMAK TIRTAMARTA-BPK PENABUR dapat dilaksanakan dengan lancar dan selesai dengan baik. 

 

Pada hari Senin ini, 7 Juni 2021 seluruh siswa/i SMAK TIRTAMARTA-BPK PENABUR menjalani Penilaian Akhir Tahun atau PAT yang dilaksanakan secara online. Ayo, semangat belajarnya dan berikan yang terbaik. Berperilakulah taat dan jujur dalam mengerjakan soal-soal ujiannya. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 22 November 2023
"INI BENERAN?", Tanya SHEREEN, JUARA I LOMBA INT...
Berita Lainnya - 22 December 2023
"MENGAPA HARI IBU DIANGGAP BERMAKNA?" by BAPAK. W...
"Mengapa Hari Ibu dianggap Bermakn?" Pak Wendy ...
Berita Lainnya - 15 December 2023
CHRISTMAS CELEBRATION 2023
All students, teachers and officers of SMAK TIRTA...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Makna Natal
Makan Natal gukar
Berita Lainnya - 08 January 2024
IBADAH AWAL TAHUN SEMESTER GENAP SMAK TIRTAMARTA ...
Welcome back to school sahabat!! Mengawali hari ...
Artikel - 19 April 2024
BOOK of THE DAY - Chicken Soup For The Soul "Keku...
Artikel - 22 April 2024
PANTANG MENYERAH - DAILY DEVOTION
"Yerobeam adalah seorang tangkas. Ketika Salomo m...
Artikel - 23 April 2024
MARI BERGEMBIRA - DAILY DEVOTION
"Hati yang gembira adalah obat yang manjur, tetap...
Artikel - 24 April 2024
RAHASIA IMAN - DAILY DEVOTION
"Dan bukan hanya itu saja. Kita malah bermegah ju...
Artikel - 25 April 2024
DENGARKANLAH NASIHAT - DAILY DEVOTION
"Tetapi ia mengabaikan nasihat yang diberikan par...
Artikel - 10 September 2024
SUKSESNYA ANAK TUHAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 11 September 2024
MENGHADAPI KETAKUTAN - DAILY DEVOTION
"Janganlah takut, sebab Aku menyertai engkau, jan...
Artikel - 12 September 2024
BERGANTUNG PADA TUHAN - DAILY DEVOTION
Berfirman TUHAN kepada Abram, "Pergilah dari nege...
Artikel - 13 September 2024
IMAN YANG SEMPURNA - DAILY DEVOTION
“Engkau lihat bahwa iman bekerja sama dengan per...
Artikel - 17 September 2024
MENGOPTIMALKAN DIRI - DAILY DEVOTION
"Ada empat binatang yang kecil di bumi, tetapi sa...
Artikel - 19 November 2024
KEMERDEKAAN ORANG PERCAYA - DAILY DEVOTION
Artikel - 20 November 2024
HATI YANG LEMBUT DAN TAAT - DAILY DEVOTION
“Aku akan memberikan mereka hati yang lain dan ro...
Artikel - 21 November 2024
MENGHARGAI TIAP DETIK - DAILY DEVOTION
Karena itu, perhatikanlah dengan saksama, bagaima...
Artikel - 22 November 2024
PERKATAAN YANG MEMBANGUN - DAILY DEVOTION
“Janganlah perkataan kotor keluar dari mulutmu, t...
Artikel - 25 November 2024
MERAWAT RELASI - DAILY DEVOTION
Ketika Hiram mendengar pesan Salomo itu, ia sanga...
Artikel - 07 February 2025
HIDUP YANG LEBIH BERARTI - DAILY DEVOTION
Artikel - 10 February 2025
TIDAK MEMANDANG MUKA - DAILY DEVOTION
“Saudara-saudaraku, sebagai orang yang beriman ke...
Artikel - 11 February 2025
MEMPERHATIKAN DAN MENDENGAR - DAILY DEVOTION
“Banyak yang kaulihat, tetapi tidak kauperhatikan...
Artikel - 11 February 2025
TUMPUKAN SAMPAH
  Sampai saat ini sampah masih menjadi masalah l...
Artikel - 12 February 2025
BERILAH PENGAMPUNAN! - DAILY DEVOTION
“Namun, Aku berkata kepadamu: Janganlah melawan o...

Choose Your School

GO