Tuhanlah Sumber Terangku

Berita Lainnya - 10 November 2023

 

Sinar matahari adalah berkat Tuhan yang memungkinkan semua makhluk di dunia untuk hidup. Bila kembali ke penciptaan, sebelum mencipta segala sesuatu Tuhan memulainya dengan menciptakan terang. Tanpa matahari yang diciptakan Tuhan pada hari keempat (Kejadian 1: 14), sebagian besar dari dunia akan mengalami musim dingin dan kegelapan sepanjang masa. Tuhan memang menciptakan matahari untuk mengusir kegelapan sehingga semua ciptaanNya bisa hidup menurut ritme kehidupan yang teratur. Dengan adanya terang, kegelapan bisa dihilangkan. Ole karena ini, di dunia ini terang merupakan sumber kehidupan yang dibutuhkan setiap orang. Itu sebabnya mustahil bagi manusia hidup tanpa terang.


Yesus menyatakan diri-Nya dengan berkata, "Akulah terang dunia; barangsiapa mengikut Aku, ia tidak akan berjalan dalam kegelapan, melainkan ia akan mempunyai terang hidup." (Yohanes 8:12).


Dunia yang kita tinggali ini gelap dengan segala kecemaran dosa. Kutuk dosa telah membuat kita hidup dalam kegelapan. Namun, Yesus yang adalah terang telah datang ke dunia untuk menerangi kita semua yang hidup dalam kegelapan, dengan satu tujuan agar kita tak lagi berjalan dalam kegelapan itu. Tanpa Kristus, kita hanya akan berjalan dari kegelapan menuju kegelapan lainnya. Betapa besar kasih Tuhan pada kita. Marilah kita mengikuti Yesus terang dunia dengan sepenuh hati. Jadikanlah Yesus cahaya hidup kita. Kita akan mengalami kehidupan yang penuh petualangan dan bermakna.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 September 2024
Undangan Seminar Orang Tua "Anak Kita Gemoy atau ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 September 2024
Informasi Penerimaan Rapor Mid Semester Ganjil, ...
Informasi Penerimaan Rapor Mid Semester Ganjil, ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 September 2024
Video DBL Dance: SMA 5 PENABUR Jakarta & SMA Sant...
Video DBL Dance: SMA 5 PENABUR Jakarta & SMA Sant...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 September 2024
Pertandingan DBL Putra SMA 5 PENABUR (38) vs SMA ...
Pertandingan DBL Putra SMA 5 PENABUR (38) vs SMA ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2024
Informasi Kegiatan Karya Wisata Kelas XII
Informasi Kegiatan Karya Wisata Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023
Pertandingan Catur Sabtu, 4 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023
English Competition SMA dan SMP Sabtu, 4 November...
English Competition SMA dan SMP Sabtu, 4 November...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Sabtu, 4 Novemb...
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Sabtu, 4 Novemb...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Sabtu, 4 November 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Sabtu, 4 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 November 2023
Jadwal Pertandingan Basket Sabtu, 4 November 2023
Jadwal Pertandingan Basket Sabtu, 4 November 2023
Berita Lainnya - 12 February 2025
Tuhan Mengatur Semua Pertumbuhan Iman Umat-Nya
Berita Lainnya - 11 February 2025
Menjaga dan Merawat Iman agar Menjadi Berkat bagi...
Menjaga dan Merawat Iman agar Menjadi Berkat bagi...
Berita Lainnya - 10 February 2025
Ujian Terhadap Iman Menghasilkan Ketekunan
Ujian Terhadap Iman Menghasilkan Ketekunan
Berita Lainnya - 09 February 2025
Kasih Setia Allah Selalu Menjadi Landasan Langkah...
Kasih Setia Allah Selalu Menjadi Landasan Langkah...
Berita Lainnya - 08 February 2025
Tuhan Selalu Menyertai, Menolong, dan Bertindak p...
Tuhan Selalu Menyertai, Menolong, dan Bertindak p...
Berita Lainnya - 12 April 2024
Tuhan Memanggil dan Memulihkan
Berita Lainnya - 19 April 2024
Percaya, Berserah, dan dengan Teguh Melangkah Be...
Percaya, Berserah, dan dengan Teguh Melangkah Be...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Thank You God, for Giving Me An Inner Ear to Know...
Thank You God, for Giving Me An Inner Ear to Know...
Berita Lainnya - 18 April 2024
Thank You, God for Loving Me and for Speaking to ...
Thank You, God for Loving Me and for Speaking to ...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pujilah Tuhan, Allah yang Perkasa dalam Segala Ci...
Pujilah Tuhan, Allah yang Perkasa dalam Segala Ci...
Berita Lainnya - 14 July 2023
Tuhanlah pengatur jalan hidup kami
Berita Lainnya - 13 July 2023
Thank You Lord
Thank You Lord
Berita Lainnya - 12 July 2023
Beriman dengan Penuh Kebijaksanaan
Beriman dengan Penuh Kebijaksanaan
Berita Lainnya - 10 July 2023
Permulaan Pengetahuan
Permulaan Pengetahuan
Berita Lainnya - 22 June 2023
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta

Choose Your School

GO