Peduli Lingkungan di Kala Pandemi Covid-19

Berita Lainnya - 28 December 2020

Setiap tahunnya, OSIS bidang 4 dan 8 SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta mengagendakan kegiatan peduli lingkungan berupa penanaman mangrove. Namun, adanya pandemi Covid-19 membuat kegiatan tersebut tidak memungkinkan untuk dilakukan. Sebagai penggantinya, OSIS bidang 4 dan 8 mengadakan talkshow yang menghadirkan aktivis lingkungan.

Kegiatan talkshow tersebut terselenggara pada Jumat, 18 Desember 2020 dengan menghadirkan duo aktivis lingkungan. Mereka adalah Nadine Chandrawinata, Founder and Executive Director of Seasoldier
dan Dinni Septianingrum, Co-Founder and COO of Seasoldier. Sekitar 145 peserta menghadiri acara yang terselenggara dalam ruang Zoom tersebut. Mereka adalah siswa, guru, dan alumni SMAK 5 serta pelajar dari sekolah lainnya.

Nadine dalam pemaparan materinya banyak mengemukakan aktivitas cinta lingkungannya selama pandemi Covid-19. Aktivitas tersebut antara lain adalah menanam pohon, memilah sampah, serta mengolah barang-barang yang tidak terpakai agar lebih bermanfaat.

Barang-barang lama Nadine yang berhasil dirombak dan digunakan kembali adalah kaos diubah menjadi tas dan manik-manik kalung rusak dirangkai kembali. Lainnya berupa sepatu rusak yang dimodifikasi kembali serta wadah dari popok bayi.

“Berbagai macam kegiatan bentuk kecintaan lingkungan dapat diwujudkan saat pandemi Covid-19. Yang penting kita mau focus dan konsisten,” tegas Nadine. (Lucia Febriarlita)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2024
Video Rekapitulasi Kegiatan Escalades Fortitudo 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 October 2024
October Schedule Board SMAK 5 PENABUR Jakarta
October Schedule Board SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2024
Bunglon (Buku Ngadu Online) MPK SMAK 5 PENABUR Ja...
Bunglon (Buku Ngadu Online) MPK SMAK 5 PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2024
Pementasan Teater Caneta: "Dikejar Deadline"
Pementasan Teater Caneta: "Dikejar Deadline"
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024
MPK VLOG SMAK 5 PENABUR
MPK VLOG SMAK 5 PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 November 2023
Juara Lomba Desain Poster SMA Escalades Pinishi 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2023
Juara Lomba Desain Poster SMP Escalades Pinishi 2...
Juara Lomba Desain Poster SMP Escalades Pinishi 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 November 2023
Juara Lomba Vocal Solo SMA Escalades Pinishi 2023
Juara Lomba Vocal Solo SMA Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 November 2023
Juara Lomba Vocal Solo SMP Escalades Pinishi 2023
Juara Lomba Vocal Solo SMP Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 November 2023
Juara Lomba Sumo Robot Escalades Pinishi 2023
Juara Lomba Sumo Robot Escalades Pinishi 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 April 2025
CLA5S SMAK 5 PENABUR Jakarta Jumat, 11 April 2025
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 April 2025
Video Seminar Kesehatan dan Gizi untuk Kelas XII ...
Video Seminar Kesehatan dan Gizi untuk Kelas XII ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 April 2025
Video Kegiatan Seminar Public Relation di LSPR un...
Video Kegiatan Seminar Public Relation di LSPR un...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 April 2025
Ngobrol Yuk Edisi 1 by OSIS SMAK 5 PENABUR Jakarta
Ngobrol Yuk Edisi 1 by OSIS SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 April 2025
MPK Vlog SMAK 5 PENABUR Jakarta April 2025
MPK Vlog SMAK 5 PENABUR Jakarta April 2025
Berita Lainnya - 30 April 2024
Kebulatan Tekad Menguatkan Kita untuk Melangkah M...
Berita Lainnya - 29 April 2024
Alamat Kebahagiaan Ada pada Tuhan
Alamat Kebahagiaan Ada pada Tuhan
Berita Lainnya - 26 April 2024
Jabatan Membutakan Mata, tetapi Kerendahan Hati M...
Jabatan Membutakan Mata, tetapi Kerendahan Hati M...
Berita Lainnya - 25 April 2024
Bersyukur kepada Tuhan Bukanlah Panggung untuk Me...
Bersyukur kepada Tuhan Bukanlah Panggung untuk Me...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Bersorak-sorai dan Naikkanlah Syukur kerana Allah...
Bersorak-sorai dan Naikkanlah Syukur kerana Allah...
Berita Lainnya - 07 July 2023
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Berita Lainnya - 06 July 2023
Kasih Bisa
Kasih Bisa
Berita Lainnya - 21 February 2023
Rabu Abu
Rabu Abu
Berita Lainnya - 20 March 2023
Belajar dari Nikodemus
Belajar dari Nikodemus
Berita Lainnya - 31 March 2023
Minggu Palmarum
Minggu Palmarum

Choose Your School

GO