Menurutku, Penguasaan Diri itu?

Berita Lainnya - 10 November 2023

Ketika kita kesulitan mengerjakan soal ulangan, rasa ingin melihat jawaban teman pun ada. Namun, risiko jika melihat jawab teman sangat merugikan. Bisa-bisa nilai ulangan kita dinilai nol. Oleh karena itu, sebagai siswa sangat diperlukannya penguasaan diri.

 

Apa itu penguasaan diri? Penguasaan diri adalah rasa menahan hawa nafsu untuk tidak melakukan dosa. Jika kita memiliki penguasaaan diri, maka kita tidak akan tergiur untuk melirik jawaban teman saat ulangan. Seperti yang kita ketahui melihat jawaban teman sama dengan mencontek dan mencontek adalah dosa. Jadi dengan adanya penguasaan diri dalam kita, kita tidak akan terjerumus dalam dosa.

 

Penguasaan diri tidak hanya diperlukan saat di sekolah. Contoh kasus lainnya seperti di rumah, ketika esok hari akan ada ujian. Pasti ada beberapa dari kita yang tergiur untuk bermain hp dibandingkan belajar untuk ujian. Kalau kita memiliki penguasaan diri, kita akan memilih untuk belajar dibanding bermain handphone.

 

Lalu bagaimana cara kita mengembangkan rasa penguasaan diri dalam diri kita? Pertama kita bisa berdoa pada Tuhan untuk meminta penguasaan diri. Tidak hanya berdoa, kita juga bisa mengingat mana prioritas kita saat ini. Seperti contoh tadi, kita akan memilih untuk belajar karena prioritas kita adalah belajar bukan bermain handphone.

 

Lalu yang terakhir, kita dapat mengembangkannya dengan mengingat risiko yang terjadi jika melakukan hal tersebut. Jika kita lebih memilih untuk bermain handphone, maka waktu persiapan untuk ulangan akan sedikit dan kita tidak bisa mengerjakan ulangan dengan maksmial. Akibat persiapan yang kurang.

 

Jadi, mulai sekarang marilah mengembangkan rasa pengendalian diri dari sekarang. Dengan begitu, bukankah kita akan menjadi lebih produktif juga kita tidak akan terjerumus dalam dosa. (Kezia - Kelas X1)

 

Berita Lainnya - 27 November 2024
Selamat Hari Guru Nasional SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 30 November 2024
Beri Perhatian Secukupnya pada Setiap Persoalan a...
Beri Perhatian Secukupnya pada Setiap Persoalan a...
Berita Lainnya - 29 November 2024
Dendam itu Tidak Berguna, hanya Kasih yang Melega...
Dendam itu Tidak Berguna, hanya Kasih yang Melega...
Berita Lainnya - 28 November 2024
Umat Tuhan Adalah Saksi Kehidupan di Balik Pintu ...
Umat Tuhan Adalah Saksi Kehidupan di Balik Pintu ...
Berita Lainnya - 27 November 2024
Jika Anugerah Tuhan terus Dicurahkan, Siapakah ya...
Jika Anugerah Tuhan terus Dicurahkan, Siapakah ya...
Berita Lainnya - 16 May 2024
If We Have A Little Love to Help Others, then Go...
Berita Lainnya - 31 July 2024
Rintangan Tampak Besar jika Kita Mengalihkan Pand...
Rintangan Tampak Besar jika Kita Mengalihkan Pand...
Berita Lainnya - 30 July 2024
Bersukacita karena Kebenaran Bukan karena Dosa
Bersukacita karena Kebenaran Bukan karena Dosa
Berita Lainnya - 29 July 2024
Jangan Takut pada Penderitaan, karena Tuhan selal...
Jangan Takut pada Penderitaan, karena Tuhan selal...
Berita Lainnya - 27 July 2024
Kasih Karunia Tuhan Menghindarkan Kita dari Kesom...
Kasih Karunia Tuhan Menghindarkan Kita dari Kesom...
Berita Lainnya - 23 December 2023
Should You Clean Up after Yourself in A Food Cour...
Berita Lainnya - 29 December 2023
Is Studying Together with Friends is Better than ...
Is Studying Together with Friends is Better than ...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Is The Novel/Comic/Manga Better than The Movie?
Is The Novel/Comic/Manga Better than The Movie?
Berita Lainnya - 25 December 2023
Natalku Syukurku kepada Tuhan
Natalku Syukurku kepada Tuhan
Berita Lainnya - 15 December 2023
Menjadi Domba dan Gembala yang Baik bagi Allah da...
Menjadi Domba dan Gembala yang Baik bagi Allah da...
Berita Lainnya - 10 July 2023
Permulaan Pengetahuan
Berita Lainnya - 22 June 2023
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta
Berita Lainnya - 07 July 2023
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Berita Lainnya - 06 July 2023
Kasih Bisa
Kasih Bisa
Berita Lainnya - 21 February 2023
Rabu Abu
Rabu Abu
Berita Lainnya - 10 March 2025
Firman Tuhan Menolong Kita Hidup Benar dalam Duni...
Berita Lainnya - 11 March 2025
Tuhan Tidak Selalu Memberikan Jalan Mudah bagi Pe...
Tuhan Tidak Selalu Memberikan Jalan Mudah bagi Pe...
Berita Lainnya - 12 March 2025
Keistimewaan Tuhan Bukan untuk Dipamerkan tapi Me...
Keistimewaan Tuhan Bukan untuk Dipamerkan tapi Me...
Berita Lainnya - 13 March 2025
Seorang Hamba Tau harus Tunduk kepada Tuhannya
Seorang Hamba Tau harus Tunduk kepada Tuhannya
Berita Lainnya - 14 March 2025
Mengarahkan Hidup untuk Memuliakan Tuhan
Mengarahkan Hidup untuk Memuliakan Tuhan

Choose Your School

GO