Datang kepada Tuhan, Berserah dan Berpasrah

Berita Lainnya - 17 December 2023

 

Kehidupan kita sering kali mengalami berbagai peristiwa dan tantangan yang membuat kita untuk mencoba memaknai hidup lebih dalam. Pada saat itulah kita perlu untuk datang kepada Tuhan, berserah, dan berpasrah. Ini adalah perjalanan spiritual secara pribadi dengan yang Tuhan.

 

Berserah memiliki arti melepaskan kendali atas hidup dan keadaan kepada Tuhan. Berserah bukanlah kelemahan, tetapi lebih kepada kesadaran akan keterbatasan manusia. Dalam berserah, kita menyerahkan segala kekhawatiran, kebingungan, dan keputusasaan kepada Tuhan. Dengan demikian kita akan merasakan kedamaian batin dan kepercayaan bahwa Tuhan memiliki rencana yang lebih besar dan lebih baik.

 

Berpasrah bermakna penerimaan diri sepenuhnya pada kehendak Tuhan. Dengan ber[asrah kita siap sedia untuk mengikuti petunjuk-Nya, bahkan jika harus melewati jalan yang sulit atau mengubah arah hidup. Berpasrah bukanlah tanda menyerah pada nasib, tetapi lebih kepada mengakui bahwa Tuhan memiliki melampaui dan di atas segalanya.

 

Datang kepada Tuhan, berserah, dan berpasrah adalah proses yang berkesinambungan dalam perjalanan spiritual. Ini tidak hanya terjadi dalam momen-momen sulit, tetapi juga di tengah kehidupan sehari-hari. Memperdalam hubungan dengan Tuhan memperkaya pengalaman hidup dan memberikan landasan untuk mengatasi berbagai rintangan.

 

Ketika seseorang datang kepada Tuhan, berserah, dan berpasrah akan menciptakan kebijaksanaan, ketenangan, dan harapan yang melampaui perubahan-perubahan dunia.

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2024
HARIANTERBIT.ID: Maliq & D’Essentials Meriahkan C...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2024
TeropongIstana.com: Maliq & D’Essentials Sukses B...
TeropongIstana.com: Maliq & D’Essentials Sukses B...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 October 2024
bisnisasia.co.id: Maliq & D’Essentials Pecahkan S...
bisnisasia.co.id: Maliq & D’Essentials Pecahkan S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024
MPK VLOG SMAK 5 PENABUR
MPK VLOG SMAK 5 PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2024
Pementasan Teater Caneta: "Dikejar Deadline"
Pementasan Teater Caneta: "Dikejar Deadline"
Berita Lainnya - 28 July 2024
Jangan Khawatir pada Penderitaan, karena Tuhan Al...
Berita Lainnya - 09 May 2024
Selamat Hari Kenaikan Tuhan Yesus
Selamat Hari Kenaikan Tuhan Yesus
Berita Lainnya - 26 July 2024
Tuhan, Biarkan Kami Bertumbuh di Dalam-Mu
Tuhan, Biarkan Kami Bertumbuh di Dalam-Mu
Berita Lainnya - 24 July 2024
Menjadi Agen Allah dalam Pembaruan Hidup Sesama
Menjadi Agen Allah dalam Pembaruan Hidup Sesama
Berita Lainnya - 25 July 2024
Loving Savior, Thank You for Loving Me First so I...
Loving Savior, Thank You for Loving Me First so I...
Berita Lainnya - 02 January 2024
Tuhan Menjanjikan bagi Kita yang Setia pada-Nya a...
Berita Lainnya - 01 January 2024
Happy New Year 2024
Happy New Year 2024
Berita Lainnya - 25 December 2023
Selamat Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Selamat Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Berita Lainnya - 24 December 2023
Maxine's Christmas - Short Film
Maxine's Christmas - Short Film
Berita Lainnya - 22 December 2023
Selamat Hari Ibu
Selamat Hari Ibu
Berita Lainnya - 28 August 2023
Tuhan Melukis Sejarah Hidup Kita
Berita Lainnya - 25 August 2023
Mewujudkan Kasih Tuhan Melalui Sesama
Mewujudkan Kasih Tuhan Melalui Sesama
Berita Lainnya - 24 August 2023
God's Grace and Power Help You Live More Boldly f...
God's Grace and Power Help You Live More Boldly f...
Berita Lainnya - 23 August 2023
Menjadi Pohon yang Terus Berbuah Kebaikan bagi Se...
Menjadi Pohon yang Terus Berbuah Kebaikan bagi Se...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Though I sit in darkness, the LORD will be my lig...
Though I sit in darkness, the LORD will be my lig...
Berita Lainnya - 06 July 2021
VIDEO
Berita Lainnya - 17 May 2021
Memaknai Kenaikan Tuhan Yesus
Memaknai Kenaikan Tuhan Yesus
Berita Lainnya - 05 April 2021
Semangat Paskah!
Semangat Paskah!
Berita Lainnya - 30 March 2021
Tuhan Berkuasa Atas Sakit-Penyakit Kita
Tuhan Berkuasa atas Sakit-Penyakit Kita
Berita Lainnya - 28 December 2020
Peduli Lingkungan di Kala Pandemi Covid-19

Choose Your School

GO