Seminar Motivasi Kelas X: Heroik Mentality: Break Free from Toxic

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 March 2024

Seluruh siswa kelas X SMAK 5 PENABUR Jakarta mengikuti kegiatan seminar motivasi pada Selasa, 27 Februari 2024. Acara yang terselenggara di Aula TKK 6 itu menghadirkan Dr. ©. Andre Wibowo, M.Si., praktisi psikolog spiritual sebagai pembicara. Kepala SMAK 5, Ibu Lie Fong Fong, M.Pd., beberapa guru, dan karyawan sekolah turut serta dalam seminar tersebut. 

 

Kak Andre dalam ulasannya menjelaskan pentingnya bagi remaja untuk membebaskan diri dari perilaku toxic atau racun. Seperti pada umumnya, perilaku racun sangat berbahaya bagi diri remaja maupun orang-orang di sekitarnya. “Perilaku racun juga dapat menyebar, memengaruhi dengan super cepat, merusak, bahkan menekan kehidupan remaja,” tegas Kak Andre. 

 

Sumber perilaku racun dapat berasal dari berbagai sumber, yakni diri sendiri; pacar, keluarga atau sahabat dekat; circle pertemanan; atau orang lain baik maya dan nyata. Bentuk perilaku racun pun beraneka ragam seperti persepsi diri tidak menarik, berbicara kasar, merasa paling benar dan dominan, dan suka mengejek orang. 

 

“Semua itu dapat teratasi jika dalam diri mampu menerapkan 3 A, yaitu Awareness, Action, dan A Planning,” sebut Kak Andre.

 

Awareness berarti sadar terhadap situasi racun dan pelaku penyebar racun. Action adalah melakukan tindakan segera untuk melawan, menghindari, atau mencegah penyebaran racun. A planning ialah merencanakan kembali strategi agar terhindar dari racun dan menjalani hidup dengan lebih baik. (Michelle - Kelas X4)

 

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 February 2021
PCG SMAK 5: Peran Orangtua dalam Mengatasi Stress...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2021
Andrew D. Janong, Jagoan Matematika SMAK 5 yang M...
Andrew D. Janong, Jagoan Matematika SMAK 5 yang M...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 March 2021
Seminar Motivasi: Menjadi Pribadi yang Mampu Bera...
Seminar Motivasi: Menjadi Pribadi yang Mampu Bera...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2021
Kebaktian SMAK 5: Allah Mencintai Apa Adanya
Kebaktian SMAK 5: Allah Mencintai Apa Adanya
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 March 2021
Latihan Public Speaking Bareng Kak Andree
Berita Lainnya - 18 October 2024
Iman yang Bertumbuh akan Menghasilkan Buah Kebena...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Mendayagunakan Kemampuan Diri Berarti Menghargai ...
Mendayagunakan Kemampuan Diri Berarti Menghargai ...
Berita Lainnya - 16 October 2024
Hidup Bermuka Dua Tidak Mendatangkan Ketentraman ...
Hidup Bermuka Dua Tidak Mendatangkan Ketentraman ...
Berita Lainnya - 15 October 2024
Menyapa dan Menaati Tuhan dengan Segenap Hati
Menyapa dan Menaati Tuhan dengan Segenap Hati
Berita Lainnya - 14 October 2024
Salam, Sapa, dan Senyum Mengubah Kepribadian Kita...
Salam, Sapa, dan Senyum Mengubah Kepribadian Kita...
Berita Lainnya - 24 March 2024
Happy Palm Sunday
Berita Lainnya - 31 March 2024
Tempat yang Paling Aman Hanyalah Allah
Tempat yang Paling Aman Hanyalah Allah
Berita Lainnya - 30 March 2024
Lord, I Give You Control Over My Life so You can ...
Lord, I Give You Control Over My Life so You can ...
Berita Lainnya - 29 March 2024
Jika Kita Menemukan Rasa Aman dalam Dunia Ini, Ma...
Jika Kita Menemukan Rasa Aman dalam Dunia Ini, Ma...
Berita Lainnya - 28 March 2024
Lets Keep in Mind That Act of Service can Speak C...
Lets Keep in Mind That Act of Service can Speak C...
Berita Lainnya - 07 November 2023
Percaya, Meski Tak Melihat
Berita Lainnya - 06 November 2023
Tuhan, Buatlah Kami Berani Mewartakan KebenaranMu...
Tuhan, Buatlah Kami Berani Mewartakan KebenaranMu...
Berita Lainnya - 03 November 2023
Tabur Tuai. Perbuatan yang Buruk Menghasilkan Aki...
Tabur tuai. Perbuatan yang Buruk Menghasilkan Ak...
Berita Lainnya - 02 November 2023
In The Online Age, We can All Rate Others Harshly...
In The Online Age, We can All Rate Others Harshly...
Berita Lainnya - 01 November 2023
Berefleksi dari Film The Butterfly Circus
Berefleksi dari Film The Butterfly Circus
Berita Lainnya - 15 March 2022
Kita Dipanggil Sesuai dengan Maksud-Nya
Berita Lainnya - 14 March 2022
Cerpen: 831,224 hours
Cerpen: 831,224 hours
Berita Lainnya - 10 March 2022
Short Story: Dancing After The Storm
Short Story: Dancing After The Storm
Berita Lainnya - 09 March 2022
Juara 1 Peta Leadership Day SMAK 5: Inori Sehasak...
Juara 1 Peta Leadership Day SMAK 5: Inori Sehasak...
Berita Lainnya - 08 March 2022
Dia Tidak Mengingat Dosa Kita Lagi
Dia Tidak Mengingat Dosa Kita Lagi

Choose Your School

GO