Persekutuan Doa: Hidup Tanpa Membeda-Bedakan

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 July 2020

Ilustrasi "Unity in Diversity (Sumber: www.challies.com)

Ilustrasi "Unity in Diversity" (Sumber: www.challies.com)

 

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta mengadakan doa persekutuan yang berkolaborasi dengan Komisi Remaja GKI  pada Jumat, 26 Juni 2020 sore. Ibadah melalui media zoom meet tersebut bertema “Hidup Tanpa Membeda-Bedakan: Allah Cinta Semua Warna”. Kegiatan  yang dipimpin oleh Penatua Agus Gunawan dari GKI Gunung Jati itu berisi pembacaan firman Tuhan, sharing, dan diskusi.

Penatua Agus dalam sharingnya mengungkapkan alasan pemilihan tema yang diangkat pada pertemuan tersebut. Ia menjelaskan bahwa tindakan diskriminasi dan rasisme tengah kembali marak diperbincangkan. Oleh karenanya diperlukan pembahasan dan pembelajaran lebih lanjut mengenai topik yang sering dikenal dengan istilah unity in diversity tersebut.

Meski sering disosialisasikan, banyak peserta persekutuan remaja mengungkapkan bahwa unity in diversity sulit untuk dicapai. Penyebabnya adalah kesadaran pribadi atau golongan masyarakat yang masih sulit menerima perbedaan.

Selanjutnya, Penatua Agus menegaskan bahwa unity in diversity tidak mustahil untuk dilakukan bersama-sama. Caranya ialah dengan bertoleransi dan saling menerima satu sama lain tanpa menjadikan perbedaan sebagai suatu hambatan. “Kita harus sadar akan pentingnya toleransi dan terus melakukannya dalam kehidupan sehari-hari,” pesan Penatua Agus. (B. Kalyca Kyatimanyari – Kelas XII IPS 1)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 21 December 2023
Is The Novel/Comic/Manga Better than The Movie?
Berita Lainnya - 25 December 2023
Natalku Syukurku kepada Tuhan
Natalku Syukurku kepada Tuhan
Berita Lainnya - 15 December 2023
Menjadi Domba dan Gembala yang Baik bagi Allah da...
Menjadi Domba dan Gembala yang Baik bagi Allah da...
Berita Lainnya - 19 December 2023
Kejujuran walau Pahit Lebih Baik daripada Kebenar...
Kejujuran walau Pahit Lebih Baik daripada Kebenar...
Berita Lainnya - 18 December 2023
Is having Lunch Together with Friends at School N...
Is having Lunch Together with Friends at School N...
Berita Lainnya - 11 October 2023
Menyeimbangkan Diri antara Pelayanan dan Penyemba...
Berita Lainnya - 10 October 2023
In Life, You Get What You Give. Don’t Try and Che...
In Life, You Get What You Give. Don’t Try and Che...
Berita Lainnya - 09 October 2023
Orang Boleh Meremehkanmu, Tapi Kamu Tetap Berharg...
Orang Boleh Meremehkanmu, Tapi Kamu Tetap Berharg...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Mengikuti Jejak Langkah Kristus
Mengikuti Jejak Langkah Kristus
Berita Lainnya - 05 October 2023
Tuhan Pasti Sanggup Memberikan Waktu yang Terbaik...
Tuhan Pasti Sanggup Memberikan Waktu yang Terbaik...
Berita Lainnya - 22 June 2023
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta
Berita Lainnya - 07 July 2023
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Berita Lainnya - 06 July 2023
Kasih Bisa
Kasih Bisa
Berita Lainnya - 21 February 2023
Rabu Abu
Rabu Abu
Berita Lainnya - 20 March 2023
Belajar dari Nikodemus
Belajar dari Nikodemus
Berita Lainnya - 28 January 2022
Analisis Cerpen Uang Logam Pak Trusty
Berita Lainnya - 20 January 2022
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Berita Lainnya - 12 January 2022
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Berita Lainnya - 07 January 2022
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Berita Lainnya - 19 November 2021
Tanda Pengikat Rasa
Tanda Pengikat Rasa
Berita Lainnya - 29 October 2024
Mengubah Kebiasaan Diam dan Acuh Menjadi Ramah de...
Berita Lainnya - 30 October 2024
Hidup Bukan Tentang Berapa Lama Kita Hidup, tapi ...
Hidup Bukan Tentang Berapa Lama Kita Hidup, tapi ...
Berita Lainnya - 29 October 2024
Saat Aku Ikut Camp SLTAK PENABUR Jakarta
Saat Aku Ikut Camp SLTAK PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 30 October 2024
Belajar Kepemimpinan dari Leadership Camp SLTAK P...
Belajar Kepemimpinan dari Leadership Camp SLTAK P...
Berita Lainnya - 31 October 2024
Orang Berdosa Sepantasnya Ditolak, namun Tuhan Me...
Orang Berdosa Sepantasnya Ditolak, namun Tuhan Me...

Choose Your School

GO