Kegiatan ACES di SMAK 5 PENABUR Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 February 2024

Yayasan BPK PENABUR Jakarta mengadakan kegiatan ACES (Art, Communication, Entrepreneurship, dan Sport) carnival di beberapa SMAK PENABUR Jakarta pada Sabtu, 27 Januari 2024. Kegiatan tersebut berkonsep kelas kapita selekta yang menghadirkan narasumber-narasumber yang expert di bidangnya. Pesertanya ialah siswa-siswa SMP baik dari PENABUR maupun sekolah lainnya.

 

SMAK 5 PENABUR Jakarta pun terpilih menjadi salah satu penyelenggara kegiatan ACES. Kelas kapita selekta yang diadakan ialah kelas coaching clinic basket dan Workshop Mandarin. Banyak peserta cukup antusias mengikuti dua kegiatan tersebut meskipun wilayah Kelapa Gading dan sekitarnya tengah diguyur hujan lebat.

 

 

Kelas coaching clinic basket dipandu oleh Kak Rony Gunawan yang merupakan pebasket putra nasional Indonesia yang bermain di IBL dan klub Satria Muda Pertamina . Dalam kelasnya seluruh peserta diajarkan berbagai teknik basket dan kerjasama tim dalam permainan basket.

 

 

Sementara itu dalam kelas Workshop Mandarin dipandu oleh tim dari WonderMind. Dalam kelas ini siswa dikenalkan dengan berbagai universitas di Tiongkok dan budaya yang unik di negeri tersebut. Selain itu, pesertanya juga diajak untuk menulis kaligrafi Tionghoa yang dilombakan. Peserta dengan kaligrafi terbaik tentunya mendapatkan hadiah. (Emma - Guru Bahasa Indonesia)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 August 2024
Panglima Official Merchandise 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2024
Pemesanan Seragam Tahap 6 SMAK 5 PENABUR Jakarta
Pemesanan Seragam Tahap 6 SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 August 2024
Open Recruitment OSIS Batch 31 SMAK 5 PENABUR Jak...
Open Recruitment OSIS Batch 31 SMAK 5 PENABUR Jak...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 August 2024
Informasi Penjaringan Kesehatan dan Skrinning Ane...
Informasi Penjaringan Kesehatan dan Skrinning Ane...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 August 2024
Undangan Ibadah Guru dan Karyawan Sekolah PENABUR...
Undangan Ibadah Guru dan Karyawan Sekolah PENABUR...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2023
Kebaktian Komplek: Tuhan Memberikan Kecukupan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2023
Kegiatan Camp Character Kelas X Tahun Pelajaran 2...
Kegiatan Camp Character Kelas X Tahun Pelajaran 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 October 2023
Pelatihan Guru dan Karyawan: Handling Complain, S...
Pelatihan Guru dan Karyawan: Handling Complain, S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 October 2023
Kegiatan Camp Character Kelas X Tahun Pelajaran 2...
Kegiatan Camp Character Kelas X Tahun Pelajaran 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2023
Kegiatan Camp Character Kelas X Tahun Pelajaran 2...
Kegiatan Camp Character Kelas X Tahun Pelajaran 2...
Berita Lainnya - 15 January 2025
Kehadiran Tuhan Memberikan Rasa Aman, Tenang, dan...
Berita Lainnya - 14 January 2025
Begitu Besar Kasih Kepada Anak-Anaknya
Begitu Besar Kasih Kepada Anak-Anaknya
Berita Lainnya - 13 January 2025
Belajar Hidup Sejati agar Tumbuh Iman Sejati
Belajar Hidup Sejati agar Tumbuh Iman Sejati
Berita Lainnya - 12 January 2025
Tuhan, Tuntunlah Aku di JalanMu!
Tuhan, Tuntunlah Aku di JalanMu!
Berita Lainnya - 11 January 2025
Penghiburan Tuhan Selalu Meneguhkan di Tengah Duk...
Penghiburan Tuhan Selalu Meneguhkan di Tengah Duk...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Resensi Buku: 33 Senja Di Halmahera
Berita Lainnya - 12 February 2024
Resensi Buku: Ayah
Resensi Buku: Ayah
Berita Lainnya - 11 February 2024
Resensi Buku: Hujan
Resensi Buku: Hujan
Berita Lainnya - 09 February 2024
Resensi Buku: Daun Yang Jatuh Tak Pernah Membenci...
Resensi Buku: Daun Yang Jatuh Tak Pernah Membenci...
Berita Lainnya - 29 February 2024
Berbuat Baik dan Adil bagi Sesama
Berbuat Baik dan Adil bagi Sesama
Berita Lainnya - 01 March 2022
Mengasihi Walau Terluka
Berita Lainnya - 25 February 2022
Dia telah Menebus Kita
Dia telah Menebus Kita
Berita Lainnya - 24 February 2022
Cerpen: Sahabat Setia
Cerpen: Sahabat Setia
Berita Lainnya - 22 February 2022
Juara 3 Peta Leadership Day SMAK 5: Terrance Grac...
Juara 3 Peta Leadership Day SMAK 5: Terrance Grac...
Berita Lainnya - 21 February 2022
Sadarkah Kita ... Tuhan adalah Menara
Sadarkah Kita ... Tuhan adalah Menara

Choose Your School

GO