Kebaktian Awal Tahun: Harapan Seperti Jangkar Kapal

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta menyelenggarakan kebaktian siswa secara virtual pada Kamis, 7 Januari 2021. Seluruh guru dan siswa mengikuti ibadah tersebut secara langsung dari Youtube SMAK 5 PENABUR JAKARTA - OFFICIAL dalam Zoom kelas. Ibadah untuk mengawal semester genap Tahun Pelajaran 2020/2021 itu dipimpin oleh Pendeta Hizkia Anugrah Gunawan dari GKI Taman Aries, Jakarta.

 

Pdt. Hizkia Anugrah Gunawan dalam pelayanan firmannya mengucapkan selamat tahun baru untuk seluruh umat. Selanjutnya ia menjelaskan bahwa tahun baru selalu identik dengan kata 'pengharapan'. “Saat tahun baru banyak orang mengungkapkan harapan mereka pada tahun tersebut,” jelas Pdt. Hizkia.

 

Meski demikian, harapan yang diungkapkan tersebut sering kali terasa sangat indah pada awalnya, namun cepat hilang seiring berjalannya waktu. Harapan-harapan tersebut menjadi kandas dan terlupakan karena ketidakkonsistenan dan keputusasaan manusia dalam mewujudkannya.

 

Pdt. Hizkia pun mengumpamakan harapan yang dimiliki manusia seperti jangkar yang tertanam di dasar laut. Jangkar kapal meski tidak terlihat dan tergapai dapat berguna untuk menahan kapal agar tidak goyah. “Demikian pula pengharapan, meski tidak terlihat ataupun tergapai, namun menguatkan dan menenangkan,” tandas Pdt. Hizkia.

 

Selanjutnya Pdt. Hizkia menegaskan bahwa harapan harus menjadi sebuah dasar, tujuan, dan visi dalam kehidupan semua orang. "Dan kita harus melibatkan Tuhan dalam setiap harapan kita agar kita senantiasa dimampukan untuk tetap teguh dalam mewujudkan harapan tersebut,” pesan Pdt. Hizkia. (Jocelyne – Kelas X MIPA 4 – Tim Jurnalistik SMAK 5 PENABUR Jakarta)

Tags:
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 September 2023
Turut Berduka Cita untuk Ibu Maya Widya
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 January 2024
Turut Berduka Cita untuk Ibu Ambar Tri Wahyuni
Turut Berduka Cita untuk Ibu Ambar Tri Wahyuni
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 January 2024
Undangan Sosialisasi PTN (SNPMB) 2023
Undangan Sosialisasi PTN (SNPMB) 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 January 2024
Informasi Pelaksanaan Kelas Tambahan Kelas XII
Informasi Pelaksanaan Kelas Tambahan Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 December 2023
Menjadi Guru, Peran dan Berkat Ganda Menjadi Oran...
Menjadi Guru, Peran dan Berkat Ganda Menjadi Oran...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2021
Live Ekstrakurikuler Public Speaking: Building Sk...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2021
Upacara Pelantikan Pengurus MPK Periode 2021-2022
Upacara Pelantikan Pengurus MPK Periode 2021-2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2021
Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang
Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 September 2021
Kebaktian Siswa: Togetherness
Kebaktian Siswa: Togetherness
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2021
Agenda Minggu 1 Bulan September 2021
AGENDA MINGGUAN SMAK 5 PENABUR Jakarta MINGGU KE ...
Berita Lainnya - 21 September 2024
Tanpa Konsistensi untuk Mengikuti Petunjuk Tuhan,...
Berita Lainnya - 20 September 2024
Memeluk dapat Menunjukkan Cinta, tetapi Kesetiaan...
Memeluk dapat Menunjukkan Cinta, tetapi Kesetiaan...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Mengangkat Tangan dan Memohon kepada Tuhan Bukan ...
Mengangkat Tangan dan Memohon kepada Tuhan Bukan ...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Bukan Tentang Ketidakpercayaan atau Perpecahan, t...
Bukan Tentang Ketidakpercayaan atau Perpecahan, t...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Only God Knows Why We have to Through Every Circu...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Berita Lainnya - 17 January 2024
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Berita Lainnya - 16 January 2024
Enjoying The Goodness of God Everyday
Enjoying The Goodness of God Everyday
Berita Lainnya - 15 January 2024
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Berita Lainnya - 10 November 2022
Selamat Hari Pahlawan 2022
Berita Lainnya - 25 November 2022
Selamat Hari Guru 2022
Selamat Hari Guru 2022
Berita Lainnya - 21 September 2022
Ku Bersuka Sebab DIA Girangkanku
Ku Bersuka Sebab DIA Girangkanku
Berita Lainnya - 16 September 2022
Tuhanlah Gembalaku
Tuhanlah Gembalaku
Berita Lainnya - 06 September 2022
Jangan Pernah Menyerah Melakukan Hal Benar
Jangan Pernah Menyerah Melakukan Hal Benar

Choose Your School

GO