Jasmerah for The Future!! | Dra. Sri Wuri Miranti

Berita Lainnya - 24 May 2023

Ada pameo berbunyi “Lupakan masa lalu yang kelam demi masa depan yang menanti!” Pameo itu tidak sepenuhnya benar. Mari kita mengingat kembali salah satu Pesan/ Petuah/semboyan dari Bung Karno Sang Proklamator kita berupa akronim “Jasmerah” yang berarti “Jangan sekali-kali meninggalkan Sejarah”.  Semboyan tersebut sangat menginspirasi dan dapat menguatkan sebagian orang.

Setiap orang memiliki masa lalu, baik itu menyenangkan maupun tidak. Agar hidup terus berjalan jangan sampai kita terjebak dengan masa lalu, namun demikian kita juga tidak boleh melupakan kejadian di masa lampau. Sungguh bijak jika kita menjadikan peristiwa di masa lalu sekalipun itu menyakitkan, kita jadikan pembelajaran untuk meraih sebuah prestasi yang lebih baik di masa depan. 

Ada pepatah lain yang dapat menginspirasi kita yakni “Kegagalan adalah prestasi yang tertunda,” biarlah pepatah ini dapat menjadi penyemangat bagi kita agar tidak berlarut-larut dan sibuk mengasihani diri sendiri atas apa yang kita alami di masa lalu. Ingatlah hidup harus terus berjalan, karena itu kita harus mewujudkan cita-cita yang sudah kita angankan untuk masa depan yang lebih baik. 

Masa lalu tidak harus dilupakan, karena setiap manusia mempunyai sejarah hidup yang akan dijadikan tonggak hidupnya di masa depan. Peristiwa yang kita alami di masa lalu dapat dijadikan bahan pembelajaran hidup bagi generasi mendatang, agar tidak terjebak pada permasalahan yang sama. Ingat selalu dengan semboyan “JASMERAH” so “Jasmerah for the future”!!!

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 20 September 2023
Sevenly Dead Sins : Pride (Kesombongan) | Magdale...
Berita Lainnya - 24 September 2023
Sevenly Dead Sins: Greed (Ketamakan) | Joko Purmo...
Pernahkah kalian mendengar cerita dari temen ata...
Berita Lainnya - 05 October 2023
BUAH ROH: KESETIAAN | Bidang Maslin Sinaga
“Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai...
Berita Lainnya - 27 October 2023
QWERTY KEYBOARD??
Pernah terpikir gak sih di kalian, kenapa tombol ...
Berita Lainnya - 01 October 2023
Hari Kesaktian Pancasila
Pancasila adalah dasar negara yang senantiasa mem...
Berita Lainnya - 14 February 2025
Selamat Hari Valentine | 14 Februari 2025
Berita Lainnya - 23 March 2025
Bystander Effect: Ketika Semua Orang Melihat, Tap...
Jadi, mulai sekarang, yuk lebih sadar akan bystan...
Berita Lainnya - 24 March 2025
Baader-Meinhof Phenomenon: Kenapa Tiba-Tiba Kita ...
Meskipun fenomena ini terdengar seperti "keajaiba...
Berita Lainnya - 25 March 2025
Popcorn Brain: Saat Otak Terbiasa dengan Kepuasan...
Jadi, mulai sekarang, yuk coba lebih mindful dala...
Berita Lainnya - 26 March 2025
Intermittent Explosive Disorder: Ketika Emosi Mel...
Jadi, jika melihat seseorang yang gampang marah t...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 June 2023
LAST MINUTE CALL 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 July 2023
Tallia Raih Prodi Impian Lintas Jurusan di Univer...
Hello PENABURs🙌 Penasaran gimana tips and trick ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 July 2023
NATHANAEL KRISNA LOLOS JALUR MANDIRI
SMAK 2 PENABUR Jakarta mengucapakan selamat ke...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 July 2023
MY HEALTH PLATE
Halo, kelas 10! Selamat bergabung menjadi keluarg...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 July 2023
BERBAGI KASIH SMAK 2 PENABUR JAKARTA MELALUI SAHA...
Siswa/i membantu meringankan beban teman siswa/i ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Selamat kepada semua peserta yang telah mengik...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Selamat kepada semua peserta yang telah mengikuti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 February 2024
Selamat Tim Pemenang Lomba Digital Marketing di S...
Selamat buat tim pemenang Lomba Digital Marketing...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 February 2024
Pumping Motivation | Jumat, 23 Februari 2024
"Di SMAK 2 Penabur Jakarta, semangatnya beda b...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2024
PENERIMAAN SISWA BARU 2025/2026
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2024
DAY 1 KARYA WISATA 2024
DAY 1 KARYA WISATA 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2024
DAY 1 RETRET 2024
DAY 1 RETRET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2024
DAY 2 KARYA WISATA 2024
DAY 2 KARYA WISATA 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2024
DAY 2 RETRET 2024
DAY 2 RETRET 2024

Choose Your School

GO