Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK

Berita Lainnya - 17 December 2020

Di era sekarang ini, IPTEK bukan lagi menjadi sesuatu yang asing di dunia. Perkembangan IPTEK pun terasa sangat cepat. Saat ini, segala sesuatu terasa menjadi sangat mudah diakses. Bahkan, jarak pun tidak dapat memisahkan kita karena IPTEK yang semakin berkembang ini, yang jauh akan terasa lebih dekat. Ya, benar, tapi jangan sampai karena IPTEK juga yang dekat menjadi terasa jauh.

 

Amsal 1:5 (TB) berkata “baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan - ”

 

Seperti ayat di atas, yuk kita gunakan IPTEK dengan sebaik mungkin. Saling membangun satu sama lain dan saling berbagi berkat. Jangan sampai IPTEK merampas kehidupan kita yang sesungguhnya. Mari atur waktu kita dalam menggunakan teknologi agar kita dapat membagi waktu dengan baik. Kapan waktu untuk bermain HP dan kapan waktu untuk quality time bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

 

Apalagi di saat sekarang ini, ketika segala sesuatu harus dilakukan secara on line, inilah saat yang sangat tepat untuk kita menggunakan teknologi sebaik mungkin, seperti penggunaan akun media sosial kita yang kita pakai dengan bijak. Jangan tunggu lagi! Yuk, bersama-sama membangun Indonesia yang lebih baik melalui penggunaan IPTEK!

 

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2020
Ibadah Siswa: Finding God in My Loneliness
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2020
Ibadah Siswa: Anak Tuhan Kok Menderita?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 August 2020
POT Penjelasan Hasil Psikotes
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2020
Upacara Peringatan ke-75 Detik-detik Proklamasi K...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2020
Upacara Peringatan HUT PRAMUKA Ke-59
Berita Lainnya - 26 November 2021
POJOK BEST: Konsekuensi Bersikap Tidak Benar
Berita Lainnya - 29 November 2021
POJOK BEST: Hari Ini Menentukan Masa Depan
“Your Future Is Created By What You Do Today Not ...
Berita Lainnya - 30 November 2021
POJOK BEST: Jadilah Pribadi Bertanggung Jawab
Apakah kalian pernah merasa bahwa kalian tidak ma...
Berita Lainnya - 29 November 2021
Selamat Mengikuti PAS 2021/2022 untuk Siswa/i SMA...
Selamat mengikuti Penilaian Akhir Semester Tahun ...
Berita Lainnya - 01 December 2021
POJOK BEST: Berani Bersaksi
Hari ini saya mau memetik satu ayat yaitu dari  "...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 February 2023
Caring Moment: Berbagi itu Indah
Berbagi merupakan hal yg sederhana. Dengan berbag...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Pojok Best: Kasih dan Damai
Kasih itu memberikan suatu rasa penerimaan bagi o...
Berita Lainnya - 17 February 2023
Caring Moment: Keluarga
Moment pandemi dapat menjadi momentum untuk memba...
Berita Lainnya - 18 February 2023
Pojok Best : Hidup Mengandalkan Tuhan
HALO SOBAT AKJ!!Penah gak sih berpikir atau meras...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Berita Lainnya - 27 November 2023
Pojok Best : Indahnya Berbagi Kepada Sesama
Berbagi merupakan tanda ungkapan syukur kita kepa...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Pojok Best : Do Good To Others Even With Our Shor...
We can do to do good to other people are that we ...
Berita Lainnya - 29 November 2023
Pojok Best : Menjaga Sikap Kepada Siapapun
Sobat AKJ, memang saat ini ada banyak sekali tipe...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Rendah Hati
Suatu saat Tuhan akan meninggikan kita apabila ki...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Karya Wisata, Kenangan dan Pem...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Karya Wisata yang Sudah Aku Na...
Cerita Sobat AKJ - Karya Wisata yang Sudah Aku Na...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karya Wisata
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karya Wisata
Berita Lainnya - 30 October 2024
Pojok Best : Berjuang Meraih Impian
Pojok Best : Berjuang Meraih Impian
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...

Choose Your School

GO