Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan

Berita Lainnya - 04 December 2023

Image source: Kompas.com

Transportasi adalah hal yang sangat dibutuhkan oleh manusia untuk melakukan aktivitasnya sehingga lebih produktif. Bahkan bisa dibilang transportasi sudah menjadi kebutuhan pokok kita. Transportasi sendiri hadir dalam berbagai bentuk dan fungsi. Berdasarkan fungsinya sendiri transportasi dapat terbagi menjadi transportasi umum dan pribadi. Sedangkan bentuk transportasi yang umum digunakan antara lain, mobil, motor, bus, kereta, sepeda, dll. Terdapat juga transportasi yang dapat mengakomodasi perjalanan yang jauh seperti pesawat atau kapal.

Di masyarakat umum, transportasi yang sering digunakan adalah transportasi yang digunakan dalam darat. Untuk itu, diperlukan jalan yang dapat mengakomodasi penggunaan transportasi. Jalan sendiri dibagi menjadi jalan tol dan jalan raya. Jalan tol adalah jalan bebas hambatan yang biasanya dibuat untuk menyambungkan dua buah atau lebih kota yang mempunyai jarak cukup jauh. Jalan tol hanya diperuntukkan untuk mode transportasi mobil, truk, dan bus. Jalan tol juga mengharuskan penggunanya untuk membayar sejumlah uang. Sedangkan, jalan raya adalah jalan yang biasanya terdapat di dalam kota dan tidak membatasi mode transportasi yang bisa menggunakannya. Jalan raya juga tidak mewajibkan penggunanya untuk membayar.

Namun, banyak juga jalan raya yang sudah rusak seperti adanya bolong karena tergerus. Hal ini tentu membahayakan pengendara, karena berpotensi menimbulkan kecelakaan bila tidak fokus saat berkendara. Oleh karena itu, perbaikan jalan seharusnya dilakukan segera agar tidak membahayakan pengguna. Tetapi pada kenyataanya, banyak jalan raya yang sudah rusak dalam waktu yang lama tetap tidak diperbaiki. Bahkan, banyak orang yang akhirnya mencoba memviralkan lokasi jalan yang rusak agar pemerintah baru mau memperbaikinya. Seharusnya pemerintah sendiri sudah tahu dimana letak - letak jalan yang rusak agar cepat diperbaiki.

Oleh karena itu, saya harap perbaikan jalan bisa dilakukan dengan lebih cepat agar mengurangi potensi kecelakaan di jalan raya dan juga agar pengendara bisa menggunakan jalan dengan lebih nyaman. Khususnya wilayah yang di lalui anak sekolah dan pekerja yang harus masuk pagi.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 06 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat
Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh seseora...
Berita Lainnya - 07 October 2021
POJOK BEST: Yang Jatuh di Tanah Baik
Dalam Alkitab dari Lukas 8:15, Yesus memberikan s...
Berita Lainnya - 17 November 2022
Pojok Best : Bekerja Keras dan Pantang Menyerah
Berita Lainnya - 18 November 2022
Pojok Best : Berbagi Itu Indah
Ibrani 13:16 TB Dan janganlah kamu lupa berbuat b...
Berita Lainnya - 19 November 2022
Pojok Best : Ucapan Syukur Atas Keselamatan dari-...
Teman-teman, kehidupan tidak pernah lepas dari ib...
Berita Lainnya - 20 November 2022
Pojok Best : Meninggalkan Kebaikan Kecil Untuk Me...
Di Masa remaja ini adalah masa untuk banyak menco...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Pojok Best : Tidak Ada Sukses Tanpa Pengorbanan D...
Yuk kita terapin tips and trick diatas agar kita ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 16 October 2024
Pojok Best : Pengorbanan sebagai Permulaan dari H...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Berita Lainnya - 18 October 2024
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...

Choose Your School

GO