BeKAL ASB - 31 Juli 2024

Berita Lainnya - 31 July 2024

31 Juli 2024

BERSEDEKAH KEPADA YANG MEMBUTUHKAN

Suruhlah mereka pergi ke kampung-kampung dan desa-desa sekitar sini, supaya mereka dapat membeli makanan bagi diri mereka.” Namun jawab-Nya, “Kamu harus memberi mereka makan!.”Mrk 6:36-37

 

 

 

 

Kepedulian adalah sifat khas yang mengutamakan kepentingan bersama dibandingkan diri sendiri. Pengalaman untuk berbagi memperlihatkan adanya rasa empati dan perikemanusiaan yang membuat manusia melangkahkan hidup dengan penuh kebaikan dan sukacita.

Berbagi tidak harus melalui harta pribadi atau kekayaan, namun juga berbagi rasa, berbagi kisah dan senantiasa mendukung serta motivasi. Berbagi dalam keadaan kekurangan pun merupakan hal yang sangat hikmat dan memiliki makna yang begitu besar.

Kepada murid muridnya, Yesus pernah menyampaikan bahwa mereka harus memberi makan orang banyak dan peka terhadap kebutuhan orang sekitar. Mereka tidak boleh hanya memedulikan diri sendiri dan memenuhi kebutuhannya saja, namun juga mereka mampu untuk berbagi dalam apa yang mereka punya, sekecil apapun bentuknya, namun berharga di mata Tuhan guna menjadi berkat untuk sesama.

Apakah kita mampu untuk membuka hati dan pikiran kita untuk memiliki rasa sensitif terhadap sesama dan membutuhkan bantuan serta perhatian dari kita. Apakah kita juga memiliki hati yang luas untuk berbelas dan berbela rasa mengikuti Langkah Yesus bersama para muridnya?

 

 

 

 

 

 

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 12 May 2020
ASB Home Learning Tahap 4
Berita Lainnya - 12 August 2020
Ibadah Siswa, Guru dan Karyawan SMAK PENABUR Summ...
asb, BPK PENABUR
Berita Lainnya - 18 August 2020
Merdeka! HUT RI ke-75 di ASB
Berita Lainnya - 21 August 2020
Tetap seru di tatanan kebiasaan baru; Classmeetin...
Berita Lainnya - 21 August 2020
Career Day 2020 ASB
Berita Lainnya - 02 July 2024
BeKAL ASB - 02 Juli 2024
Berita Lainnya - 03 July 2024
BeKAL ASB - 03 Juli 2024
BeKAL ASB - 03 Juli 2024
Berita Lainnya - 04 July 2024
BeKAL ASB - 04 Juli 2024
BeKAL ASB - 04 Juli 2024
Berita Lainnya - 05 July 2024
BeKAL ASB - 05 Juli 2024
BeKAL ASB - 05 Juli 2024
Berita Lainnya - 30 September 2024
KOLEKSI POPULER PERPUSTAKAAN ASB BULAN SEPTEMBER ...
KOLEKSI POPULER PERPUSTAKAAN ASB BULAN SEPTEMBER ...
Berita Lainnya - 03 October 2024
GOLDEN WORDS (PENGALAMAN)
Berita Lainnya - 07 November 2024
BeKAL ASB - 07 NOVEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 04 October 2024
GOLDEN WORDS (PELAJARAN SEPANJANG MASA)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 05 October 2024
GOLDEN WORDS (BUKAN KEGAGALAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 06 October 2024
GOLDEN WORDS (TEMAN SEJATI)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 10 December 2024
GOLDEN WORDS - GURU YANG BAIK
Berita Lainnya - 12 December 2024
GOLDEN WORDS - PROSES BELAJAR
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 16 December 2024
GOLDEN WORDS - KUALITAS HIDUP
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 18 December 2024
GOLDEN WORDS - IMPROVEMENT AND RESPECTS
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 10 December 2024
ASB BISA !! - SPEECH COMPETITION
ASB BISA !!
Berita Lainnya - 27 February 2025
GOLD ASB - KETERBUKAAN AKAN KEHENDAK BAIK
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - MENULIS UNTUK BERBICARA
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - Apakah Cryptocurrency Cocok Untuk ...
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - MENEMUKAN PASSION DI USIA MUDA
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - Tips Memulai Bisnis Online Bagi An...
ASB LITERACY DAY

Choose Your School

GO