Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Harus Terapkan dalam Kepribadian Diri

Berita Lainnya - 16 February 2024

Kepribadian diri merupakan salah satu hal yang harus kita kontrol untuk bisa menjalankan hidup yang baik. Dalam kepribadian setiap orang tentu ada sifat-sifat yang baik dan buruk. Berikut adalah beberapa sifat yang kamu harus punya untuk memiliki kepribadian diri yang baik.

1. Trustworthiness atau sifat dapat dipercaya terdiri dari beberapa sifat yang lain, yaitu honesty (kejujuran), reliability (keandalan), punctuality (ketepatan), dan loyalty (loyalitas). Dengan memiliki semua sifat tersebut, maka kita bakal membuat kepribadian diri kita lebih baik dan orang-orang yang berada disekitar kita akan lebih percaya kepada kita. Contoh trustworthiness yang kita dapat lakukan adalah menjaga rahasia antarindividu, menepati janji yang kita telah terapkan, dan berlaku lebih jujur dalam segala situasi.

2. Responsibility atau bertanggung jawab adalah kewajiban suatu individu untuk memenuhi sesuatu seperti tugas. Dalam suatu kepribadian seorang, jika ia tidak dapat menjalankan kewajibannya dengan baik, maka ia akan ditinggal oleh orang-orang yang berada disekitarnya. Hal-hal yang kita dapat lakukan untuk meningkatkan sifat responsibility dalam kepribadian diri kita adalah dengan prioritaskan kewajiban dan melaksanakannya dengan semaksimal mungkin.

3. Friendly atau keramahan adalah sifat seseorang menjalin hubungan sosial dengan orang yang lain. Orang yang memiliki sifat friendly dalam kepribadiannya biasanya bersifat ramah, terbuka, dan hangat ketika berinteraksi dengan orang lain. Cara untuk kita lebih friendly adalah dengan bersikap terbuka terhadap orang baru, bersikap ramah, pertahanan sikap positif, menghormati, dan selalu berusaha membantu. Dengan sifat friendly ini, kita dapat membuat banyak sekali hubungan yang positif dengan berbagai macam orang.

Semua sifat-sifat yang terdapat di atas sangat bermanfaat untuk memperbaiki atau meningkatkan kepribadian diri sendiri sehingga menjadi individu yang baik. Mulai dari sifat trustworthiness, dimana kita menbangun kepercayaan antar sesama. Responsibility, dimana kita melaksanakan kewajiban diri sendiri. Hingga sifat friendly, dimana kita menjadi lebih ramah. Semua sifatnya membuat kita lebih bijaksana dan dipercaya. Jadi, marilah kita menerapkan semua sifat di atas dalam kehidupan sehari-hari kita.

Penulis: David Louis Sie

 

Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 18 January 2023
Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada s...
Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat posi...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Amsal 11 : 27 Siapa mengejar kebaikan, berusaha ...
Berita Lainnya - 10 May 2023
Caring Moment: Lakukanlah Kebaikan-kebaikan kecil
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 11 May 2023
Caring Moment: Menabur dan Menuai
Ayah saya memiliki prinsip selama masih hidup ber...
Berita Lainnya - 12 May 2023
Pojok Best : Trik Sukses Dengan Tiga Kunci
Pojok Best : Trik Sukses Dengan Tiga Kunci
Berita Lainnya - 15 May 2023
Pojok Best : Lebih Positif Dengan Bersabar
Dalam kesimpulannya, kesabaran adalah sebuah nila...
Berita Lainnya - 05 October 2023
Pojok Best : Mengalahkan Diri Sendiri
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pojok Best : Banyak Kali Sedikit Lebih Baik darip...
Ketekunan sangat dibutuhkan untuk mengerjakan tug...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code
Ceritaku di Character Building: Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kegiatan Color Co...
Ceritaku di Character Building : Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 19 April 2024
Pojok Best: Berani Berkata Tidak
Berita Lainnya - 22 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Dalam Cinta Sejati
Cinta yang sejati tidak bisa dipahami sepenuhnya ...
Berita Lainnya - 23 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Untuk Mewujudkan Cita-ci...
Jangan takut untuk mengambil langkah-langkah ekst...
Berita Lainnya - 21 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran

Choose Your School

GO