Selamat Hari Ibu 2021

Berita Lainnya - 22 December 2021

Ilustrasi ucapan Selamat Hari Ibu. (Riana Weningtyas)

 

Ibu, satu kata yang tak akan ada habisnya untuk dibahas, satu kata berjuta makna untuk kita semua, satu kata yang berarti segalanya.

 

Untuk mengingat jasa dan kebaikan ibu, maka kita dapat bersama memeringati Hari Ibu yang jatuh pada tanggal 22 Desember. Eits, tapi kalian tau nggak sih asal-usul peringatan hari Ibu?

 

Sejarah peringatan hari Ibu sebenarnya berkaitan dengan penyelenggaraan Kongres Perempuan Indonesia III pada 22-27 Juli 1938 di Bandung karena salah satu hasil kongres tersebut memutuskan bahwa setiap tanggal 22 Desember diperingati sebagai hari Ibu.

 

Tanggal 22 Desember dipilih karena bertepatan dengan diselenggarakannya Kongres Perempuan I pada 22 Desember 1928. Hal ini mendapat dukungan pula dari Presiden Soekarno yang memutuskan Hari Ibu pada 22 Desember resmi menjadi Hari Nasional.

 

Peringatan Hari Ibu diperingati baik dengan memberikan ucapan, membantu ibu, memberikan kado, atau merayakannya dengan makan bersama.

 

“Mama was my greatest teacher, a teacher of compassion, love and fearlessness. If love is a sweet flower, then my mother is that sweet flower of love.”  -Stevie Wonder

 

Selamat Hari Ibu untuk semua ibu-ibu hebat.



Penulis: Maria Fransisca

Berita Lainnya - 05 April 2023
Pojok Best : Peace Begins With A Smile
Berita Lainnya - 06 April 2023
Pojok Best : Tetap Tersenyum Dalam Segala Situasi...
Akhirnya, tetap tersenyum dalam segala situasi bu...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Pojok Best : Bersabar Menanti Solusi
Ketika kita mengalami masalah atau ujian, kita ha...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Pengalaman berbagi kebaikan yang pernah saya laku...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Caring Moment: Merapikan Tempat Tidur
Berita Lainnya - 05 September 2023
Caring Moment: AKU dan PMR
Mengikuti kegiatan ekstrakurikuler PMR membuat sa...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Caring Moment: LIBURAN LUCUKU DI RUMAH
Saat pandemi, aku hanya dirumah saja untuk memban...
Berita Lainnya - 12 September 2023
Pojok Best : Ketekunan Sebagai Tanda Cinta Kita K...
Sobat AKJ, dengan ketekunan, kita dapat menghadap...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Rendah hati bukan berarti meremehkan diri sendiri...
Berita Lainnya - 27 November 2023
Pojok Best : Indahnya Berbagi Kepada Sesama
Berbagi merupakan tanda ungkapan syukur kita kepa...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Pojok Best : Do Good To Others Even With Our Shor...
We can do to do good to other people are that we ...
Berita Lainnya - 26 February 2024
Pojok Best : Apakah Keberanianku Telat?
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 31 July 2024
Pojok Best : Kesabaran Memperluas Pengertian
Berita Lainnya - 01 August 2024
Pojok Best : Kesabaran Kesabaran Menjalani Proses
Pojok Best : Kesabaran Kesabaran Menjalani Proses
Berita Lainnya - 02 August 2024
Pojok Best : Jangan Menyerah, Tetap Semangat
Pojok Best : Jangan Menyerah, Tetap Semangat
Berita Lainnya - 05 August 2024
Pojok Best : The Importance of Patience
Pojok Best : The Importance of Patience
Berita Lainnya - 06 August 2024
Pojok Best : Tetap Sabar Menjalani Hidup Bersama ...
Pojok Best : Tetap Sabar Menjalani Hidup Bersama ...

Choose Your School

GO